Anda di halaman 1dari 5

Prosedur

1. Dep. Pembelian Menerima Daftar Pembelian dan Surat Order Pembelian, kemudian
mencari supplier yang cocok dengan kebutuhan. Setelah itu, melakukan pesanan
pembelian kepada supplier yang akan mendapatkan surat pesanan pembelian.
2. Surat Pesanan pembelian kemudian akan diberikan kepada Dep. Pengiriman dan
Penggudangan bagian Gudang Persediaan Bahan Baku untuk digunakan pengecekan
3. Supplier mengirimkan pesanan dan diterima oleh Dep. Pengiriman dan Penggudangan.
Dep. Pengiriman dan Penggudangan kemudian memperoleh Faktur dan Slip retur.
Kemudian akan dilakukan pengecekan oleh Dep. Pengiriman dan Penggudangan. Jika
Tidak sesuai maka akan dikembalikan kepada Supplier dan jika sesuai maka Dep.
Pengiriman dan Penggudangan membuat daftar stock bahan baku dan bahan baku yang
diterima akan disimpan dalam Gudang Persediaan Bahan Baku. Daftar Stock Bahan Baku
akan diberikan kepada Dep. Pembelian dan Dep Produksi. Faktur dan Slip retur akan
diberikan kepada Dep Keuangan untuk dilakukan pencatatan
4. Dep Keuangan dan Akuntansi melakukan Penjurnalan terhadap transaksi Bahan Baku,
kemudian mengeluarkan CEK yang akan diberikan kepada Dep. Pembelian
5. Dep. Pembelian memeriksa Daftar Stock Bahan Baku dan CEK yang dikeluarkan.
Kemudian CEK akan diberikan kepada Supplier
6. Dep. Produksi menerima Daftar Stock Bahan Baku dan kemudian melakukan proses
produksi. Barang Jadi dari hasil produksi akan dilakukan pemeriksaan kualitas oleh Dep.
Produksi. Kemudian Dep. Produksi membuat Daftar Barang Jadi yang akan di berikan
kepada Dep. Pengiriman dan Penggudangan. Barang Jadi kemudian dikirim ke Dep.
Pengiriman dan Penggudangan.
7. Dep. Pengiriman dan Penggudangan menerima dan memeriksa barang jadi dan daftar
barang jadi yang masuk ke Gudang Persediaan Barang Jadi. Setelah diperiksa Dep.
Pengiriman dan Penggudangan membuat Daftar Stock Barang Jadi yang akan diberikan
kepada Dep. Operasional
8. Dep Operasional kemudian melakukan pengiriman kepada Konsumen dan Toko-toko
relasi
Prosedur Pembelian Bahan Baku
Dep. Pembelian Pemasok Dep Penerimaan dan Penggudangan
1
Surat Order Pembelian Pesanan Pembelian 6
Pesanan Pembelian B
Daftar pembelian

2 Faktur
Menyiapkan Pesanan
Slip retur Daftar Bara
Mencari supplier

Proses dan pengiriman


Membuat
pesanan Pemeriksaan barang dengan pesanan
Memeriksa Barang Mas
pembelian
S
Faktur e
s
Slip retur Tidak u
Pesanan Pembelian a Daftar Stock B
Ya
i
2
A 1
Daftar Stock bahan baku 7
Slip retur

3 Bahan 3 4
Baku

Daftar Stock Bahan Baku

CEK CEK
Dep Produksi Dep Operasional Dep Keuangan

4 8
7 CEK
Bahan Baku

Daftar Stock Barang Jadi 5 Faktur

Daftar stock Bahan Baku Slip retur

Input
Melakukan Pengiriman Jurnal

Produksi

Quality Control

Barang Jadi

Daftar Barang Jadi

6
Kebijakan Manajemen

1. Dalam membuat dokumen yang akan diserahkan kepada bagian lain, setiap bagian harus
membuat rangkap guna salah satunya diarsip oleh departemen yang membuat dokumen
tersebut.
2. Pencatatan stok bahan baku perlu dilakukan update setiap dua minggu sampai satu bulan
sekali agar dapat mengetahui kondisi barang baku untuk produksi kedepannya.
3. Setelah departemen produksi menyelesaikan produksinya dan mengirim barang ke
departemen gudang lagi, departemen gudang juga mengupdate barang jadi yang ada.
4. Quality Control dilakukan departemen produksi sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Anda mungkin juga menyukai