Anda di halaman 1dari 2

Nama : Nurfitri Zartiyana

Nim : 112018047
Prodi : Pai Unit B
Semester : 5
Mk : E-Learning Pai

1. Sebutkan 5 perbandingan kelebihan dan kekurangan dari 2 Aplikasi E-learning


yang kalian ketahui?
Jawab: aplikasi brainly dan aplikasi edmodo
kelebihan apk  Brainly
1. kita bisa menanyakan pertanyaan yang belum kamu pahami. Nantinya para
pengguna Brainly akan menjawab pertanyaan kita dengan penjelasan yang
mudah dipahami.
2. Kita dapat mencari atau menanyakan tugas pr kita di apk ini
3. Jawaban dari para pengguna Brainly juga menyediakan fitur verifikasi
yang dilakukan oleh para ahli, geng
4. kita bisa bertanya pada teman brainly, kita bisa belajar (tanya jawab)
dengan mudah, dan masih banyak lagi.
5. sangat mudah digunakan, file tipe yang dihasilkan sangat beragam
mendukung format aplikasi lainnya

Kekurangan apk brainly


1. informasi yang didapatkan terkadang tidak sesuai dengan kebutuhaan
2. brainly sering terdapat pertanyaan-pertanyaan dan jawaban-jawaban yang
tidak nyambung.
3. Banyak menu yang tidak bisa dimuat di aplikasi, Menu profil kurang
lengkap, Menu untuk moderator juga kurang di bandingkan pada browser
4. Interaksi secara langsung antara pengajar dan siswa akan berkurang.
5. Proses pembelajaran akan cenderung mengarah kepada pelatihan bukan
mengarah pada pendidikan.

Kelebihan Aplikasi Edmodo 
1. memiliki tampilan dan fitur baru yang menghubungkan antara guru, murid,
dan orang tua untuk mengetahui kegiatan belajar mengajar.
2. Selain memberikan materi dan penugasan, guru juga bisa mendapatkan
survei dari metode pembelajaran yang mereka lakukan di dalam aplikasi
pembelajaran online satu ini.
3. Membuat grup untuk diskusi tersendiri menurut kelas atau topik tertentu,
dan Mudah untuk mengirim berkas, gambar, video dan link.
4. Edmodo juga akan memungkinkan siswa untuk mengirim artikel dan blog
yang relevan dengan kurikulum kelas sesuai dengan perintah guru. 
5. Edmodo juga menyediakan fitur pesan, tempat pengiriman tugas, juga bisa
kita mengatur waktu belajar untuk kedepan, langsung yang
menghubungkan antara siswa dan guru secara personal. 

Kekurangan apk edmodo

1. Tidak mempunyai pilihan untuk mengirim pesan tertutup antar sesama


siswa,  komunikasi sesama siswa berlangsung secara global di dalam grup
tersebut. 
2. Tidak adanya fasilitas chat seperti yang terdapat pada jejaring sosial
(Facebook, tuenti dan myspace) pada umumnya yang menerapkan area
untuk chating secara langsung. 
3. Tidak adanya foto album dan fasilitas tagging seperti jejaring sosial
lainnya, Edmodo hanya bekerja dengan file tipe generik dan tidak
mengijinkan tagging. 
4. Tidak menerapkan beberapa halaman atau view yang dapat dilihat oleh
user. 
5. Struktur Edmodo adalah pendidikan informal, walaupun begitu urutan dari
konten pada rangkaian materi bisa dijelaskan secara terbuka.

Anda mungkin juga menyukai