Anda di halaman 1dari 1

VISI:

Menjadikan SMKN 1 Palopo sebagai SMK yang berkualitas,


berprestasi,aktif,inovasi,dan religius,serta menjadikan siswa-siswi SMKN 1 Palopo
murid yang berani bertanggung jawab,berakhlak baik,jujur,dan bersahabat.

MISI:

1. menumbuhkan keimanan dan ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa melalui
kegiatan rohani dan kegiatan-kegiatan keagamaan lainnya.

2. menghasilkan kader-kader osis yang mampu menunjukkan identitas dan


karakter melalui bidang akademik maupun non akademik

3. membangun nama baik SMKN 1 PALOPO menjadi lebih baik dari yang
sebelumnya

4. meningkatkan kesadaran Siswa-Siswi SMKN 1 PALOPO tentang pentingnya


menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan.

5. menjaga komunikasi antara kurikuler dan ekstrakulikuler di berbagai organisasi


yang ada di SMKN 1 PALOPO

6. memajukan nama SMKN 1PALOPO agar menjadi lebih baik berprestasi dalam
bidang apapun

7. menumbuhkan rasa peduli terhadap lingkungan sekitar

8 .memunculkan rasa kekeluargaan di sekolah kita sendiri

9. kami akan melarang Siswa Siswi SMKN 1 PALOPO membuat geng atau grub
yang tidak bermanfaat dan menimbulkan kerusakan dirinya sendiri maupun
nama baik SMKN 1 PALOPO

10. menegaskan kembali peraturan tata tertib yang berkarakter yang telah
melenceng satu persatu seperti Cara berpakaain dan Cara berbahasa.

MOTTO:
KAMI AKAN MEMBERIKAN BUKTI BUKAN JANJI!!!

Anda mungkin juga menyukai