Anda di halaman 1dari 4

1. Perhatikan QS. ar-Rahman/55: 33 berikut!

Berkaitan dengan hukum bacaan nun sukun atau tanwin, cara membaca lafadz yang
bergaris bawah adalah ….
A. jelas
B. samar
C. melebur
D. mendengung
2. Perhatikan penggalan ayat QS. al-Mujadilah /58: 11 berikut!

Penerapan dari ayat tersebu
t agar kita berusaha untuk
memiliki ….
A. ilmu dan teknologi
B. harta dan jabatan
C. iman dan ilmu
D. iman dan amal
3. Perhatikan penggalan ayat pada tabel berikut!

Urutan penggalan kata yang benar dari QS. Al Baqarah/2:153 tersebut adalah ….
A. 1-3-4 dan 2
B. 2-3-4 dan 1
C. 3-1-2 dan 4
D. 3-1-4 dan 2
4. Perhatikan QS. al Furqan/25:63 berikut!

Panjang bacaan pada lafadz yang bergaris bawah pada ayat tersebut adalah ….
A. 6 harakat
B. 5 harakat
C. 3 harakat
D. 2 harakat
5. Perhatikan kutipan Q.S an-Najm/53: 39-40 berikut!
Secara berurutan arti lafadz yang bergaris bawah pada kutipan ayat tersebut adalah ….
A. bagi manusia, dan berusaha
B. dan tidak ada, dan diperlihatkan
C. bagi manusia, dan diperlihatkan
D. apapun usaha, dan bagi manusia

6. Perhatikan Hadits berikut!!

Kesimpulan isi kandungan dari Hadits tersebut adalah ….


A. Sesuatu yang halal ditetapkan dalam al-Qur’an dan yang haram ditetapkan dalam
Hadits
B. Sesuatu yang halal maupun yang haram ditetapkan oleh Allah SWT. dalam al-
Qur’an
C. Sesuatu yang halal maupun yang haram ditetapkan oleh Rasulullah dalam Hadits
D. Sesuatu yang halal ditetapkan dalam Hadits dan yang haram ditetapkan dalam al-
Qur’an

7. Perhatikan QS. Ali Imran/3:159 berikut!

Penerapan yang paling tepat dari ayat tersebut dalam kehidupan sehari-hari adalah ….
A. Diperintahkan bersikap lemah lembut pada siapapun
B. Allah SWT memberikan rahmat kepada orang-orang yang soleh
C. Bersikap kasar akan jauh dari rahmat Allah
D. Allah SWT mencintai orang-orang yang pemaaf
8. Perhatikan Hadits berikut!

Isi kandungan Hadits tersebut adalah ….


A. Seorang mukmin yang kuat 1ebih baik dan lebih utama dibandingkan mukmin yang
lemah
B. Ajaran Islam memerintahkan setiap mukmin harus menghormati yang lebih tua dan
menyayangi yang lebih muda
C. Kehidupan seorang mukmin harus seimbang antara pribadi dengan social dan antara
dunia dengan akhirat
D. Seorang mukmin terhadap mukmin lainnya seperti satu bangunan yang saling
menguatkan
9. Perhatikan narasi berikut!
Bimo siswa SMP di Jakarta, beliau terkenal kesalehannya dan juga cerdas. Saat
mengikuti Ulangan dia kerjakan dengan baik, walaupun ada kalanya dalam
mengerjakan soal sering ia jumpai kesulitan, walaupun ada peluang untuk
menyontek ia tetap tidak mau menyontek karena ia berkeyakinan bahwa Allah Maha
melihat. Sikap Bimo sesuai dengan Asmaul husna ….
A. Al-Bashir
B. Al-‘Aliim
C. Al-Khabiir
D. As-Sami’
10. Berikut ini yang tidak termasuk hikmah beriman kepada qadha dan qadar adalah ….
A. Menenangkan jiwa
B. Senantiasa bersikap sabar dan syukur
C. Menumbuhkan sifat optimis
D. Selalu menyalahkan orang lain

11. Hari dibangkitkannya manusia dari alam kubur dinamakan ….


A. Yaumul ba’as
B. Yaumul hisab
C. Yaumul mizah
D. Yaumuddin
12. Pada bulan Februari 2020 di Kota Wuhan China, digemparkan dengan adanya wabah
virus corona COVID-19, hampir seluruh negara terkena penyebaran wabah virus tersebut
tak terkecuali negeri kita Indonesia, wabah tersebut tidak sedikit memakan korban jiwa
bahkan dapat menghancurkan roda perekonomian dan menghancurkan tatanan kehidupan.
Sikap kita sebagai seorang muslim yang baik dalam menghadapi semua cobaan dan
musibah dari Allah SWT. adalah ….
A. Sabar dan ikhtiar, karena wabah virus corona tidak berbahaya
B. Tidak menghiraukan, sebab virus corona sudah bisa diobati
C. Santai dalam menghadapi virus corona, sebab berita tersebut hoax

D. Sabar dan tawakal, serta selalu memohon perlindungan dari Allah dengan
memperbanyak ibadah
13. Perhatikan pernyataan berikut!
1. Naufal selalu berusaha memperoleh manfaat dan kebaikan dari orang lain
2. Nabila selalu memberi contoh yang baik dan sopan kepada adiknya
3. Lukman selalu melaksanakan puasa sunah Senin dan Kamis
4. Anto hidup tidak mementingkan kesenangan dunia
5. Rindang selalu mengutamakan kepentingan dunia
Pernyataan yang merupakan hikmah beriman kepada Rasul terdapat pada nomor….
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 5
D. 4 dan 5
14. Perhatikan pernyatan berikut!
1. Melakukan sesuatu yang terbaik untuk mencari ridha Allah SWT.
2. Melindungi dirinya dan keluarganya dari hal-hal yang tidak baik.
3. Menjaga nama baik dan kehormatan dirinya dan keluarganya.
4. Bersungguh-sungguh dan semangat dalam menuntut ilmu pengetahuan.
5. Berusaha untuk berkata dan melakukan perbuatan yang benar dengan ikhlas.

Pernyataan tersebut yang mencerminkan perilaku iman kepada hari akhir adalah
nomor….
A. 1 dan 2
B. 1 dan 5
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
15. Perhatikan ilustrasi berikut!
Wina pergi ke pasar dengan berjalan kaki. Dia berjalan pada trotoar yang tersedia
di sebelah kiri jalan. Namun tiba-tiba dia tertabrak sepeda motor yang lari kencang
dari arah belakang. Dalam keadan luka berat Wina dibawa ke rumah sakit oleh
beberapa orang yang ada di sekitar tempat kejadian namun Wina menghembuskan
nafas terakhir dalam perjalanan menuju rumah sakit.
Sebagai orang yang beriman kepada hari akhir maka sikap kita terhadap peristiwa
tersebut adalah ….
A. meyakini sepenuh hati bahwa kematian Wina merupakan ketentuan dari Allah
SWT. dan kecelakaan hanya sebagai sebab semata
B. kematian seseorang pada hakekatnya disebabkan karena kelalaian dan kesalahan
diri sendiri dalam beraktivitas.

C. menyalahkan pengendara mortor yang membawa kendaraan dengan kencang


sehingga menabrak pejalan kaki
D. menyayangkan Wina yang berjalan kaki di kota besar dimana sangat ramai
kendaraan bermotor dan rawan kecelakaan

Anda mungkin juga menyukai