Anda di halaman 1dari 1

Nama : Annisa Almas Nurjannatun Na’im

NIM : 19/445344/KG/11791

1. Autoimun merupakan gangguan/kelainan imunitas yang terjadi karena kesalahan tubuh


mengenali sel nya sendiri. Sistem immune dalam tubuh salah mengenali sel yang dibutuhkan
tubuh sebagai benda asing yang harus dimusnahkan. Autoimun bisa menyerang organ yang
spesifik. Autoimun sering terjadi pada perempuan.
2. Imunodefisiensi merupakan kerusakan pada komponen imunitas yang dapat menyebabkan
peningkatan suspektibilitas infeksi dan peningkatan autoimun karena kerusakan atau aktifasi
limfosit.
3. Pada kedaan gingivitis IgA, IgM, IgG, dan C3 dalam cairan celah gingiva akan mengalami
peningkatan.

Anda mungkin juga menyukai