Anda di halaman 1dari 5

JAWABAN LATIHAN SOAL TUGAS PRAKTEK I

PEMBELAJARAN TERPADU

KURNIA RAHMAH
(856224585)

UPBJJ (PADANG)
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS TERBUKA
TAHUN 2021
LATIHAN SOAL TUGAS PRAKTEK 1

Nama Tutor : Zulhendri, M.Pd


Kode / Mata Kuliah : PDGK4205/ Pembelajaran Terpadu di SD
Hari dan Tanggal : Minggu, 11 April 2021
Sifat Ujian : Close Book
Waktu Mengerjakan : 60 Menit
Pokjar
: Padang Semester 1 Kelas A/B
Petunjuk Soal :

1. Baca dan tulislah jawaban saudara dengan ketikan komputer dengan ukuran kertas
A4, Arial,Font 11, Margin Normal. (Format Terlampir)
2. Hasil Tugas Mahasiswa (HTM) berupa PDF dikirim ke laman http://lms.ut.ac.id dan
juaga dikirimke email zazzuhri47@gmail.com dengan ditulis Subjek Latihan Soal
Tugas Praktek 1 –PDGK4205 Pembelajaran Terpadu di SD (Nama Mahasiswa-
NIM).Terakhir ada tanggal
Selasa, 6 April 2021.
3. Dilarang kerjasama dalam bentuk apapun terhadap antarsesama peserta ujian.
4. Jujur pada diri sendiri merupakan akademik mahasiswa.

SOAL

1. Jelaskanlah konsep-konsep dasar pembelajaran terpadu menurut pendapat anda!


SKOR : 25

Jawaban :konsep dasar terpadu adalah merupakan suatu pendekatan dalam


pembelajaran yang secara sengaja mengaitkan beberapa aspek dalam mata
pelajaran. Dengan adanya pemanduan itu siswa akan memperoleh pengetahuan dan
keterampilan secara utuh sehingga pembelajaran siswa menjadi lebih baik bermakna
kepada siswa.

 Suatu cara mengembangkan keterampilan anak secara serentak


 mengabungkan jumlah konsep dalam beberapa mata pelajaran yang berbeda
dengan harapan siswa akan belajar lebih giat.

2. Jelaskan landasan-landasan pembelajaran terpadu menurut pendapat anda!


SKOR : 25

Jawaban : landasan pembelajaran terpadu secara umum yaitu :landasan filosofis,


landasan psikologis, landasan praktis dan landasan yuridis.
a. landasan filosofis dalam pembelajaran terpadu sangat di pengaruhi oleh 3 aliran
filosofis.
pembelajaran tematik sangat dipengaruhi oleh tiga aliran filsafat yaitu
progresivisme,konstruktivisme, dan humanisme.
 progresivisme yang memandang proses pembelajaran perlu ditekankan
pada pembentukan kreatifitas, pemberian sejumlah kegiatan, suasana
yang apa adanya dan memperhatikan pengalaman siswa.
 konstruktivismeyang melihat pengalaman langsung siswa sebagai kunci
dalam pembelajaran. Menurut aliran ini, pengetahuanadalah hasil
konstruksi atau bentukan manusia. Manusia
mengkonstruksipengetahuannya melalui interaksi dengan obyek,
fenomena, pengalaman danlingkungannya. Pengetahuan tidak dapat
ditransfer begitu saja dari seorang gurukepada anak, tetapi harus
diinterpretasikan sendiri oleh masing-masing siswa.Pengetahuan bukan
sesuatu yang sudah jadi, melainkan suatu proses yangberkembang terus
menerus. Keaktifan siswa yang diwujudkan oleh rasa ingintahunya sangat
berperan dalam perkembangan pengetahuannya.
 Aliran humanisme yang melihat siswa dari segi keunikan/kekhasannya,
potensinya, dan motivasi yang dimilikinya.
b. Landasan psikologisyaitu perkembangan peserta didik / teori belajar yang di
berikan kepada siswa agar sesuai dengan perkembangan siswa memberikan
kontribusi alam memberikan materi pembelajaran terpadu tersebut diampaikan
kepada siswa dan bagaimana siswa harus mempelajarinya
c. Landasan pratis yaitu berkaitan dengan kondisi yang pada umumnya terjadi
dalam proses pembelajaran saat ini, sehingga harus mendapat perhatian dalam
pelaksanaan pembelajaran.
d. Landasan yuridisdalam pembelajaran terpadu berkaitan dengan berbagai
kebijakan atau peraturan yang mendukung pelaksanaan pembelajaran di sekolah
dasar. Landasan yuridis tersebut adalah UU No 23 tahun 2002 tentang
perlindungan anak yang mnyatakan bahwa setiap anak berhak memperoleh
pendidikan dan pengajaran dalam rangka pengembangan pribadinya dan tingkat
kecerdasannya sesuai dengan minat dan bakatnya, serta pasal 9 UU No
20tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional menyatakan bahwa setiap
setiap peserta didik. Pada setiap satuan pendidikan berhak mendapatkan
pelayanan pendidikan sesuai dengan bakat, minat dan kemampuanya. Pada
permendiknas No 22 th 2006 02 BAB II Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum
menyatakan pembelajaran pada kelas I sampai kelas III dilaksanakan melalui
pendekatan terpadu, sedangkan pada kelas IV sampai VI dilaksanakan melalui
pendekatan mata pelajaran.
3. Buatlah contoh tema pembelajaran terpadu dan pengembangannya dengan melihat
prinsip-prinsip penggalian tema!
SKOR : 50

Jawaban :

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Masa Pandemi Covid 19
Tahun Pelajaran 2020/2021

Nama Sekolah : SDN 34 VII Koto Sungai Sarik


Kelas / Semester : II/ /2
Tema : 6. Merawat Hewan dan Tumbuhan
Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia, Matematika, PKN
Alokasi waktu : 1 x Pertemuan atau (1 &2)
Materi Essensial : PKN :Aturan/ Tata tertib yang berlaku di sekolah
Bahasa Indonesia : Penggunaan huruf kapital dalam teks

A. Tujuan Pembelajaran (diambil dari KD yang dijelaskan dalam IPK waktu membuat
silabus)

1. Melalui kegiatan berdiskusi mengenai aturan permainan kupu-kupu, siswa dapat


mengelompokkan aturan yang berlaku pada kegiatan di sekolah dengan benar.
2. Melalui kegiatan bermain peran, siswa dapat menyimulasikan kegiatan sesuai aturan
yang berlaku di sekolah dengan benar.
3. Melalui kegiatan membaca teks, siswa dapat menemukan aturan penggunaan titik
pada kalimat.
4. Melalui kegiatan membaca teks, siswa dapat memperbaiki teks huruf tegak
bersambung memperhatikan penggunaan tanda titik dengan benar.

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahulua a. Orientasi 10
n b. Apersepsi menit
c. Motivasi
Kegiatan 100
Inti 1. Guru memimpin diskusi kelas tentang peraturan yang berlaku pada menit
kegiatan di sekolah.
2. Guru menggunakan aturan permainan yang baru saja dimainkan oleh
siswa sebagai ilustrasi.
3. Guru memberikan pertanyaan pancingan untuk memotivasi rasa ingin
tahu siswa tentang topik yang dibicarakan.
4. Siswa menuliskan peraturan yang ditemukan di sekolahnya.
5. Siswa memperhatikan gambar pada buku siswa.
6. Siswa memperagakan gerakan sesuai petunjuk guru.
7. Siswa membuat kelompok yang terdiri dari 3 anggota.
8. Siswa berbagi peran. Ada yang menjadi Edo, Lani, atau Beni.
9. Siswa berlatih membaca percakapan sesuai tokoh yang diperankan.
10. Siswa menampilkan pecakapan tersebut di depan kelas.
Kegiatan Siswa membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting 10
Penutup yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi yang baru menit
dilakukan.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

C. PENILAIAN
Tes tertulis

Mengetahui Balai Jumaik, 16 Februari 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas II

HENDRIADI ,S.Pd.M.Pd KURNIA RAHMAH,S.Pd.


NIP. 19710103 199605 1 001

Anda mungkin juga menyukai