Anda di halaman 1dari 7

7/9/2019 Data Lengkap Hasil Pengujian Toyota Agya 2017 | Oto

 Cari harga, spek dan lainnya CARI  JAKARTA-SELATAN

MOBIL BARU MOTOR BARU TRUK BARU MOBIL BEKAS PROMO DAN DISKON ASURANSI KREDIT BERITA DAN REVIEW

Asuransi Mobil

Asuransi Motor

Home / Mobil Baru / Toyota / Agya / Data Lengkap Hasil Pengujian Toyota Agya 2017

TINJAUAN HARGA BANDINGKAN GAMBAR SPESIFIKASI WARNA REVIEW PENGGUNA FAQ'S LAINNYA

KALI
DIBAGIKAN


Data Lengkap Hasil Pengujian Toyota Agya 2017
 15 Mei, 2017  12182 Kali Dilihat

 Bandung - Memang perbaikan yang dilakukan Toyota dalam meningkatkan kualitas mobil ini, kami buktikan
sendiri. Kami mengujinya di Bandung saat melakukan Toyota Agya Journalist Test Drive 12-13 Mei 2017.

Saran

Agya yang kami tes berhasil melewati beragam ujian mulai dari tanjakan terjal, berkelok, jalanan berlubang
hingga jalanan non aspal sekalipun. Baik tipe yang bermesin 1.2 liter maupun tipe yang bermesin 1.0 liter,
semua sukses melewati rintangan.

Menurut data Toyota, Agya yang paling laris adalah yang memakai mesin 1.2 liter. Mesin yang juga dipakai
Calya ini, menghasilkan tenaga sebesar 88 PS pada 6.000 rpm dan memiliki torsi puncak 107,8 Nm pada
4.200 rpm. Jelas karena memakai mesin yang berkapasitas lebih besar dari sebelumnya, performanya pun
pasti meningkat. Tapi ternyata peningkatan performa ini juga dialami oleh Agya bermesin 1.0 liter.

https://www.oto.com/berita-mobil/data-lengkap-hasil-pengujian-toyota-agya-2017-21164938 1/7
7/9/2019 Data Lengkap Hasil Pengujian Toyota Agya 2017 | Oto

Mesin 1.0 liter 3-silinder Toyota Agya sekarang sudah memakai teknologi VVT-i untuk mengoptimalkan
kinerja mesin. Teknologi pintar ini mengatur buka tutup katup intake dan exhaust secara variatif
menyesuaikan putaran dan beban mesin. Bahkan mesin 1.2 liter miliknya, sudah menerapkan teknologi dual
VVT-i, yang melakukan penyesuaian waktu pada camshaft intake dan exhaust per dua katup.

Saran
Toyota merilis hasil pengujian mereka terhadap performa kedua mesin baru Agya ini. Hasilnya, Agya 1.2
bertransmisi manual bisa melesat 0-100 kpj dalam waktu 12,3 detik. Catatan ini lebih cepat 2,5 detik dari
Agya lama bertransmisi manual yang memakai mesin 1.0 liter. Sebagai informasi, Toyota Agya memakai
transmisi manual 5-speed atau transmisi otomatis 4-speed.

Bagaimana performa mesin 1.0 liter yang baru? Agya 1.0 liter bertransmisi manual yang baru mencatatkan
0-100 kpj dalam 13,7 detik atau masih lebih cepat 1,1 detik dari Agya sebelumnya. Peningkatan yang
signifikan mengingat mesin 1.0 liter miliknya, cuma bertenaga 67 PS pada 6.000 rpm dan torsinya 89,2 Nm
pada 4.400 rpm.

https://www.oto.com/berita-mobil/data-lengkap-hasil-pengujian-toyota-agya-2017-21164938 2/7
7/9/2019 Data Lengkap Hasil Pengujian Toyota Agya 2017 | Oto

Tak hanya menguji akselerasinya saja, Toyota juga merilis hasil uji kualitas peredaman kabinnya. Untuk Agya
baru Toyota menambahkan peredam di balik dashboard, di balik kap mesin dan mengganti material plafon.
Hasilnya saat melaju 60 kpj menggunakan gigi ke-3 Agya 1.2 mencatat tingkat kebisingan 61,7 db dan 62 db
untuk Agya 1.0 liter. Sementara Agya 1.0 sebelumnya tercatat 62,8 db.

Saran
Ini juga dibuktikan saat melaju pada 80 kpj menggunakan gigi ke-4 tercatat kabin Toyota Agya 1.2 lebih
hening 2,1 db dan 1,2 db untuk Agya 1.0 dibanding versi lamanya. Dalam posisi diam, suara mesin juga
dapat direduksi lebih maksimal. Bahkan saat AC dimatikan, kekedapan kabin Agya 1.0 terbaru ini tercatat
hanya 45 db jauh lebih hening dari sebelumnya yang 48,6 db.

Toyota juga meningkatkan kenyamanan penghuni kabinnya dengan mengurangi getaran di Agya terbaru.
Mereka menguji gyro-pitch mobil ini di jalanan bergelombang pada kecepatan 40 kpj secara konstan.

Berikut adalah data statistik dan grafis hasil pengujian resmi dari Toyota untuk Agya 2017.

[caption id="attachment_64922" align="alignnone" width="650"]

https://www.oto.com/berita-mobil/data-lengkap-hasil-pengujian-toyota-agya-2017-21164938 3/7
7/9/2019 Data Lengkap Hasil Pengujian Toyota Agya 2017 | Oto

Akselerasi Agya 2017[/caption]   [caption id="attachment_64924" align="alignnone"


width="650"]

Kebisingan kabin Agya 2017[/caption] [caption id="attachment_64925" align="alignnone"


width="650"]

Saran
Uji getaran Agya 2017[/caption]
Baca juga: Rahasia Toyota Agya Baru Lebih Nyaman

Toyota Agya
Rp138,2 - Rp158,6 Juta

 Galeri

 Warna

 Spesifikasi

LIHAT PROMO

 

Diterbitkan Oleh

https://www.oto.com/berita-mobil/data-lengkap-hasil-pengujian-toyota-agya-2017-21164938 4/7
7/9/2019 Data Lengkap Hasil Pengujian Toyota Agya 2017 | Oto
Rizki Satria

Harga dan Promo Varian Agya

1.0L G M/T | Rp138,2 Juta (OTR) 1.2L G M/T | Rp141,3 Juta (OTR) 1.2L TRD M/T | Rp145,5 Juta (OTR)

DP (mulai dari) Rp13,7 Juta DP (mulai dari) Rp14,59 Juta DP (mulai dari) Rp14,99 Juta

Angsuran Rp3,38 Juta Angsuran Rp3,46 Juta Angsuran Rp3,56 Juta 

Tenor 60 Months Tenor 60 Months Tenor 60 Months

LIHAT PROMO LIHAT PROMO LIHAT PROMO

HARGA PROMO AGYA

Saran
Video Toyota Agya
Lihat video terbaru Toyota Agya untuk mengetahui interior, eksterior, performa, dan lainnya.

Toyota New Agya 1.2 TRD | Road Peluncuran Toyota Agya Terbaru I
Test... OTO.com
08 Jun, 2018 07 Apr, 2017 02:27 mins

Berita Terkait Artikel Feature dan Komparasi

https://www.oto.com/berita-mobil/data-lengkap-hasil-pengujian-toyota-agya-2017-21164938 5/7
7/9/2019 Data Lengkap Hasil Pengujian Toyota Agya 2017 | Oto

Toyota Hiace Anyar Terlihat di


Jalan, Siny...

Toyota GR Supra GT4 Siap Dijual


untuk Umum...

Toyota Yaris Generasi Baru


Tertangkap Seda...

BACA ARTIKEL FEATURE TERBARU

BACA BERITA OTOMOTIF TERBARU

Mobil Toyota Pilihan


Populer Yang Akan Datang Komparasi

Saran

Toyota Fortuner Toyota Calya Toyota Rush


Rp474,05 - Rp666,15 Juta Rp138,85 - Rp156,4 Juta Rp244,25 - Rp265,65 Juta
Harga OTR Jakarta Selatan Harga OTR Jakarta Selatan Harga OTR Jakarta Selatan

Harga Fortuner Harga Calya Harga Rush

MOBIL TOYOTA

TINJAUAN LAINNYA KONTAK KAMI DOWNLOAD OTO APP

Tentang Kami Kebijakan Privasi  support@oto.com

Kontak Kami Syarat dan Ketentuan

https://www.oto.com/berita-mobil/data-lengkap-hasil-pengujian-toyota-agya-2017-21164938 6/7
7/9/2019 Data Lengkap Hasil Pengujian Toyota Agya 2017 | Oto

Hak Cipta © Oto 2014-2019. Semua Hak Cipta Dilindungi.    

Saran

https://www.oto.com/berita-mobil/data-lengkap-hasil-pengujian-toyota-agya-2017-21164938 7/7

Anda mungkin juga menyukai