Anda di halaman 1dari 5

1.

Pernyataan yang benar adalah …


A. Dua buah persegi selalu sebangun B. Dua persegi
panjang selalu sebangun C. Dua segitiga selalu
sebangun
D. Dua segilima selalu sebangun

2. Berikut adalah syarat kesebangunan pada


bangun datar, kecuali ……
A. Perbandingan sisi-sisi yang bersesuaiannya senilai

B. Sudut-sudut yang bersesuian sama besar


C. Sudut-sudut yang bersesuaiannya memiliki
perbandingan yang senilai
D. Pernyataan (A) dan (B) benar

3. Kota A dan kota B pada peta berjarak 2,5 cm. jika


skala pada peta 1 : 5.000.000, jarak sebenarnya dua
kota itu adalah...km.

4. Pada gambar berikut ΔPQR ≅ ΔSTU U


R

70 0

50 0 60 0 70 0
P QS T

Pernyataan yang benar adalah ……

5. Gambar berikut adalah jajargenjang ABCD dengan


diagonal AC dan BD berpotongan di titik E. Banyaknya
pasangan segitiga yang kongruen adalah
….. pasang D C
A. 4
B. 5 E
C. 6
D. 8

A B
6. Lebar sayap model pesawat terbang 12 cm, lebar dan
panjang pesawat terbang sebenarnya 18 m dan 24 m,
panjang model pesawat terbang adalah ... cm.
A. 12 C. 24
B. 16 D. 36
7. Segiempat PQRS dan KLMN sebangun, diketahui
panjang PS = 12 cm, QR = 18 cm, dan panjang sisi KL =
2 cm, KN = 4cm, LM= 6 cm, dan MN = 8 cm. panjang
PQ adalah...cm S
R K L

P QN
M

8. Pada gambar di bawah ini, panjang BD = 3 cm, BE =


C
4cm, dan EC = 2 cm, panjang AB = ... cm.

A D B

9. Dari soal berikut tentukan panjang DE!

10. Diketahui panjang SR adalah 8 cm.

Tentukan panjang QS!

11. Sebuah tiang tingginya 3 meter. Pada siang hari, tiang


itu mempunyai panjang bayangan 1,2 meter. Pada
saat yang sama terdapat menara yang mempunyai
panjang bayangan 12 meter. Tinggi menara
sebenarnya adalah …..
Dari soal berikut ini tentukan panjang
E
F
!
12.

13. Perhatikan gambar di samping!

Panjang TR adalah....

14. Segitiga ABC dengan panjang sisi 6 cm, 8 cm dan


12 cm sebangun dengan segitiga DEF yang
panjang sisinya 12 cm, 9 cm dan 18 cm.
Perbandingan sisi-sisi segitiga ABC dan segitiga
DEF adalah...

15. Dari soal berikut, tentukan:


QU dan QR

16. Sebuah foto berukuran tinggi 30 cm dan lebar 20


cm ditempel pada sebuah karton. Sisa karton di
sebelah kiri, kanan, atas foto 2 cm. jika foto dan
karton sebangun, sisa karton di bawah foto
adalah...

17. Perhatikan Andi ingin mengetahui


sketsa gambar lebar sungai. Di seberang
berikut ! sungai terdapat
sebuah pohon.
Untuk itu dia
menancapkan tongkat
pada posisi A, B, C, dan D
dengan ukuran seperti
pada gambar.
21. Sebuah tempat
penampungan air
Sebidang lahan berbentuk tabung
berbentuk trapezium dengan tinggi 2 m dan
siku-siku didalam lahan diameter 14 dm.
tersebut terdapat tempat penampungan
kebun kelapa dan air itu akan diisi air
disekeliling kebun akan dengan kecepatan rata-
dibuat jalan. Jika lahan rata 2 liter per menit.
dan kebun sebangun, Tentukan waktu yang
maka luas jalan diperlukan agar tempat
tersebut adalah … penampungan tersebut
penuh !
18. “Lebar Sungai”
pohon

sunga

D 6 cm C
4 cm

A 8 cm B

Andi ingin mengukur lebar sungai dari tongkat D sampai


pohon. Berapa lebar sungai tersebut?

19. Sebuah kerucut mempunyai volume 10cm3. jari-jari


kerucut tersebut diperbesar 2 kalinya dan tinggi
diperbesar 4 kalinya, maka tentukan volume kerucut yang
baru !

20. Gambar di bawah menunujukkan sebuah bola di dalam


tabung yang menyinggung sisi alas , sisi atas dan selimut
tabung. Perbandingan volume bola dengan
tabung adalah…

Anda mungkin juga menyukai