Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH) DARING

KELOMPOK BERMAIN SUKO BAHARI REMBANG


TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Semester/Minggu / Hari ke- : II / 3 / 1


Hari, Tanggal : Senin, 18 Jaunari 2021
Tema / Sub Tema / Sub – Sub Tema : Tanaman / Tanaman Hias / Macam – Macam Bunga
Kelompok Usia : A (3 – 4 Tahun)
Alokasi Waktu : 90 Menit

Tujuan Pembelajaran Langkah Kegiatan Media Jenis Tagihan Rencana Penilaian Keterangan
1. Anak terbiasa mengucap sapa 1. Pembuka HP Video 1. Evaluasi anak setiap hari
dan salam sebelum memulai a. Mengucapkan sapa dan (dikirim setiap dalam bentuk foto anak
kegiatan salam dalam pembukaan hari melalui Grup dan anekdot yang dikirim
2. Anak terbiasa berdoa sebelum Whatsapp “KB melalui Grup Whatsapp
video
melakukan kegiatan Suko Bahari”) “KB Suko Bahari”
3. Anak mampu melatih fisik b. Berdoa sebelum memulai 2. Ceklis skala perkembangan
motoric kasar dengan bertepuk kegiatan harian anak
tangan sambil bernyanyi 2. Inti Kegiatan
4. Anak mampu menunjukkan a. Menyanyikan lagu “LIhat
sikap percaya diri Kebunku” sambil bertepuk
5. Anak mampu menampilkan tangan
tepuk dan lagu “Lihat 3. Penutup
Kebunku”
a. Mengucapkan salam setelah
selesai kegiatan

Mengetahui, Rembang, 11 Januari 2021


Kepala KB Suko Bahari Guru Kelompok,

Siti Dwi Aristiyana, Amd. Fakhiroh Ma’mun Roshufah, S.Pdi.

- `
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH) DARING
KELOMPOK BERMAIN SUKO BAHARI REMBANG
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Semester/Minggu / Hari ke- : II / 3 / 2


Hari, Tanggal : Selasa, 19 Jaunari 2021
Tema / Sub Tema / Sub – Sub Tema : Tanaman / Tanam Hias / Bunga
Kelompok Usia : A (3 – 4 Tahun)
Alokasi Waktu : 90 Menit

Tujuan Pembelajaran Langkah Kegiatan Media Jenis Tagihan Rencana Penilaian Keterangan
1. Anak terbiasa mengucap sapa, 1. Pembuka HP Video 1. Evaluasi anak setiap hari
salam, dan berdoa sebelum a. Mengucapkan sapa dan (dikirim setiap dalam bentuk foto anak
memulai kegiatan salam dalam pembukaan hari melalui Grup dan anekdot yang dikirim
2. Anak mampu melatih fisik video Whatsapp “KB melalui Grup Whatsapp
motorik halus dengan b. Berdoa sebelum memulai Suko Bahari”) “KB Suko Bahari”
mewarnai gambar kegiatan 2. Ceklis skala
3. Anak mampu menunjukkan 2. Inti Kegiatan perkembangan harian
keaksaraan awal dengan a. Mewarnai gambar bunga anak
menirukan tulisan yang telah matahari dengan warna yang
dicontohkan sesuai
4. Anak menunjukkan sikap
b. Menebali huruf membentuk
percaya diri
5. Anak mampu menunjukkan kata “matahari”
hasil karya 3. Penutup
a. Mengucapkan salam setelah
selesai kegiatanb

Mengetahui, Rembang, 11 Januari 2021


Kepala KB Suko Bahari Guru Kelompok,

Siti Dwi Aristiyana, Amd. Fakhiroh Ma’mun Roshufah, S.Pdi.

- `
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH) DARING
KELOMPOK BERMAIN SUKO BAHARI REMBANG
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Semester/Minggu / Hari ke- : II / 3 / 3


Hari, Tanggal : Rabu, 13 Jaunari 2021
Tema / Sub Tema / Sub – Sub Tema : Tanaman / Tanaman Hias / Mahkota Bunga
Kelompok Usia : A (3 – 4 Tahun)
Alokasi Waktu : 90 Menit

Tujuan Pembelajaran Langkah Kegiatan Media Jenis Tagihan Rencana Penilaian Keterangan
1. Anak terbiasa mengucap 1. Pembuka -HP Video 1. Evaluasi anak
sapa, salam, dan berdoa a. Mengucapkan sapa dan - Video tutorial (dikirim setiap setiap hari dalam
sebelum memulai kegiatan salam dalam pembukaan membuat mahkota hari melalui bentuk foto anak
2. Anak mampu melatih fisik video dari daun dan Grup Whatsapp dan anekdot yang
motorik halus membuat b. Berdoa sebelum memulai bunga “KB Suko dikirim melalui
mahkota bunga dari daun kegiatan Bahari”) Grup Whatsapp
dan bunga 2. Inti Kegiatan “KB Suko Bahari”
3. Anak mampu melaksanakan a. Melihat video tentang 2. Ceklis skala
kegiatan sesuai perintah membuat mahkota dari perkembangan
yang diberikan bunga dan daun harian anak
4. Anak menunjukkan sikap
b. Merangkai bunga dan daun
kreatif dan tanggung jawab
5. Anak mampu menghasilkan menjadi sebuah mahkota
karya mahkota dari bunga 3. Penutup
dan daun a. Mengucapkan salam setelah
selesai kegiatan

Mengetahui, Rembang, 11 Januari 2021


Kepala KB Suko Bahari Guru Kelompok,

Siti Dwi Aristiyana, Amd. Fakhiroh Ma’mun Roshufah, S.Pdi.

- `
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH) DARING
KELOMPOK BERMAIN SUKO BAHARI REMBANG
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Semester/Minggu / Hari ke- : II / 2 / 4


Hari, Tanggal : Kamis, 21 Jaunari 2021
Tema / Sub Tema / Sub – Sub Tema : Tanaman / Tanaman Hias / Daun
Kelompok Usia : A (3 – 4 Tahun)
Alokasi Waktu : 90 Menit

Tujuan Pembelajaran Langkah Kegiatan Media Jenis Tagihan Rencana Penilaian Keterangan
1. Anak terbiasa mengucap sapa, 1. Pembuka HP Video 1. Evaluasi anak setiap hari
salam, dan berdoa sebelum a. Mengucapkan sapa dan (dikirim setiap dalam bentuk foto anak
memulai kegiatan salam dalam pembukaan hari melalui Grup dan anekdot yang dikirim
2. Anak mampu mengenal konsep video Whatsapp “KB melalui Grup Whatsapp
besar dan kecil b. Berdoa sebelum memulai Suko Bahari”) “KB Suko Bahari”
3. Anak mampu membilang angka kegiatan 2. Ceklis skala
4. Anak menunjukkan perilaku 2. Inti Kegiatan perkembangan harian
dari sikap mandiri a. Mengurutkan daun dari anak
5. Anak mampu menjaga yang kecil ke yang besar
kerapihan b. Menghirung jumlah daun
yang telah diurutkan
3. Penutup
a. Mengucapkan salam
setelah selesai kegiatan

Mengetahui, Rembang, 11 Januari 2021


Kepala KB Suko Bahari Guru Kelompok,

Siti Dwi Aristiyana, Amd. Fakhiroh Ma’mun Roshufah, S.Pdi.

- `
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH) DARING
KELOMPOK BERMAIN SUKO BAHARI REMBANG
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Semester/Minggu / Hari ke- : II / 2 / 5


Hari, Tanggal : Jumat, 15 Jaunari 2021
Tema / Sub Tema / Sub – Sub Tema : Tanaman / Tanaman Hias / Cara Merawat Tanaman Hias
Kelompok Usia : A (3 – 4 Tahun)
Alokasi Waktu : 90 Menit

Tujuan Pembelajaran Langkah Kegiatan Media Jenis Tagihan Rencana Penilaian Keterangan
1. Anak terbiasa mengucap sapa, 1. Pembuka HP Video 1. Evaluasi anak setiap hari
salam, dan berdoa sebelum a. Mengucapkan sapa dan (dikirim setiap dalam bentuk foto anak
memulai kegiatan salam dalam pembukaan hari melalui Grup dan anekdot yang dikirim
2. Anak mampu menjaga video Whatsapp “KB melalui Grup Whatsapp
lingkungan dan melatih fisik b. Berdoa sebelum memulai Suko Bahari”) “KB Suko Bahari”
motorik dengan merawat kegiatan 2. Ceklis skala
tanaman hias 2. Inti Kegiatan perkembangan harian
3. Anak mampu memilih kegiatan a. Memilih dan melaksanakan anak
dari 2 kegiatan pilihan kegiatan dalam merawat
(mencabut rumput / menyiram tanaman hias (mencabut
tanaman hias)
rumput / menyiram tanaman
4. Anak mampu bersikap estetis
dalam melakukan kegiatan hias)
3. Penutup
a. Mengucapkan salam setelah
selesai kegiatan

Mengetahui, Rembang, 11 Januari 2021


Kepala KB Suko Bahari Guru Kelompok,

Siti Dwi Aristiyana, Amd. Fakhiroh Ma’mun Roshufah, S.Pdi.

- `

Anda mungkin juga menyukai