Anda di halaman 1dari 2

NAMA : MATIUS ALFANDI

NIM : 20081018
PRODI : TEKNIK INFORMATIKA – MALAM

TUGAS SISTEM OPERASI


TUGAS PERTEMUAN II

SOAL
A) Jelaskanlah konsep dasar Sistem Operasi !?
B) Sebutkanlah komponen dasar sebuah Sistem Operasi !?
C) Sebutkanlah beberapa pendekatan/model yang digunakan dalam struktur dasar Sistem
Operasi !?
D) Jelaskanlah proses terjadinya booting !?
E) Jelaskanlah keuntungan SMP (Symmetric Multi Processing) !?

JAWABAN
A) - Komponen Sistem Operasi, berupa suatu subsistem atau bagian dari sistem.
- Layanan Sistem Operasi, sebagai mediator untuk mempermudah bagi pemogram.
- System Calls, tata cara pemanggilan di program aplikasi untuk memperoleh layan yang
disediakan.
- Pemograman Sistem, aktivitas perancangan dan pengimplementasian Sistem Program.
- Struktur Sistem, komponen-komponen sistem operasi yang dihubungkan dan dibentuk
didalam kernel.
- Mesin Virtual, program perangkat lunak yang tidak hanya menunjukkan prilaku
komputer yang terpisah.
- System Generation, menciptakan contoh unik tertentu dari sistem operasi dengan
menggabungkan opsi dan parameter.
- Rancangan Sistem, sebuah aktivitas untuk merancang sebuah sistem yang baik

B) - Managemen Proses
- Managemen Memori Utama
- Manageman Secondary-Storage
- Manageman Sistem I/O
- Managemen Berkas
- Sistem Proteksi
- Jaringan (Networking)
- Command Interpreter System
C) - Struktur Sederhana - Komputer Meja
- Sistem Berlapis (Layered System) - Sistem Prosesor Jamak
- Kernel Mikro - Sistem Terdistribusi dan Terkluster
- Proses Boot - Sistem Waktu Nyata
- Kompilasi Kernel
- Modular (Modules)
- Mesin Maya (Virtual Machine)
- Client-Server Model
- Sistem Berorientasi Objek

D) Proses Booting adalah proses perjalanan penyalaan komputer awal sampai


pengambilalihan sistem operasi secara penuh terhadap perangkat, yang identik dengan
BIOS, dimana BIOS sebuah kode software yang tertanam pada sistem computer, berfungsi
sebagai pemberi informasi visual seketika pada saat penyalaan computer.

E) - Performance, parallel processing ketersediaan terjamin.


- Incremental growth, mudah melakukan penambahan komputer/komponen lainnya.
- Availability, semua prosesor tetap berjalan walau ada satu prosesor yang bermasalah.

Anda mungkin juga menyukai