Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN HALMAHERA TIMUR

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS PERAWATAN SUBAIM
Jl. Trans Halmahera DesaBatu RajaKec.Wasilekodepos : 97863
Email :pkmsubaim188@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PERAWATAN SUBAIM


NOMOR :........./............/........./2018

TENTANG

TENAGA KLINIS YANG TERLIBAT DALAM PENINGKATAN MUTU PELAYANAN KLINIS DAN
KESELAMATAN PASIEN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA ,

KEPALA PUSKESMAS PERAWATAN SUBAIM

Menimb : a. bahwadalam upayapenyelenggaraan pelayanan klinis yang optimal, perlu


ang dilakukan upaya peningkatan mutu pelayanan klinis dan keselamatan pasien;
bahwadalam upayapeningkatanmutulayananklinisdan keselamatan
b. pasien,hanya dapat terlaksana jika terdapat kejelasan mengenai tenaga
klinis yang terlibat dan bertanggung jawab dalam upaya tersebut;
bahwaberdasarkanpertimbanganpadahuruf a dan b,
perlumenetapkanKeputusanKepalaPuskesmas Perawatan
c. SulamadahatentangTenaga Klinis Yang Terlibat Dalam Upaya Peningkatan
Mutu Pelayanan Klinis dan Keselamatan Pasien;

Menging : a. UU Nomor 29 tahun 2009, tentang Praktik Kedokteran;


at b. UU Nomor36Tahun 2009, tentangKesehatan;
c. Keputusan Menteri Kesehatan RI No. 128/Men.Kes/SK/II/ 2004 tentang
Kebijakan Dasar Puskesmas;
d. Keputusan Menteri Kesehatan RI No.129/Menkes/SK/II/2008 tentang
Standar Pelayanan Minimal di Rumah Sakit;
e. Peraturan Menteri Kesehatan RI No.11 tahun 2017 tentang Keselamatan
Pasien di Rumah Sakit;
MEMUTUSKAN

Memutu : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PERAWATAN SUBAIM TENTANG


skan TENAGA KLINIS YANG TERLIBAT DALAM UPAYA PENINGKATAN MUTU
PELAYANAN KLINIS DAN KESELAMATAN PASIEN.
Tenaga klinis yang terlibat dalam
: upayapeningkatanmutupelayananklinisdankesalamatanpasienPuskesmasPer
Kesatu awatanSubaim.

: Keputusaniniberlakusejaktanggalditetapkandanapabiladikemudianhariterdap
Kedua atkekeliruandalampenetapannya,
makaakandiadakanpembetulansebagaimanamestinya.

Ditetapkan di : Wasile
PadaTanggal : 18 April 2018

KepalaPuskesmas Perawatan Subaim

NONI SYAMSUDDIN
NIP.19730305 199301 2 004

DaftarLampiran : SuratKeputusanKepala

DAFTAR TENAGA KLINIS YANG    PuskesmasPerawatan  Subaim

TERLIBAT DALAM UPAYA


PENINGKATAN MUTU Nomor : / //2018

PELAYANAN KLINIS DAN


KESELAMATAN PASIEN Tanggal : 18 April 2018

NO TENAGA KLINIS
1 Medis Dokter
Dokter gigi
2 Paramedis Bidan
Perawat
3 Farmasi Apoteker
Asisten Apoteker
4 Laboratorium Analis Laboratorium
5 Kesehatan masyarakat Sanitarian
6 Gizi Nutrisionis
7 Teknisi medis Perekam medis

Ditetapkandi :Wasile
PadaTanggal : 18 April 2018

KepalaPuskesmas Perawatan Subaim

Noni Syamsuddin

Anda mungkin juga menyukai