Anda di halaman 1dari 1

Nama: I Gede Sunariya

Nim : EAA 118 098

kelompok: B

Matakuliah: Tindak Pidana Umum

1.Sebutkan inti delik dalam pasal 362 KUHP dan 365 KUHP?

Inti delik dari pasal 362 KUHP adalah mengambil barang ormg lain dengan niat memiliki nya

Inti delik pasal 365 KUHP adalah pencurian dengan kekerasan.

2.Sebutkan dan jelaskan perbedaan pasal 365 KUHP dan pasal 339 KUHP?

Pencurian dengan kekerasan (365 KUHP) kejahatan pokoknya adalah pencurian, sedangkan kejahatan
dalam pasal 339 KUHP kejahatan pokonya adalah pembunuhan. Kesengajaan pada pasal 365 KUHP tidak
ditujukan pada kematian orang lain sedangkan kesengajaan pada pasal 339 KUHP ditujukan pada
matinya orang lain.

3.Sebutkan jenis kejahatan termasuk dalam kejahatan terhadap benda dan harta kekayaan?

Kejahatan terhadap harta kekayaan dalam KUHP terdapat pada buku II tentang kejahatan: Bab XXII
pencurian, Bab XXIII Pemerasan dan Pengancaman; Bab XXIV Penggelapan; Bab XXV Perbuatan curang;
Bab XXVI merugikan orang berpiutang atau yang mempunyai hak; Bab XXVII menghancurkan atau
merusak barang; Bab XXX penadahan.

4.Sebutkan alasan penghapus pidana?

Alasan pembenar

Alasan pemaaf

Alasan penghapusan penuntutan

Anda mungkin juga menyukai