Anda di halaman 1dari 1

Nama : Oktaviah Amaliah

Nim : 1182100047
Kelas : PIAUD 4B
Mata Kuliah : Statistika Pendidikan
Dosen Pengampu : Dra.Hj.Tuti Hayati,M.Pd.
Distribusi Frekuensi
Tugas !
1. Menjelaskan pengertian distribusi frekuensi
2. Membuat distribusi frekuensi data tunggal
3. Membuat distribusi frekuensi data kelompok
Jawab :
1. Distribusi frekuensi adalah sebuah tabulasi yang teratur dari sejumlah individu yang
ditempatkan pada masing-masing kategori-kategori dalam suatu skala pengukuran. Jadi
distribusi frekuensi adalah kumpulan dari suatu kategori yang ditabulasikan dalam skala
pengukuran.
2. Distribusi frekuensi data tunggal adalah penyebaran nila-nilai tanpa kelompok-kelompok
tertentu atau kelompok kategori yang membangun skala pengukuran asli. Contohnya :
Nama siswa Berat badan siswa
Siti 50
Sari 54
Santi 60
Sifa 45
Okta 53
Rima 47
Nida 58
Tasya 46
Syifa 58
Wawa 45

3. Distribusi frekuensi data kelompok adalah penyebaran nilai-nilai berdasarkan kelompok-


kelompok tertentu atau suatu pencatatan frekuensi atau jumlah individu dalam masing-
masing kategori. Contoh nya dari tabel data tunggal diatas :

Berat badan siswa Frekuensi


45-50 5
51-55 2
56-60 3

Anda mungkin juga menyukai