Anda di halaman 1dari 4

11/05/2020

MAINTAINABILITY & MATA KULIAH MS 2221:

ASPEK-ASPEK YANG TERKAIT ( I ) TEKNIK PEMELIHARAAN

Performance Maintenance
Performance maintenance terdiri dari 3 bagian (Kostas N. D, 1981:73)
Dervitsiotis, Kostas N. 1981. Operational Management. New York: Mc Graw Hill Book Company.

a) Reliability
 Kemungkinan (probabilitas) dimana peralatan dapat beroperasi dibawah
keadaan normal dengan baik.
 Mean Time Between Failure (MTBF) adalah rata – rata waktu suatu mesin dapat
dioperasikan sebelum terjadinya kerusakan.
 MTBF ini dirumuskan sebagai hasil bagi dari total waktu pengoperasian mesin
dibagi dengan jumlah/frekuensi kegagalan pengoperasian mesin karena
breakdown.

b) Maintainability

 Suatu usaha dan biaya untuk melakukan perawatan (pemeliharaan).


 Suatu pengukuran dari maintainability adalah Mean Time To Repair
(MTTR), dimana tingginya MTTR mengindikasikan rendahnya
maintainability.
 MTTR merupakan indikator kemampuan (skill) dari operator maintenance
mesin dalam menangani atau mengatasi setiap masalah kerusakan.

dimana Breakdown Time adalah termasuk waktu menunggu untuk repair, waktu yang terbuang untuk melakukan repair,
waktu yang terbuang untuk melakukan pengetesan dan mendapatkan peralatan yang siap untuk mulai beroperasi.

1
11/05/2020

c) Availability
 Proporsi dari waktu peralatan/mesin yang sebenarnya tersedia untuk
melakukan suatu pekerjaan dengan waktu yang ditargetkan seharusnya
tersedia untuk melakukan suatu pekerjaan.
 Atau (definisi lain) availability adalah ratio untuk melihat line stop ditinjau
dari aspek breakdown saja.
 Pengukuran availability (A):

Contoh soal:

2
11/05/2020

3
11/05/2020

Tugas Kecil - 1

Buat rencana & jadwal sederhana untuk perawatan


untuk 1 jenis mesin perkakas & 1 alat/mesin (bebas)
yang saudara kenal

Anda mungkin juga menyukai