Anda di halaman 1dari 3

Seorang perempuan usia 38 tahun yang dirawat di bangsal tenang sebuah RSJ karena percobaan

bunuh diri mempunyai profesi seorang guru. Sebelum sakit pasien dapat menjalankan tugasnya
dengan baik. Pada saat pengkajian seringkali pasien merasa malu karena merasa seperti pasien
gangguan jiwa yang lain.

Tantangan Berpikir Kritis

1. Jelaskan bagaimana terjadinya keputusasaan dan ketidakberdayaan pada kasus di atas !


Menurut Nanda (2012), ketidakberdayaan memiliki definisi persepsi bahwa tindakan
seseorang secara signifikan tidak akan mempengaruhi hasil; persepsi kurang kendali
terhadap situasi saat ini atau situasi yang akan terjadi

Keputusasaan merupakan keadaan


subjektif seorang individu yang melihat keterbatasan atau tidak ada alternatif atau pilhan
pribadi yang tersedia dan tidak dapat memobilisasi energi yang dimilikinya (NANDA, 2005).

2. Jelaskan mekanisme koping pada pasien dengan keputusasaan dan ketidakberdayaan !

• Personal ability; kurang komunikatif, hubungan interpersonal yang kurang baik


• Sosial support; hubungan yang kurang baik dengan individu, keluarga,
• Material asset; penghasilan kurang
• Positive belief; tidak memiliki keyakinan dan nilai positif, kurang memiliki motivasi,
 Destruktif; tidak kreatif : kurang memiliki keinginan untuk melakukan sesuatu yang
bermanfaat
3. Bagaiman cara melakukan restrain pada kasus !keputusasaan dan ketidakberdayaan
Restrain KIMIA
4. Buat justifikasi muncul tanda dan gejala,( data mayor dan minor ) pada kasus di atas !
Gejala Mayor :
• Fisiologis (Respon terhadap
stimulus melambat)
• Emosional (Individu yang putus asa sering sekali kesulitan mengungkapkan
perasaannya tapi dapat merasakan)
• Yang diperlihatkan oleh individu (Sikap pasif dan kurangnya keterlibatan dalam
perawatan)
• Kognitif (Penurunan kemampuan untuk memecahkan masalah dan kemampuan
membuat keputusan)

Gejala Minor :
• Fisiologis (Anoreksia )
• Emosional (Individu marasa putus asa terhadap diri sendiri dan orang lain )
• Individu memperlihatkan (Kontak mata yang kurang mengalihkan pandangan dari
pembicara)
• Kognitif (Penuruna kemampuan untuk menyatukan informasi yang diterima)Jelaskan
indikasi dan implikasi keperawatan dalam pemberian obat obatan pada kasus di atas !
5. Lengkapi data mayor dan minor (DS+DO) pada kasus diatas.
DS :
 pasien merasa malu karena merasa seperti pasien gangguan jiwa yang lain.
DO :

6. Buatkan pohon masalah berdasarkan problem 3 ( Akibat - Core problem - Etiologi )

7. Rumuskan Diagnosis keperawatatan ( Definisi, Penyebab, gejala mayor dan minor)


 Anxietas
 Ketidakberdayaan
 Koping individu tidak efektif

8. Buat Intervensi keperawatan sesuai kasus diatas!

Bina hubungan
saling percaya
dengan
mengungkapkan
prinsip
komunikasi
terapeutik :
1. Sapa klien
dengan
ramah, baik
verbal
maupun non
verbal
2. Perkenalkan
diri dengan
sopan
3. Tanyakan
nama
lengkap
klien dan
nama
panggilan
yang disukai
klien
4. Jelaskan
tujuan
pertemuan
5. Jujur dan
9. menepatiBuat SP tindakan keperawatan pada kasus di atas baik untuk pasien maupun
keluarga?
Bina hubungan saling percaya
Mengidentifikasi kemampuan
dan aspek positif yang dimiliki
pasien
Membantu pasien menilai
kemampuan pasien yang masih
dapat digunakan
Membantu pasien memilih
kegiatan yang akan dilatih
sesuai dengan kemampuan
pasien
Melatih pasien sesuai
kemampuan yang dipilih
Memberikan pujian yang wajar
tehadap keberhasilan pasien
Menganjurkan pasien
memasukan dalam jadwal

10. Lengkapi dengan EBP berdasarkan kasus diatas

Anda mungkin juga menyukai