Anda di halaman 1dari 1

ATURAN PRAKTIKUM

1. Untuk praktikum Fisika Dasar dan Kimia Analisa, Hukuman bagi yang
terlambat diwajibkan membuat laporan individu dengan batas waktu
kumpul 1x24 jam.
2. Untuk Praktikum Proses Teknik Kimia 1, Hukuman bagi yang terlambat
diwajibkan membuat perhitungan dalam tulis tangan dengan batas waktu
kumpul 2x24 jam.
3. Apabila Hukuman diatas tidak dijalankan maka akan dilakukan
pengurangan pada nilai respon berdasarkan ketetapan asisten.
4. Apabila berhalangan hadir pada saat praktikum diharapkan disertai dengan
surat sakit atau surat dokter.
5. DIWAJIBKAN membawa perkengkapan praktikum baik APD, maupun
perlengkapan lainnya seperti sabun, tissue, sikat dan lain-lain. Praktikan
dilarang masuk laboratorium jika tidak membawa perlengkapan tersebut.
6. Untuk Praktikum Proses Teknik Kimia 1, Lembar penugasan diserahkan
kepada asisten paling lama 2 hari sebelum praktikum dilaksanakan.
Lengkap dengan tanda-tangan pembimbing beserta jurnal yang berkaitan
dengan prakrikum tersebut.
7. Tiket untuk masuk praktikum selanjutnya adalah Laporan Lengkap
Beserta Lembar Data/Lembar Penugasan yang sudah ditanda tangani
Dosen Pembimbing.

Anda mungkin juga menyukai