Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
UNIVERSITAS TADULAKO
FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK SIPIL
PROGRAM STUDI S1 TEKNIK GEOLOGI
GEOLOGI EKSPLORASI
TUGAS UJIAN AKHIR SEMESTER
OLEH :
Budi Arya Sanjaya
F 121 17 052
PALU
2020
SOAL UJIAN
3. Jarak titik informasi sangat mempengaruhi jenis klas sumberdaya yang akan di
timbang.
4. Melakukan survei geologi pendahuluan dan pengambilan beberapa contoh untuk
dapat menghasilkan gambaran awal berdasarkan kriteria seleksi geologi yang telah
ditetapkan pada daerah terpilih,
5. Survey Seismik dan Survey radioaktif
Survei seismik adalah suatu tahapan kegiatan eksplorasi yang bertujuan untuk
mendapatkan gambaran / informasi bawah permukaan ( subsurface image )
dengan menggunakan prinsip penjalaran gelombang seismik / gelombang datar.
Survei radioaktif Metoda ini terutama diterapkan pada eksplorasi cebakan
mineral radioaktif seperti uranium dan thorium