Anda di halaman 1dari 2

1. Sebuah benda bergerak dari A ke C melalui B.

Panjang AB = 50 m, BC = 30 m dan waktu yang ditempuh dari A ke


C adalah 20 s. Hitunglah kelajuan rata-rata dan kecepatan rata-rata tersebut!
2. Jarak AB adalah 8 km ditempuh dalam waktu 1,5 jam. Jarak BC adalah 6 km
ditempuh dalam waktu 0,5 jam. Hitunglah kelajuan rata-rata dan kecepatan
rata-rata perjalanan tersebut!

3. Sebuah robot berpindah 14 m ke timur dalam waktu 4 s, kemudian berbelok


8 m ke utara dalam waktu 4 s dan berbelok lagi 8 m ke barat dalam waktu 2 s. Hitunglah laju dan kecepatan rata-
rata robot!
4. Rudi berjalan 70m kearah timur, kemudian dia berbelok 30m kearah barat. Tentukan jarak perpindahannya….
A. 30m C. 45m
B. 40m D. 100m
5. Berikut ini adalah beberapa gerak benda
1) Bola jatuh bebas
2) Bola menggelinding di atas pasir
3) Bola menuruni bidang miring
4) Bola di lempar vertical ke atas
Gerak di atas yang termasuk gerak lurus berubah beraturan dipercepat adalah…
A. (1) dan (2) C. (1) dan (3)
B. (2) dan (3) D. (2) dan (4)
6. Dodi pergi ke sekolah naik sepeda. Jarak dari rumah ke sekolah 1,8Km dan kecepatan sepedannya konstan
sebesar 3m/s. jika masuk sekoah jam 07.00, paling lambat budi harus berangkat ke sekolah pukul…
A. 06.54 C. 06.30
B. 06.45 D. 06.50
7. Sebuah mobil mengubah kecepatnnya dari 5m/s menjadi 10m/s dalam waktu 10 second. Jarak yang di tempuh
mobil tersebut adalah..
A. 25 m C. 75 m
B. 50 m D. 100 m
8. Sebuah truk yang mula-mula diam, 5 detik kemudian kecepatannya menjadi 6 m/s. Percepatan truk tersebut…
A. 0,83 m/s2 C. 5 m/s2
B. 1,2 m/s2 D. 30 m/s2
9. Eko mengendarai sepeda motor menempuh jarak 108 km dalam waktu 2 jam, maka kecepatannya adalah …m/s.
A. 110 C. 54
B. 60 D. 15
10. Sebuah mobil yang sedang melaju menempuh jarak 10 km pada 5 menit pertama, 10 menit berikutnya
menempuh jarak 45 km dan 15 menit selanjutnya mobil itu menempuh jarak 15 km. Kecepatan rata-rata dari
mobil itu adalah ....
A. 70 km/jam C. 35 km/jam
B. 140 km/jam D. 23 km/jam
11. Sepeda motor bergerak dengan kecepatan 28 km/jam. Dalam waktu 6 sekon kecepatannya menjadi 16 km/jam.
Percepatan rata-rata yang dialami sepeda motor adalah ....
A. 0,5 m/s
B. 0,6 m/s
C. 0,7 m/s
D. 1 m/s

Anda mungkin juga menyukai