Anda di halaman 1dari 3

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP

YAYASAN PENDIDIKAN ELSADHAI


SD SWASTA ELSADHAI SILAEN
KECAMATAN SILAEN
Jalan Lumban Tongatonga Pasar
silaen
Telepon: 082277896146, Email: yayasanelsadhai@gmail.com
Nama : _______________ Semester : II (Genap)
Kelas : III- B Mapel : PJOK
Hari / Tanggal : __________ / ___ Maret 2021
I. Pilihan Berganda KD 3.6
Berikan tanda (X) pada jawaban yang 13. Manfaat makanan bagi tubuh adalah sebagai
paling tepat! sumber ....
KD 3.5 a. tenaga c. keseimbangan
1. Gerak ... adalah gerak yang dapat b. energi
mengakibatkan perpindahan tempat. 14. Salah satu kerugian yang terjadi bila tidak
a. jalan b. lokomotor c. non-lokomotor sarapan adalah ....
2. Sebelum berlari atau berlomba lari, hal yang a. Memberikan tenaga saat melakukan
pertama yang harus kita lakukan adalah .…
aktifitas
a. jalan di tempat c. pemanasan
b. pendinginan b. membuat fikiran semakin fokus
3. Salah satu gerakan non-lokomotor adalah …. c. tubuh akan terasa lebih letih dan mudah
a. jalan di tempat c. berlari ke depan sakit
b. meloncat ke kiri 15. Hal yang harus dilakukan setelah selesai
4. Selain berolahraga, menjaga … merupakan berolahraga adalah ....
cara agar tetap sehat. a. istirahat dan minum air putih
a. cara belajar c. bentuk badan
b. istirahat kemudian tidur
b. pola dan aturan makan
5. …. adalah salah satu aturan yang harus c. minum dan makan makanan yang berat
dilakukan sebelum makan.
a. mencuci tangan c. masak nasi
b. mandi
16. Gambar di atas disebut sebagai olahraga ....
a. senam lantai
b. senam berirama
6. Gerakan di sampping c. senam sambil bernyanyi
bertujuan untuk melatih …. 17. Alat yang digunakan pada gambar di atas
a. kekuatan c. keseimbangan adalah ....
b. otot kaki a. simpai c. pita
7. Hal yang perlu dilakukan sebelum melakukan b. lingkaran kayu
gerakan di atas adalah....
a. berjonngkok c. melakukan pemanasan
b. berjalan
8. Di bawah ini yang termasuk dalam permainan
yang membutuhkan gerakan melompat 18. Kegiatan di samping
adalah.... adalah kegiatan yang dilakukan ketika ingin ....
a. lari estafet c. main engklek a. mengayun bola
b. permainan simpai b. mengoper bola
9. Salah satu makanan atau minuman yang c. menendang bola
termasuk ke dalam makanan 4 sehat 5
sempurna adalah....
a. minuman ale-ale
b. minuman coca-cola 19. Salah satu jenis permainan dengan bola yang
c. susu menggunakan tangan adalah ....
10. Di bawah ini yang bukan merupakan makanan a. sepak bola c. bola voli
yang bergizi adalah.... b. bermain simpai
a. sayur c. tomat
b. saus

20. Posisi tangan yang ada dalam


gambar di samping disebut sebagai ….
a. membuka kaki selebar bahu
11. Gerakan berikut merupakan gerakan melatih.... b. tangan bertolak pinggang
a. kekuatan c. kedua lutut ditekuk
c. keseimbangan 21. Pakaian yang seharusnya digunakan ketika
d. otot tangan berolahraga adalah ....
a. seragam sekolah c. pakaian olahraga
12. Di bawah ini yang bukan termasuk gerakan b. baju tidur
keseimbangan adalah.... 22. Gerak ... adalah gerak yang dapat
mengakibatkan perpindahan tempat.
a. melakukan putaran c. berjinjit b. jalan c. non-lokomotor
b. berdiri c. lokomotor
8. Gerak untuk meregangkan badan dapat
dilakukan dengan cara ....

23.
Alat yang digunakan pada gambar di atas
9. Bagian tubuh yang
adalah....
dilatih pada gambar di samping adalah ….
a. pita b. tali c. karet
24. Saat melakukan gerakan pada soal nomor 23,
kita harus fokus dalam menggerakan salah satu
bagian tubuh, yaitu .... 10. Alat yang digunakan pada gambar
disamping ialah ….
a. kepala b. perut c. tangan
III. URAIAN
Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan
tepat !
25. Posisi yang tepat untuk melakukan gerakan KD 3.5
pada gambar di atas adalah …. 1. Tuliskanlah pengertian dari gerak lokomotor
a. badan berdiri dengan tegap dan gerak non-lokomotor!
b. satu kaki harus ditekuk
c. badan harus dibungkukkan sedikit.
2.
Tuliskanlah fungsi serta tujuan melakukan
II. ISIAN
gerakan pada gambar di atas!
Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang
tepat! 3. Tuliskan 3 gerakan yang dapat melatih
KD 3.5 kekuatan tangan!
1. …. adalah salah satu contoh gerak lokomotor. KD 3.6
2. Salah satu gerakan melatih leher dari lagu 4. Tuliskan posisi tubuh yang seharusnya
“Burung Ketilang” adalah .... dilakukan ketika meniru gerakan kincir angin!
5. Tuliskan cara melakukan gerakan kombinasi
melompat dan memutar badan!

Mengetahui
Kepala Sekolah, Guru Kelas III B

Sondang M.L Situmorang, S.Pd. Yeyen K.A Harefa, S.Pd.

3. Cuaca yang berubah-ubah dapat


mempengaruhi kondisi kesehatan manusia.
Cara yang tepat untuk menjaga kondisi tubuh
adalah ....
4. Sebelum olahraga sebaiknya melakukan ...
agar tidak mengalami cedera.
5. Jenis olahraga yang dapat dilakukan di pagi
hari ketika baru bangun adalah ....
KD 3.6

6. Tujuan dilakukannya kegiatan yang ada pada


gambar di atas adalah ….

7. Olahraga pada gambar di atas mengharuskan


kita untuk ....

Anda mungkin juga menyukai