Anda di halaman 1dari 2
| INSTRUKSI KERJA |No.Dokumen | SMK3-W02 PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN | Tanggal 01/10/2019 as) Revisi 00 1. Semua karyawan yang terlatih berkewajiban menolong korban sebelum Tim P3K terkait tiba di lokasi 2. Pada dasamya pertolongan pertama memberikan pertolongan untuk mencegah korban lebih parah. 3. Langkah-langkah penting dalam pertolongan pertama pada kecelakaan adalah | a. Pertama-tama jangan panik. b. Teriak minta bantuan, jangan sendirian menolong korban ¢. Hindari dahulu bahaya yang masih ada, baik bahaya untuk diri sendiri atau korban, Periksa kesadaran atau reaksi korban. €. Periksa jalan napas korban, Bersihkan mulut dari muntahan, atau benda asing yang dapat dilihat. f. Periksa perapasan korban. Jika masih bernapas, beri posisi pemulihan tetapi jika tidak bernapas, beri korban bantuan pemapasan. g. Periksa denyut nadi dan jantung. Jika masih berdenyut, beri posisi pemulihan dan periksa pendarahan baik yang di dalam atau di luar. Tapi jika tidak ada denyutan, beri kompresi jantung. Lakukan tindakan pertolongan sesuai dengan kebutuhan korban Cari transportasi untuk memindahkan korban ke Klinik atau Rumah sakit. Kumpulkan bukti dan penyebab terjadinya kecelakaan. k._Berikan tindakan selanjutnya dan dapatkan pelajaran dari kasus ini. 4. Sediakan Kotak PSK disetiap area yang membutuhkan untuk membantu pertolongan pertama pada kecelakaan. 5. Laporkan setiap kejadian untuk mengetahui penyebab masalah dan tindakan Pencegahan a h. i i B. Tanggung jawab 1. Setiap karyawan yang telah memahami tindakan pertolongan pertama pada kecelakaan wajib melakukan pertolongan pertama pada saat melihat terjadinya kecelakaan ‘sebelum dibawa keklinik/ rumah sakit 2. Tim K3 melakukantindak lanjut penanganan pertolongan kecelakaan sesuai dengan tugasnya masing-masing. Referensi Tidak ada D. Dokumen Terkait 1. SMK3-W02-01 Daftar Isi Kotak P3K 2. SMK3-W02-02 Daftar Pemakaian Obat No.Dokumen ‘SMK3-W02-01 Wel OETA ‘aps | evoa8 Revisi 00 No Kotak P3K : No Nama Obat Jumlah 1 | Kasa steril terbungkus 2 | Perban (lebar 5 cm) 3 | Perban (lebar 10 cm) 4__| Plaster (lebar 1.25 om) 5 | Plester Cepat 6 | Kapas (25 gram) 7 _| Kain segitiga/mittela 8 | Gunting 9 | Peniti 10 _ | Sarung tangan sekali pakai (pasangan) 11 | Masker 12 | Pinset 73 | Lampu senter 14 | Gelas untuk cuci mata 15 _ | Kantong plastik bersih 16 | Aquades (100 mi lar. Saline) 17 __ | Povidon odin (60 mil) 78 | Alkohol 70% 19 | Buku panduan P3K di tempat kerja 20 | Buku catatan s Daftar isi kotak

Anda mungkin juga menyukai