Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMP BUKIT GLORIA


Mata Pelajaran : Agama Kristen
Kelas : VII
KD : 3.4 Menganalisis sikap rendah hati, peduli, dan solidaritas terhadap sesama yang
mengacu pada Alkitab
4.4 Membuat proyek yang berkaitan dengan sikap rendah hati, peduli, dan solidaritas
Pertemuan ke :1
Alokasi Waktu : 2 JP

I. Tujuan Pembelajaran
Karakter yang ditekankan adalah religius dan integritas. Selama dan setelah pembelajaran
berangsung diharapkan peserta didik dapat:
- Memahami makna kerendahan hati

II. Langkah-Langkah Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
Melalui media Google Classroom,
1. Guru menyapa peserta didik dengan ucapan salam
2. Guru mengajak peserta didik untuk berdoa bersama sebelum mengawali kegiatan
pembelajaran.
3. Guru menanyakan kabar dan mendata kehadiran peserta didik
4. Guru menyampaikan kesepakatan kegiatan.
5. Guru menyampaikan tentang tujuan pembelajaran yang akan dilakukan.

B. Kegiatan Inti
1. Guru menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dalam materi pokok , yaitu: Belajar
Rendah hati
2. Guru menyampaikan lingkup penilaian, yaitu penilaian sikap, pengetahuan dan keterampilan
dan teknik penilaian yang akan digunakan, yaitu test tulis & penugasan.
3. Guru apersepsi peserta didik tentang materi yang akan dipelajari yaitu “Belajar Rendah hati”
C. Penutup
1. Peserta didik membuat rangkuman /simpulan pelajaran tentang poin – poin penting .
2. Guru memberikan rangkuman pelajaran, kemudian bersama peserta didik melakukan refleksi
tentang kegiatan pembelajaran dengan memberikan pertanyaan seperti berikut :
a. Bagaimana kesan pembelajaran hari ini?
b. Apa manfaat pembelajaran hari ini?
3. Guru memberikan penguatan dan motivasi kepada peserta didik untuk tetap semangat dan
mengikuti pembelajaran.
4. Peserta didik mendapat tugas dari pendidik LK 2 di Google Classroom
5. Guru mengajak peserta didik berdoa untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran.
6. Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam

III. PENILAIAN / ASSESMENT


1. Keaktifian partisipasi peserta didik pada saat tanya jawab dan saat mengerjakan tugas
2. Bukti hasil penugasan mandiri berupa LK di Google Classroom
3. Penilaian berdasarkan kriteria berikut ini,
1.       Kompetensi keagamaan dan sosial
a.       Teknik penilaian : observasi/ pengamatan
b.       Bentuk                : catatan hasil observasi
c.        Instrumen           : jurnal (terlampir)

2.       Kompetensi Pengetahuan:
a.        Teknik penilaian : tes tulis dan tes penugasan
b.        Bentuk Penilaian : kiprah individu dan kiprah kelompok.
c.        Instrumen penilaian :  lembar kerja. (terlampir)

3.       Kompetensi keterampilan                
a.       Teknik penilaian : tes penugasan
b.       Bentuk : tugas tertulis.
c.       Instrumen penilaian : lembar kerja

Mengetahui, Tajurhalang, Januari 2021


Kepala SMP Bukit Gloria Guru Bidang Studi

Frengky Harianto K.T., M.Pd Atler L Punu M.Pd.K


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMP BUKIT GLORIA


Mata Pelajaran : Agama Kristen
Kelas : VII
KD : 3.4 Menganalisis sikap rendah hati, peduli, dan solidaritas terhadap sesama yang
mengacu pada Alkitab
4.4 Membuat proyek yang berkaitan dengan sikap rendah hati, peduli, dan solidaritas
Pertemuan ke :2
Alokasi Waktu : 2 JP

III. Tujuan Pembelajaran


Karakter yang ditekankan adalah religius dan integritas. Selama dan setelah pembelajaran
berangsung diharapkan peserta didik dapat:
- Memahami Perbedaan Rendah hati dan Rendah diri

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
Melalui media Google Classroom,
6. Guru menyapa peserta didik dengan ucapan salam
7. Guru mengajak peserta didik untuk berdoa bersama sebelum mengawali kegiatan
pembelajaran.
8. Guru menanyakan kabar dan mendata kehadiran peserta didik
9. Guru menyampaikan kesepakatan kegiatan.
10.Guru menyampaikan tentang tujuan pembelajaran yang akan dilakukan.

B. Kegiatan Inti
1. Guru menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dalam materi pokok , yaitu:
Memahami Perbedaan Rendah hati dan Rendah diri
2. Guru menyampaikan lingkup penilaian, yaitu penilaian sikap, pengetahuan dan keterampilan dan
teknik penilaian yang akan digunakan, yaitu test tulis & penugasan.
3. Guru apersepsi peserta didik tentang materi yang akan dipelajari yaitu “Memahami Perbedaan
Rendah hati dan Rendah diri”

C. Penutup
1. Peserta didik membuat rangkuman /simpulan pelajaran tentang poin – poin penting .
7. Guru memberikan rangkuman pelajaran, kemudian bersama peserta didik melakukan refleksi
tentang kegiatan pembelajaran dengan memberikan pertanyaan seperti berikut :
c. Bagaimana kesan pembelajaran hari ini?
d. Apa manfaat pembelajaran hari ini?
8. Guru memberikan penguatan dan motivasi kepada peserta didik untuk tetap semangat dan
mengikuti pembelajaran.
9. Peserta didik mendapat tugas dari pendidik LK 2 di Google Classroom
10.Guru mengajak peserta didik berdoa untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran.
11.Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
III. PENILAIAN / ASSESMENT
4. Keaktifian partisipasi peserta didik pada saat tanya jawab dan saat mengerjakan tugas
5. Bukti hasil penugasan mandiri berupa LK di Google Classroom
6. Penilaian berdasarkan kriteria berikut ini,

1.       Kompetensi keagamaan dan sosial


a.       Teknik penilaian : observasi/ pengamatan
b.       Bentuk                : catatan hasil observasi
c.        Instrumen           : jurnal (terlampir)

2.       Kompetensi Pengetahuan:
a.        Teknik penilaian : tes tulis dan tes penugasan
b.        Bentuk Penilaian : kiprah individu dan kiprah kelompok.
c.        Instrumen penilaian :  lembar kerja. (terlampir)

3.       Kompetensi keterampilan                
a.       Teknik penilaian : tes penugasan
b.       Bentuk : tugas tertulis.
c.       Instrumen penilaian : lembar kerja

Mengetahui, Tajurhalang, Januari 2021


Kepala SMP Bukit Gloria Guru Bidang Studi

Frengky Harianto K.T., M.Pd Atler L Punu M.Pd.K


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMP BUKIT GLORIA


Mata Pelajaran : Agama Kristen
Kelas : VII
KD : 3.4 Menganalisis sikap rendah hati, peduli, dan solidaritas terhadap sesama yang
mengacu pada Alkitab
4.4 Membuat proyek yang berkaitan dengan sikap rendah hati, peduli, dan solidaritas
Pertemuan ke :3
Alokasi Waktu : 2 JP

V. Tujuan Pembelajaran
Karakter yang ditekankan adalah religius dan integritas. Selama dan setelah pembelajaran
berangsung diharapkan peserta didik dapat:
- Belajar Rendah hati dari tokoh Alkitab

VI. Langkah-Langkah Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
Melalui media Google Classroom,
11.Guru menyapa peserta didik dengan ucapan salam
12.Guru mengajak peserta didik untuk berdoa bersama sebelum mengawali kegiatan
pembelajaran.
13.Guru menanyakan kabar dan mendata kehadiran peserta didik
14.Guru menyampaikan kesepakatan kegiatan.
15.Guru menyampaikan tentang tujuan pembelajaran yang akan dilakukan.

B. Kegiatan Inti
1. Guru menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dalam materi pokok , yaitu: Belajar
Rendah hati dari tokoh Alkitab
2. Guru menyampaikan lingkup penilaian, yaitu penilaian sikap, pengetahuan dan keterampilan
dan teknik penilaian yang akan digunakan, yaitu test tulis & penugasan.
- 3. Guru apersepsi peserta didik tentang materi yang akan dipelajari yaitu “Belajar Rendah hati
dari tokoh Alkitab”

C. Penutup
1. Peserta didik membuat rangkuman /simpulan pelajaran tentang poin – poin penting .
12.Guru memberikan rangkuman pelajaran, kemudian bersama peserta didik melakukan refleksi
tentang kegiatan pembelajaran dengan memberikan pertanyaan seperti berikut :
e. Bagaimana kesan pembelajaran hari ini?
f. Apa manfaat pembelajaran hari ini?
13.Guru memberikan penguatan dan motivasi kepada peserta didik untuk tetap semangat dan
mengikuti pembelajaran.
14.Peserta didik mendapat tugas dari pendidik LK 2 di Google Classroom
15.Guru mengajak peserta didik berdoa untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran.
16.Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
III. PENILAIAN / ASSESMENT
7. Keaktifian partisipasi peserta didik pada saat tanya jawab dan saat mengerjakan tugas
8. Bukti hasil penugasan mandiri berupa LK di Google Classroom
9. Penilaian berdasarkan kriteria berikut ini,

1.       Kompetensi keagamaan dan sosial


a.       Teknik penilaian : observasi/ pengamatan
b.       Bentuk                : catatan hasil observasi
c.        Instrumen           : jurnal (terlampir)

2.       Kompetensi Pengetahuan:
a.        Teknik penilaian : tes tulis dan tes penugasan
b.        Bentuk Penilaian : kiprah individu dan kiprah kelompok.
c.        Instrumen penilaian :  lembar kerja. (terlampir)

3.       Kompetensi keterampilan                
a.       Teknik penilaian : tes penugasan
b.       Bentuk : tugas tertulis.
c.       Instrumen penilaian : lembar kerja

Mengetahui, Tajurhalang, Januari 2021


Kepala SMP Bukit Gloria Guru Bidang Studi

Frengky Harianto K.T., M.Pd Atler L Punu M.Pd.K

Anda mungkin juga menyukai