Anda di halaman 1dari 3

KEMENTERIAN AGAMA

MADRASAH ALIYAH
PENILAIAN HARIAN BERSAMA (PHB GENAP)
TAHUN AJARAN 2020 / 2021

NASKAH SOAL

MATA PELAJARAN : PKn HARI/ TANGGAL : Minggu, 21 Maret 2021


KELAS : XI. IA/IS WAKTU : 10.00 – 11.00 (60 Menit)

Perhatian: a. Semua jawaban dikerjakan di lembar jawaban yang tersedia


b. Nomor tes dan nama tes siswa di tulis pada sudut kanan atas lembar jawaban
c. Gunakan waktu yang tersedia dengan sebaik-baiknya
A. Pilihlah satu jawaban yang paling benar dengan memberi tanda silang (X) pada huruf a, b, c, d atau e!
1. Di bawah ini yang merupakan sikap setia terhadap b. menjaga kebersihan lingkungan
bangsa dan negara adalah…. c. menolak pengaruh budaya luar
a. mengikuti upacara kemerdekaan d. mempertahankan Pancasila dan UUD
b. mempelajari budaya-budaya luar e. memanggul senjata saat melakukan ronda
c. mencintai produk luar negeri 7. Jika terjadi ancaman yang sangat serius terhadap
d. menolak berpartisipasi dalam bela negara keselamatan bangsa dan negara, maka setiap warga
e. menghindari budaya dalam negeri negara….
2. Dalam upaya pertahanan negara untuk menghadapi a. harus turut serta memikul tugas kemiliteran
ancaman militer, TNI merupakan komponen…. tanpa terkecuali
a. utama b. yang memenuhi syarat menurut undang-undang
b. cadangan wajib turut serta dalam mobilisasi umum
c. dasar c. harus siap bertugas di garis belakang membantu
d. pendukung militer
e. infrastruktur d. berkewajiban untuk mengangkat senjata maju di
3. Bhinneka Tunggal Ika mengandung pengertian medan perang
bahwa…. e. harus mobilisasi ke negara lain
a. keanekaragaman budaya, namun tetap satu 8. Partisipasi warga negara untuk membela negara
kesatuan dapat diwujudkan dalam bentuk-bentuk berikut ini,
b. sekalipun berbeda-beda, namun tetap satu juga kecuali….
c. sekalipun berbeda bahasa, namun tetap satu a. mengikuti pendidikan kewarganegaraan
suku juga b. menolak produk dari luar
d. sekalipun wilayahnya berpencar, namun tetap c. pengabdian sesuai profesi
satu juga d. mengikuti pelatihan dasar kemiliteran
e. sekalipun berbeda adat istiadat namun tetap satu e. berpartisipasi dalam menjaga keamanan
juga kampung
4. Wawasan nusantara adalah…. 9. Ancaman dari dalam negeri yang sekarang ini
a. sistem pertahanan dan keamanan untuk berpotensi mengganggu kelangsungan hidup bangsa
menangkal segala macam bentuk ancaman dan negara adalah….
b. politik luar negeri dalam rangka menjalin a. kurangnya minat investor menanamkan
hubungan dengan negara lain modalnya di Indonesia
c. ideologi bangsa Indonesia dalam mengatur sistem b. maraknya demontrasi di berabgai daerah
pemerintahannya terhadap hasil pilkada setempat
d. cara pandang bangsa Indonesia tentang diri dan c. masih banyaknya korupsi yang dilakukan oleh
lingkungannya. sebagian pejabat negara
e. program jangka panjang pembangunan nasional d. munculnya berbagai macam partai politik
5. Segala ancaman terhadap satu pulau atau satu menjelang pemilu
daerah pada hakikatnya merupakan ancaman e. semua jawaban benar
terhadap seluruh bangsa dan negara, merupakan 10. Negara yang bukan pendiri ASEAN adalah….
perwujudan dari Indonesia sebagai satu kesatuan…. a. Filipina
a. politik b. Indonesia
b. ekonomi c. Myanmar
c. sosial budaya d. Malaysia
d. pertahanan dan keamanan e. Singapura
e. geografik 11. Landasan idiil dalam politik luar negeri Indonesia
6. Membela negara dalam kondisi damai dapat adalah….
dilakukan dengan.... a. UUD
a. bekerja keras untuk masa depannya b. Pancasila
c. MPR b. Jatuhnya harga diri kita di mata Negara asing
d. GBHN c. Hilangnya jati diri atau kepribadian bangssa kita
e. Keppres d. Hancurnya martabat atau kedaulatan bangsa
12. ASEAN merupakan organisasi kawasan Asia Tenggara, indonesia
merupakan bentuk kerja sama…. e. Semakin terkenalnya nilai- nilai budaya bangsa
a. multilateral indonesia
b. bilateral 18. Upaya kita dalam menghadapi budaya asing yang
c. unilateral tidak dapat di bendung masuk ke Indonesia adalah…..
d. rasial a. Menyesuaikan diri dengan budaya yang danatng
e. regional dari luar
13. Di bawah ini yang tidak termasuk subjek hukum b. Mendinggalkan budaya sendiri yang sudah
hubungan internasional adalah… ketinggalan zaman
a. TKI c. Melestarikan nilai-nilai luhur budaya Indonesia
b. individu d. Memilih budaya asing yang sesuai kemajuan
c. organisasi internasional zaman
d. tahta suci e. Menyejajarkan budaya asing dengan budayaa
e. negara Indonesia
14. Kedudukan dan fungsi organisasi internasional 19. Diantara pernyataan berikut yang BUKAN merupakan
adalah…. usaha yang harus kita lakukan dalam menghadapi era
a. subjek hukum internasional globaliasi adalah…..
b. objek internasional a. Ikut berperanserta dalam pembangunan apabila
c. masalah internasional menguntungkan keluarga dan kelompok sendiri
d. masalah kepribadian b. Meningkatkan penghayatan serta pengamalan
e. masalah koordinasi pancasila untuk memperkukuh persatuan dan
15. Penandatanganan Piagam PBB dilakukan oleh… kesatuan bangsa
a. 7 negara c. Meningkatkan pengetahuan serta ketrampila agar
b. 8 negara dapat memilih mana yang baik dan buruk bagi
c. 21 negara masyarakat
d. 50 negara d. Meningkatkan keimanan dan ketakwaan kepada
e. 42 negara Tuhan Yang Maha Esa sebagai filter budaya asing
16. Ancamaan adaalah setiap upaya atau kegiatan,baik yang bersifat negatif
dari dalam negri maupun luar negri yang di nilai e. Menghayati dan mengintensifkan pembelajaran
mengancam atau membahayaakan kedaulatan budaya tradisional yang bernilai luhur agar tidak
negaraa, keutuhan wilayah Negara, dan keselamatan punah di ganti oleh budaya asing
segenap bangsa. Terdapat beberapaa bentuk 20. TNI dan POLRI telah banyak berjasa di dalam
ancamaan terhadap Negara,di antaranya adaalah membela serta mempertahaankan keutuhan Negara
ancaman di bidang militer.berikut yang merupakan kesatuan Repuplik Indonesia.oleh karena itu,setiap
ancaman di bidang militer adalah….. warga Negara……
a. Perdagangan narkoba a. Wajib membantu tugas TNI dan POLRI
b. Bangkitnya kembali komunisme b. Memperhatikan kegiatan TNI dan POLRI
c. Agresi/invasi spionase dan sabotase c. Berusaha memahami tugas TNI dan POLRI
d. Intimidasi,provokasi dan blockade politik d. Wajib bercita-cita menjadi anggota TNI atau
e. Banyaknya tindakan korupsi oleh para pejabat POLRI
17. Akibat yang muncul apabila kita tidak mampu e. Tidak perlu membntu TNI dan POLRI karena
mengantisipasi pengaruh globalisasi di bidang social mempertahankan NKRI sudah menjadi tugas
budayaa adalah…….. mereka.
a. Semakin majunya perdagangan luar negri

B. ISSY

1. Bagaimanakah strategi yang diterapkan mengatasi ancaman di bidang militer?


2. Sebutkan strategi yang diterapkan dalam mengatasi ancaman di bidang ekonomi!
3. Berilah contoh perilaku yang menjaga persatuan dan kesatuan di lingkungan sekolah!
4. Mengapa paham primordialisme bertentangan dengan persatuan dan kesatuan bangsa?
5. Sebutkan keunggulan bentuk negara kesatuan dibandingkan bentuk negara federal!

Anda mungkin juga menyukai