Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
Jawab: Hard Currency adalah Mata uang yang sering digunakan dan berlaku sebagai alat
pembayaran transaksi keuangan dan perdagangan internasional, jenis mata uang Hard
Currency yaitu Dolar dari negara Amerika, Yen Jepang dan Euro.
Soft Currency adalah mata uang yang nilainya lemah dan jarang digunakan sebagai alat
pembayaran dalam transaksi perdagangan internasional, Jenis mata uang Soft Currency
yaitu, Rupiah dari Negara Indonesia, Kyat dari Myanmar, Kina dari Papua Nugini, dll.
Jawab: Kurs beli (Bid Rate) adalah kurs yang dipakai apabila posisi bank sebagai
pembeli, dan Anda sebagai pemegang mata uang asing. Dalam hal ini bank sebagai
pembeli dan Anda sebagai penjual. Meskipun terkesan seperti transaksi jual-beli, pihak
bank yang menentukan harga suatu mata uang asing, baik saat menjual maupun membeli.
Kurs jual (Ask Rate) adalah kurs yang dipakai apabila bank menjual suatu mata uang
asing. Dengan kata lain, bank berposisi sebagai penjual dan Anda sebagai pembeli
6. Di bawah ini terdapat data spot rate kurs tengah valas di Jakarta.
Jawab:
Dengan prinsip bahwa bid rate dan ask rate selalu dilihat dari kepentingan/ keuntungan
Bank/Money Changer, saudara diminta untuk menentukan :
a. Berapa Rp. diperoleh dengan USD. 1.000 ?
Jawab: Bid Rate USD 1.000 = Berapa Rp ?
USD 1.000 x Rp 9.000/1 USD = Rp 9.000.000
b. Berapa Rp. diperlukan untuk mendapatkan EUR. 1000 ?
Jawab: Ask Rate EUR 1.000 = Berapa Rp ?
EUR 1.000 x Rp 11.100/1 EUR = Rp 11.100.000