Anda di halaman 1dari 2

Nama : Oktaviah Amaliah

Nim : 1182100047

Kelas : PIAUD 4B

Mata Kuliah : Bimbingan dan Konseling

Dosen Pengampu : Hilman Mangkuwibawa,M.Pd.

Tugas Individual !

1. Membuat Alat evalusi untuk menilai program bimbingan dan konseling AUD yang
sebelumnya telah dibuat!

Alat Evaluasi Rancangan Program parenting ibu dan anak agar tercipta pendidikan berbasis kasih
sayang dan komunikatif dalam lingkup keluarga

Alat evaluasi berupa angket tentang pertanyaan-pertanyaan kepada orang tua tentang perubahan
dan perkembangan anak dan berisi tentang komunikasi antara orang tua dan anak, contoh angket
nya :
Angket peningkatan hubungan anak dan orang tua

Nama anak :

Nama Orangtua :

Alamat :

Isilah angket di bawah ini sesuai dengan situasi yang terjadi di rumah dengan memberi tanda (√)
pada kolom jawaban yang tersedia.

Keterangan : SS = sangat sesuai, S= sesuai, KS= kurang sesuai, TS= tidak sesuai

No Pernyataan SS S KS TS
1 Bagaimana kondisi
anak di rumah
semakin baik dari
sebelumnya
2 Apakah permasalahan
yang dulu dapat
teratasi
3 Apakah anak
menunjukkan rasa
kasih sayang nya
terhadap orang tua
4 Apakah anak
menunjukkan rasa
kasih sayang nya
terhadap orang di
sekitarnya?
5 Dan kegiatan apa
yang dilakukannya
semakin baik di
rumah
6 Apakah anak lebih
peka menolong, jika
melihat orang tua
sedang melakukan
sesuatu

Terima Kasih.

Anda mungkin juga menyukai