Lampu Gas Asetilen

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

LAMPU GAS ASETILEN (CaC2 )

(produk akhir adalah Ca(OH)2 )

Uga Patriajasa

I. ALAT DAN BAHAN YANG


DIPERLUKAN
1. Labu Erlenmeyer
2. Tutup sumbat karet/kayu dll berlubang 2
3. Siring/spet tanpa jarum suntik
4. Kaca pipet
5. Pembakar lighter/klorek api
6. Masker, sarung tangan
7. pinset

II. LANGKAH PENGERJAAN


1. Siapkan Labu ErLenmeyer/botol yang kering dan bersih ukuran 250 ml
2. Siapkan tutupnya (karet/kayu) berlumbang 2 seukuran pipet
3. Masukkan pipet kedalam 1 lubang DENGAN ARAH KE ATAS UJUNG YANG RUNCING dan selang ke lubang lain
disambungkan dengan siring/spet berisi air.
4 masukkan 5 butir karbit sebesar biji kacang hijau
5. Lalu tutup dengan rapat, amati gas yang timbul, warna dan bau nya, jangan menghirup terlalu banyak gas..
6. tekan siring hingga sebagian air masuk dan bercampur dengan karbit di dalam labu.
7. TUNGGU SAMPAI LEBIH DARI 15 DETIK, ATAU GAS PUTIH SUDAH KELIHATAN KELUAR DARI UJUNG PIPIT…
(JANGAN DISULUT JIKA MASIH DI BAWAH 10 DETIK)
8. Sulut dengan korek api atau lighter,,bila perlu pijit lagi siring, hingga ada tambahan air masuk ke dalam labu…
enjoy…

Anda mungkin juga menyukai