Anda di halaman 1dari 1

Ascaris Lumbricoides atau yang lebih di kenal sebagai cacing gelang

merupakan salah satu cacing yang merugikan bagi manusia dari kelas nematoda
dalam filum Tubuh nemathelminthes, dan hidup di dalam tubuh manusia tepatnya di
usus halus. Sedangkan,Acylostoma Duodenal disebut juga dengancacing tambang.
Cacing dewasa tinggal di usus halus bagian atas, sedangkan telurya
akan dikeluarkan bersama dengan kotoran manusia. Telur akan
menetas menjadi larva di luar tubuh manusia, yang kemudian masuk kembali
ke tubuh korban menembus kulit telapak kaki yang berjalan tanpa alas kaki.
Larvaakan berjalan jalan di dalam tubuh melalui peredaran darah yang
akhirnya tiba di Paru-paru lalu dibatukkan dan ditelan kembali. Ancylostoma
duodenale disebut juga dengan cacing tambang. Cacing dewasa tinggal di usus halus
bagian atas, sedangkan telurnya akan dikeluarkan bersama dengan kotoran manusia.
Telur akan menetas menjadi larva diluar tubuh manusia, yang kemuian masuk
kembali ke tubuh manusia menembus kulit telapak kaki yang berjalan tanpa alas kaki.
Gejala meliputi reaksi alergi lokal atauseluruh tubuh, anemia dan nyeri abdomen.
Telur cacing tambang keluar bersamaan dengan feces ¿Dalam waktu 1-1,5
hari¿telur akan menetas menjadi larva yang disebut larva rhabditiform¿Tiga hari
kemudian larva¿ berubah lagi menjadi larva filarifom¿ dimana larva ini dapat
menembus kulit kaki dan masuk ke dalam tubuh manusia¿ Di tubuh manusia, cacing
tambang bergerak mengikuti aliran darah¿ menuju jantung, paru-paru, tenggorokan,
kemudian tertelan dan masuk ke dalam usus.¿ Di dalam usus, larva menjadi cacing
dewasa yang siap menghisap darah¿dan dapat menyebabkan terjadinya anemia.

Anda mungkin juga menyukai