Anda di halaman 1dari 2

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS TRISAKTI

Kampus A Universitas Trisakti Jl Kyai Tapa Grogol Jakarta 11440

UJIAN AKHIR SEMESTER GASAL TAHUN AKADEMIK 2020/2021

Mata Kuliah : PENDIDIKAN PANCASILA


Dosen : Dr. Reni Dwi Purnomowati, SH, MH
Hari/Tanggal : Jumat, 11 Desember 2020
Waktu : 120 Menit (13.30 – 15.30)
Sifat Ujian : On Line

No. Soal Bobot


1 Jelaskan Lambang-Lambang Persatuan Indonesia, Bendera Kebangsaan 10%
Indonesia, Bahasa Persatuan Bahasa Indonesia dan Lagu Kebangsaan Indonesia?
Apa maknanya bagi persatuan Indonesia?

2 Buktikan bahwa Pembukaan UUD 1945 sebagai Staat Fundamental Norm, 10%
Jelaskan konsekwensi yuridis kedudukan Pembukaan UUD 1945 sebagai Staat
Fundamental Norm? Manfaat apa yang kita peroleh dari Ideologi Pancasila?

3 Apakah hasil daripada pelaksanaan Pancasila? Apakah ciri-ciri manusia yang 10%
berkepribadian Pancasila?

4 Jelaskan bahwa Pancasila sebagai sistem filsafat menurut Prof. Soediman 15%
Kartohadiprojo, Prof. Notonagoro, dan Prof. Mohammad Yamin!

5 Jelaskan bahwa Pancasila sebagai asas moral yang diimplementasikan dengan 10%
Pancasila sebagai moral perorangan, Pancasila sebagai moral bangsa dan
Pancasila sebagai moral negara serta bagaimana konsekwensinya!

6 Saat ini Indonesia bisa dikatakan darurat terorisme dan radikalisme Islam, 20%
bahkan ada pihak-pihak yang ingin menggantikan ideologi bangsa Indonesia
saat ini yaitu Pancasila dengan syariah Islam, bagaimana pendapat anda terhadap
hal tersebut? Dan bagaimanakah anda bergaul dengan orang-orang yang berbeda
agama dan/atau kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa? Berikan
argumentasi anda!
7 Pembangunan nasional adalah wujud dari pengamalan Pancasila, bagaimanakah 15%
ruang lingkup pembangunan yang merupakan Pengamalan sila I, Pengamalan sila
II, Pengamalan Sila IV dan Pengamalan Sila V?

8 Jelaskan mengapa Pancasila dikatakan sebagai ideologi yang terbuka dan 10%
dinamis!

Soal ini telah divalidasi oleh: Catatan:


Ketua Program Studi S 1

Dr. Ermania Widjajanti, SH, MH

Anda mungkin juga menyukai