Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PRAKTIKUM SESI KE-4

TIK II (REKAYASA PERANGKAT LUNAK DI SARYANKES)

Pokok Bahasan Praktikum :

MEMBUAT APLIKASI REKAP RUJUKAN

Nama Dosen :

FALAAH ABDUSSALAAM, A.MD., S.ST., M.M., MOS

Disusun Oleh :

NAMA LENGKAP

NPM

KELAS

POLITEKNIK
PIKSI GANESHA BANDUNG
2021
LATIHAN MEMBUAT FORM REKAP RUJUKAN

Ketentuan Soal:
1. Kerjakan Latihan Membuat Form Rekap Rujukan
2. Masukkan Screenshot / Foto Full Screen (tanpa dipotong) hasil pengerjaan soal tersebut

Screenshot / Foto Full Screen (tanpa dipotong) Hasil Pengerjaan:


1. Tampilan membuat Aplikasi di Microsoft Visual Studio 2010/ Microsoft Visual Basic 2010
Express dengan nama Rujukan

2. Tampilan Design Form Rekap Rujukan

3. Tampilan Coding Meng-automatisasi Jenis Spesialisasi saat memilih Kode Spesialisasi,
dengan ketentuan :
Kode Spesialisasi
K01 Penyakit Dalam
K02 Bedah
K03 Kesehatan Anak
K04 Obsterik & Ginekologi
K05 Keluarga Berencana
K06 Saraf
K07 Jiwa
K08 THT
K09 Mata
K10 Kulit dan Kelamin
K11 Gigi dan Mulut
K12 Radiologi
K13 Paru - Paru

4. Tampilan Coding Hitung :

5. Tampilan Coding Ulangi :

6. Tampilan Coding Keluar :

7. Tampilan Coding Mem-fokuskan Combobox Kode setelah meng-enter Text box Periode :

8. Tampilan Coding Mengatur agar Text box Puskesmas hanya bisa diinputkan oleh angka dan
mem-fokuskan Textbox RS setelah meng-enter Text box Puskesmas :

9. Tampilan Coding Mengatur agar Text box RS hanya bisa diinputkan oleh angka dan mem-
fokuskan Textbox Faskes setelah meng-enter Text box RS :

10. Tampilan Coding Mengatur agar Text box Faskes hanya bisa diinputkan oleh angka dan mem-
fokuskan Button Hitung setelah meng-enter Text box Faskes :

11. Tampilan Hasil Akhir Program saat dijalankan:

ELEARNING PERTEMUAN KE-4
Ketentuan :
1. Login ke Sistem Elearning (elearning-Indonesia.net)
2. Pilih Matkul 00303105 - TIK-II (Aplikasi Perangkat Lunak di Sarana YanKes)
3. Pelajari Materi Elearning-nya, Pilih Presensi Pertemuan Ke-4, kemudian Pilih Hadir (Save
MyChoice)

Masukkan Screenshot / Foto Mengisi Presensi Pertemuan Ke-4 pada Format di bawah ini :
Screenshot / Foto Presensi Pertemuan Ke-4

Keterangan:
1. Isikan titik berwarna merah diatas dengan screenshot / foto full screen hasil pengerjaan, serta
Screenshot / Foto Presensi Pertemuan Ke-4 di elearning
2. Setelah semua dikerjakan, simpan Laporan ini di google drive, aktifkan Link Sharing-nya
serta copy kan link-nya
3. Isi Form Presensi Kehadiran dan Alamat Link Tugas sesuai dengan jadwal dari akademik
4. Yang mengisi Presensi Kehadiran dan Alamat Link, akan mendapatkan nilai kehadiran
dan nilai tugas

Anda mungkin juga menyukai