Anda di halaman 1dari 5

Nama Amalia Azzahro

Keterampilan ke.....................
POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA
JURUSAN KEBIDANAN
JL. Mangkuyudan MJ III/304 Yogyakarta. Telp (0274)
374331
===============================================================================================
ASUHAN KEBIDANAN PADA AKSEPTOR KB

NY. D USIA 24 TAHUN P1Ab0Ah1 DENGAN KB SUNTIK PROGESTIN 3 BULAN


DI PUSKESMAS TURI

NO. REGISTER : 30.92.14


PENGKAJIAN TANGGAL/JAM : 25 November 2020/ 11.00WIB
DIRAWAT DI RUANG : Ruang KB

Biodata Ibu Suami


Nama : Ny. D Tn. D
Umur : 24 tahun 26 Tahun
Pendidikan : SMA SMA
Pekerjaan : Karyawan Swasta Karyawan Swasta
Agama : Islam Islam
Suku/ Bangsa : Jawa/Indonesia Jawa/Indonesia
Alamat : Kembang, Wonokerto, Turi Kembang, Wonokerto, Turi

DATA SUBJEKTIF
1. Kunjungan saat ini kunjungan pertama kunjungan ulang
Keluhan utama
Tidak ada keluhan
2. Riwayat Perkawinan
Kawin 1 kali. Kawin pertama umur 20 tahun. Dengan suami sekarang 4 tahun
3. Riwayat menstruasi
Menarche umur 13 tahun. Siklus 28 hari. Teratur. Lama 5-6 hari.
Sifat Darah : Encer. Flour Albus : tidak. Bau Khas. Dysmenorhoe : tidak .
Banyak darah 2-3 kali ganti pembalut. HPMT : 15 Oktober 2020

4. Riwayat Kehamilan
P1Ab0Ah1
Ha Persalinan Nifas
mil Umur Jenis Komplikasi BB
Tgl lahir Penolong JK Laktasi Komplikasi
ke kehamilan Persalinan Ibu Bayi Lahir
1 2012 40 minggu Spontan Bidan Tidak ada Tidak ada L 3100 gr 2 tahun Tidak ada

5. Riwayat kontrasepsi yang digunakan


Jenis Mulai memakai Berhenti/Ganti Cara
No
Kontrasepsi Tanggal Oleh tempat Keluhan Tanggal Oleh Tempat Alasan
1 Suntik Kombinasi 2019 Bidan Puskesmas Tidak ada keluhan Sekarang - - -

6. Riwayat kesehatan
a. Penyakit sistemik yang pernah/sedang diderita
Ibu mengatakan tidak pernah menderita penyakit jantung, asma, DM, Hipertensi, Hepatitis, Asam Urat,
HIV/AIDS, Malaria, TBC
b. Penyakit yang pernah/sedang diderita keluarga
Ibu mengatakan keluarganya ibu tidak menderita penyakit jantung, asma, DM, Hipertensi, Hepatitis,
Asam Urat, HIV/AIDS, Malaria, TBC
POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA
JURUSAN KEBIDANAN
JL. Mangkuyudan MJ III/304 Yogyakarta. Telp (0274) 374331
===============================================================================================
c. Riwayat penyakit ginekologi
Ibu mengatakan tidak memiliki riwayat penyakit ginekologi infeksi menular seksual, kanker
ovarium,
kanker serviks, mioma uteri dan kista.

7. Pola pemenuhan kebutuhan sehari-hari


a. Pola Nutrisi Makan Minum
Frekuensi 3x sehari 6-8 kali/hari
Macam Nasi, lauk, sayur dan buah Air putih, teh
Jumlah 1 porsi 1 gelas
Keluhan Tidak ada keluhan Tidak ada keluhan
b. Pola Eliminasi BAB BAK
Frekuensi 1 kali/hari 5-6 kali/hari
Warna Coklat kekuningan Kuning jernih
Bau Khas feses Khas urine
Konsisten Padat Cair
Jumlah Normal Normal
c. Pola aktivitas
Kegiatan sehari-hari : bekerja, membersihkan rumah, memasak, mencuci
Istirahat/Tidur : malam 5-6 jam. Siang 1 jam
Seksualitas : Frekuensi 3 kali/minggu. Keluhan : tidak ada keluhan

d. Personal Hygiene
Kebiasaan mandi 2 kali/hari
Kebiasaan membersihkan alat kelamin setiap mandi dan BAB, BAK
Kebiasaan mengganti pakaian dalam 2-3kali sehari
Jenis pakaian dalam yang digunakan katun

8. Keadaan psikososal
a. Pengetahuan ibu tentang alat kontrasepsi
Ibu mengetahui alat kontrasepsi sangat efektif untuk menunda kehamilan
b. Pengetahuan ibu tentang alat kontrasepsi yang dipakai sekarang
Ibu mengetahui dan senang menggunakan KB suntik karena simpel.
c. Dukungan suami/ keluarga
Suami dan keluarga mendukung ibu untuk menggunakan KB

DATA OBJEKTIF
1. Pemeriksaan Fisik
a. Keadaan umum : baik Kesadaran : Compos mentis
b. Status emosional : stabil
c. Tanda Vital
Tekanan darah : 124/85 mmHg
Nadi : 85 kali per menit
Pernafasan : 22 kali per menit
Suhu : 36,5 ○C
d. BB/ TB : 49 kg/151 cm
e. Kepala dan leher
Hiperpigmentasi : Tidak ada
Mata : Simetris, konjungtiva merah muda, sklera putih
POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA
JURUSAN KEBIDANAN
JL. Mangkuyudan MJ III/304 Yogyakarta. Telp (0274) 374331
===============================================================================================
Mulut : Simestris, tidak sumbing, bibir tidak pucat, gusi merah muda, tidak ada
karies, tidak ada sariawan, lidah bersih
Leher : Tidak ada pembengkakan atau pembesaran kelenjar tyroid dan limfe,
Vena jugularis
f. Payudara
Bentuk : Simetris
Putting susu : Menonjol, Areola mammae hitam, tidak ada pengeluaran ASI
Massa/ tumor : Tidak ada
g. Abdomen
Bentuk : Simetris, TFU tidak teraba, tidak ada tanda – tanda kehamilan, tidak
ada nyeri tekan
Bekas luka : Tidak ditemukan bekas luka
Massa/ tumor : Tidak ada
h. Ekstremitas :
Oedem : +/-
Varices : Tidak ada
Reflek Patela : kaki kanan (+) kaki kiri (+)
i. Genetalia luar
Tanda Chadwick : Tidak dikaji
Varices : Tidak dikaji
Bekas luka : Tidak dikaji
Pengeluaran : Tidak dikaji
j. Anus/ Hemoroid : Tidak dikaji
2. Pemeriksaan dalam/ ginekologis
Tidak dilakukan pemeriksaan dalan

3. Pemeriksaan penunjang
Tidak ada pemeriksaan penunjang

ANALISA
1. Diagnosis Kebidanan
Ny. D usia 24 tahun P1Ab0Ah1 dengan KB Suntik Progestin 3 bulan
2. Masalah
Tidak ada
3. Kebutuhan
Tidak ada
POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA
JURUSAN KEBIDANAN
JL. Mangkuyudan MJ III/304 Yogyakarta. Telp (0274) 374331
PENATALAKSANAAN,
Tanggal 25 November 2020 Jam 11.10 WIB

1. Memberitahukan hasil pemeriksaan ibu yaitu Td: 124/85 mmhg, Nadi 85x/menit, pernafasan
20x/menit, dan suhu 36,5°C dan ibu dalam keadaan baik dan dapat menggunakan KB suntik
progestin 3 bulan
E : ibu senang mengetahui keadaannya baik
2. Menyiapkan 3ml Medroxyprogesterone Acetate dalam spuit 3cc dan melakukan penyutikan kepada
ibu melalui intramuscular pada bagian bokong ibu (musculus gluteus maksimus).
E : Suntik KB berhasil dilakukan, ibu merasa tenang.
3. Menjelaskan kepada ibu mengenai efek samping yang umum dialami oleh klien yaitu mual – mual,
flek atau bercak di antara masa haid, sakit kepala ringan, nyeri payudara, berat badan naik/turun.
Menganjurkan ibu untuk tidak perlu khawatir karena efek tersebut tidak berbahaya, apabila sakit
kepala maka ibu dianjurkan untuk minum paracetamol atau ibuprofen.
E: Ibu mengerti dan bersedia mengikuti anjuran yang diberikan
4. Menganjurkan ibu untuk melakukan kunjungan ulang pada tanggal 16 Januari 2020/12 minggu
setelah pemberian KB suntik untuk dilakukan penyuntikan ulang.
E: Ibu mengerti dan bersedia melakukan kunjungan ulang
5. Dokumentasi.

Pembimbing Akademik, Pembimbing Lahan Praktik, Mahasiswa,


Tanggal ……………………… Tanggal 27 November 2020 Tanggal 27 November 2020

Atik Ismiyati, M.Keb Sri Suryanti, Amd. Keb Amalia Azzahro

Anda mungkin juga menyukai