Anda di halaman 1dari 2

Nama :

No. Absen :

YAYASAN DARUL HIKAM KUDUS


MADRASAH IBTIDAIYAH DARUL HIKAM
KALIREJO UNDAAN KUDUS
Sekretariat : Jl. Kudus – Purwodadi KM 16 Kode Pos 59372 HP. 085726916899 e-mail : minudarulhikam@gmail.com

PENILAIAN HARIAN BERSAMA SEMETER GASAL TAHUN PELAJARAN 2020 / 2021


Mata Pelajaran : PJOK Hari, Tanggal : Ahad, 04 Oktober 2020
Kelas : III ( Tiga ) Jam : 07.30 – 08.30
I. Berilah tanda silang ( x ) pada huruf a, b, atau c pada abjad jawaban yang benar !
Penilaian Harian II 3.1
1. Gerakan berjalan , berlari , dan melompat a. kekuatan
disebut …. b. kecepatan
a. Gerak dasar lokomotor c. kelincahan
b. Gerak dasar motorik 6. Permainan yang dapat melatih kekuatan
c. Gerak dasar lokomotif tubuh adalah permainan ….
2. Pandangan mata saat melakukan gerakan a. congkak
kombinasi gerakan jalan dan lari adalah …. b. egrang
a. Pandang ke atas c. melompat dan berlari
b. Pandangan ke depan
c. Pandangan ke bawah
3. Kombinasi gerak jalan dan berlari dapat
memperkuat ….
a. otot tangan 7. Gambar
b. otot lengan disamping adalah gerakan ….
c. otot kaki a. jalan, lari, lompat, dan mendarat
4. Gerakan berjalan , berlari , dan melompat b. jalan dan lompat
dapat melatih …. c. lompat dan mendarat
a. kelincahan 8. Berlari secepat cepatnya setelah hitungan …
b. daya tahan otak a. ke dua
c. daya tahan tubuh b. ke tiga
5. Permainan lomba berjalan dan berlari c. pertama.
menggunakan prisip ….
II. Isilah titik – titk di bawah ini dengan jawaban yang benar!
1. Gerakan berjalan , berlari, dan melompat disebut ….
2. Saat berjalan dan berlari mengubah arah , melatih pendengaran dan kecepatan ….
Penilaian Harian II 3.2
I. Berilah tanda silang ( x ) pada huruf a, b, atau c pada abjad jawaban yang benar !
1. Otot persendian tubuh dapat dilemaskan 5. Sikap awal melakukan permainan hulahop
dengan melakukan gerakan…. adalah ….
a. berlari a. memasukkan hulahop kedepan
b. berjalan b. berdiri dengan kaki dibuka lebar bahu
c. memutar dan meliukkan badan c. memutar hulahop
2. Meliukan badan kekiri dan kekanan termasuk 6. Sikap awal saat melakukan gerakan
melatih kelentukan mendorong adalah ….
a. tungkai a. berdiri kangkang
b. sendi pinggang b. berdiri jinjit
c. lengan c. jongkok
3. Pada saat menirukan gerakan pohon tertiup
angin , posisi tangan ….
a. berpegangan diatas kepala
b. berada di samping 7. Nama permainan
c. diayunkan ke depan belakang disamping adalah ……
4. Gerakan melemaskan dan mengendurkan a. tari
otot persendian , dapat dilakukan dengan b. holahop
gerakan …. c. ditiup angin
a. berlari dan melompat 8. Anggota tubuh yang dipegangi saat
b. berjalan diatas balok kayu melakukan latihan gerobak jalan yaitu ….
c. memutar lutut a. kedua tangan
b. kedua kaki
c. bahu
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!
9. Sebelum melakukan olah raga terlebih dahulu melakukan....
10. Manfaat melakukan gerakan mendorong dan menarik adalah dapat melatih otot tangan dan....

Anda mungkin juga menyukai