Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Permintaan akan bahan galian mineral non logam dan batuan saat ini
dipengaruhi oleh berkembangnya kegiatan pembangunan infrastruktur di
indonesia khususnya di daerah jawa barat. Kebutuhan akan bahan baku
mendorong pengusaha – pengusaha di bidang pertambangan mineral non logam
/ batuan melakukan kegiatan eksplorasi di daerah yang memiliki potensi. Salah
satu daerah yang memiliki potensi adalah daerah Kecamatan Cikalong Kulon,
Kabupaten Cianjur, Provinsi Jawa Barat.

Di wilayah Kecamatan Cikalong Kulon terdapat potensi bahan galian


mineral non logam dan batuan yang tersebar di beberapa lokasi. Penyelidikan
dilakukan dengan menggunakan metode pemetaan geologi permukaan secara
langsung dan pemetaan bawah permukaan secara tidak langsung menggunakan
metode geolistrik tahanan jenis untuk mengetahui potensi yang berada di daerah
Kecamatan Cikalong Kulon.

Laporan ini secara umum merupakan integrasi dari hasil penyelidikan


lapangan dan interpretasi data. Data penyelidikan lapangan merupakan data
yang akurat yang dapat digunakan untuk kepentingan saat ini.

Tim Penyusun

KATA PENGANTAR i

Anda mungkin juga menyukai