Anda di halaman 1dari 3

Lembar Kerja Proyek Warga Negara 2

(LK-PWN-2)
Nama Mahasiswa : Nadhira Ahadea Noorsy
NIM : J310200068
Prodi/Kelas : Gizi / 1 B
Fakulta s : Ilmu Kesehatan
Bacalah petunjuk di bawah ini!
1. Setelah menyelesaikan langkah-langkah pada LK-PWN-1, ikuti tahap selanjutnya dalam
LK-PWN-2 berikut.
2. Dari topik yang telah dipilih, temukan sumber referensi yang mendukung produk proyek
warga negara yang akan dibuat.
3. Sumber referensi bisa mengambil dari buku, artikel jurnal, media cetak, media online,
peraturan perundang-undangan, atau sumber informasi lain yang relevan dengan rencana
produk.
4. Tuliskan informasi yang diperoleh dalam tabel LK-PWN-2 berikut.
5. Setelah selesai melengkapi tabel, unggahlah ke aplikasi daring perkuliahan.

Tabel LK-PWN-2
No Sumber Uraian
.
1. Buku

2. Artikel Jurnal Pesan gizi seimbang yang mengacu pada


PUGS merupakan salah satu pengembangan
strategi dalam mencapai perubahan pola kon
sumsi makanan yang ada di masyarakat dengan
tujuan akhir adalah tercapainya status gizi
masyarakat yang lebih baik (Depkes, 2005).
Tidak ada satu jenis makanan apapun di dunia
ini yang dapat memenuhi jumlah zat gizi yang
dibutuhkan oleh tubuh manusia. Menkonsumsi
makanan yang beraneka ragam sangat berman
faat bagi kesehatan, sebab kekurangan zat gizi
tertentu pada satu jenis makanan akan dilengkapi oleh zat
gizi serupa pada makanan yang lain (Depkes, 2005) dan
kekurangan satu jenis zat gizi dalam konsumsi makanan
sehari hari akan menyebabkan penggunaan zat gizi lainya
tidak optimal. Makan makanan yang kurang aneka
ragam akan berdampak pada metabolisme zat
zat gizi yang lain terganggu, sehingga dalam waktu lama
dimungkinkan akan
berakibat timbulnya masalah gi
zi. Pada pesan menghindari minum minuman beralkohol
dalam penelitian ini sejalan dengan penelitian Emilia
(1998) di Ciomas kabupaten Bogor yang menunjukkan
bahwa penerapan pesan gizi seimbang menghindari
minum minuman beralkohol pada ibu sebesar 99%
tertinggi dibanding pesan lainnya. Penerapan pesan gizi
seimbang di rumah tangga balita secara umum masih
kurang baik (52.6%) (Tabel 3). Kondisi ini hampir sama
dengan penelitian Hardinsyah et al(1998) yang
mengemukakan masing masing sekitar 45.2% bapak dan
49.1% ibu yang mempraktekkan 13 pesan gizi seimbang
dengan baik.

http://journal.ipb.ac.id/index.php/jgizipangan/article/view/45
53/3053

Didik Hariyadi, M Rizal Damanik, dan Ikeu Ekayanti 2010


(RelationshipAnalysisof The Implementation of Balanced
Nutrition Messages Familyand Behavior Family Nutrition
Awareness with Under Five Years Child Nutritional Status in
West Kalimantan Province) Jurnal Gizi dan Pangan
http://journal.ipb.ac.id/index.php/jgizipangan/article/view/45
53/3053 26 desember 2020
3. Media cetak -
4. Media online
Melansir dari Healthline, ibu hamil membutuhkan asupan
mikronutrien yang sangat signifikan, seperti karbohidrat,
protein, dan lemak.

Vitamin dan mineral mendukung pertumbuhan ibu hamil dan


janin agar semakin baik. Ini diperlukan untuk mendukung
pertumbuhan sel janin di dalam kandungan

https://hellosehat.com/kehamilan/kandungan/suplemen-
hamil-apakah-perlu/
5. Peraturan perundang- Pasal 83 Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang
undangan. Ketenagakerjaan yang berbunyi:
“Pekerja atau buruh perempuan yang anaknya masih
menyusu harus diberi kesempatan sepatutnya untuk
menyusui anaknya jika hal itu harus dilakukan selama waktu
kerja.”
Tida hanya di UU Ketenagakerjaan, pengaturan mengenai
pemberian ASI eksklusif juga diatur dalam Undang-Undang
Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan

6. Lainnya:___________ -
___

Anda mungkin juga menyukai