Anda di halaman 1dari 18

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

SMP NEGERI 1 SUKARESMI


TAHUN PELAJARAN 2018/2019
Alamat: Jalan Mariwati Km-08 Tlp (0263) 2580040 Sukaresmi-Cianjur 43254

SOAL USBN
PENDIDIKAN JASMANI, KESEHATAN DAN OLAHRAGA

3.1 Memahami variasi dan kombinasi gerak spesifik dalam berbagai permainan bola besar
Kompetensi Dasar
sederhana dan atau tradisional
• Teknik dasar, variasi dan kombinasi permainan :
Indikator - Bola besar meliputi:permainan permainan bola voli dan permainan bola basket.

Tingkat Kesukaran
No. Soal 1 Kunci Jawaban a
Induk organisasi bola voli di Indonesia adalah ….
a. PBVSI c. PSSI
b. PBSI d. PASI
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 2 Kunci Jawaban d
Jika terjadi pindah bola (pindah servia) dalam bola voli, maka permainan bergeser ….
a. ke kanan c. maju
b. ke kiri d. searah jarum jam berputar
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 3 Kunci Jawaban b
Kedua kaki terbuka, lutut ditekuk, kedua lengan lurus dijulurkan ke depan bawah dan tangan satu sama lain dikaitkan atau
berpegangan, ini merupakan gerakan …
a. servis c. smash
b. passing bawah d. passing atas
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 4 Kunci Jawaban a
Gerakan memukul bola sambil meloncat dekat net menggunakan gerak tipu dengan maksud untuk mematikan permainan lawan
disebut …
a. smash c. passing
b. servis d. block
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 5 Kunci Jawaban a
Gerakan tangan yang benar saat melakukan passing atas bola volia dalah ….
a. Mendorong bola ke depan atas c. Memutar bola ke depan atas
b. Mendorong bola ke depan bawah d. Memukul bola ke depan atas
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 6 Kunci Jawaban b
Berikut termasuk teknik dasar servis bawah pada tahap persiapan permainan bola voli adalah ….
a. Berdiri tegak kedua kaki rapat, Salah satu tangan memegang bola dibelakang, Pandangan kedepan.
b. Berdiri tegak sikap kedua posisi melangkah, Salah satu tangan memegang bola di depan badan, Pandangan ke depan.
c. Berdiri membungkuk sikap melangkah, Kedua tangan memegang bola di samping, Pandangan ke bawah.
d. Berdiri tegak kedua kaki dibuka ke samping, Kedua tangan memegang bola diatas kepala, Pandangan ke samping.
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 7 Kunci Jawaban c
Pelepasan bola dari tangan saat passing atau lemparan bola basket melalui atas kepala adalah … .
a. ketika tangan posisi memegang bola c. ketika tangan posisi lurus
b. ketika sikut tangan posisi membengkok d. ketika posisi tangan tegak
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 8 Kunci Jawaban a
Posisi awal badan saat passing atau lemparan bola basket melalui atas kepala adalah … .
a. menghadap arah lemparan c. membelakangi arah lemparan
b. menyamping arah lemparan d. menyilang arah lemparan
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 9 Kunci Jawaban a
Tujuan utama dalam permainan bola basket adalah … .
a. memasukan bola ke keranjang lawan c. menggunakan strategi yang jitu
b. memainkan bola dengan teknik baik d. memenangkan suatu pertandingan
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 10 Kunci Jawaban a
Suatu usaha seorang pemain untuk membagi atau memberi bola kepada temannya agar dapat memasukan bola ke keranjang
lawan disebut … .
a. melempar bola c. menangkap bola
b. mengontrol bola d. menggiring bola
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 11 Kunci Jawaban
Akhir gerakan lengan setelah melakukan tembakan( shooting ) satu tangan bola basket adalah ….
a. Ditekuk rileks c. Lurus ditegangkan
b. Lurus rileks d. Lurus disilangkan
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 12 Kunci Jawaban c
Bentuk gerakan lengan saat melakukan lay-up shoot bola basket adalah ….
a. Mendorong bola ke arah ring c. Menghantar bola kearah ring
b. Melempar bola kearah ring d. Memukul bola kearah ring
3.2 Memahami variasi dan kombinasi gerak spesifik dalam berbagai permainan bola kecil
Kompetensi Dasar
sederhana dan atau tradisional
Indikator Bulutangkis
Tingkat Kesukaran
No. Soal 13 Kunci Jawaban a
Cara-cara melakukan pada permainan bulu tangkis dengan tujuan menerbangkan shuttlecock ke bidang lapangan lawan disebut.

a.       Jenis pukulan c. Strategi pukulan
b.       Teknik pukulan d. Variasi pukulan
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 14 Kunci Jawaban a
Pukulan dengan raket yang menerbangkan shuttlecock ke bidang lapangan lain secara diagonal dalam permainan bulu tangkis
dinamakan … .
a. Pukulan forehand c. Pukulan servis
b. Pukulan backhand d. Pukulan smesh
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 15 Kunci Jawaban d
Pukulan dalam permainan bulu tangkis yang dilakukan dengan tujuan untuk menerbangkan shuttlecock setinggi mungkin
mengarah jauh ke belakang garis lapangan dinamakan … .

a. Pukulan servis c. Pukulan dropshot


b. Pukulan drive d. Pukulan lob
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 16 Kunci Jawaban a
Pukulan dalam permainan bulu tangkis yang sering mendapatkan angka adalah … .
a. Pukulan smesh c. Pukulan dropshot
b. Pukulan drive d. Pukulan lob
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 17 Kunci Jawaban a
Pukulan lob yang dilakukan dari atas kepala degan cara menerbangkan shuttlecock melambung ke arah belakang dinamakan … .

a. Overhead lob c. Sidehand lob


b. Underhand lob d. Backhand lob
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran
No. Soal 18 Kunci Jawaban b
Pukulan lob yang dilakukan dengan memukul shuttlecock yang berada di bawah badan dan dilambungkan tinggi ke belakang
dinamakan ... .
a. Overhead lob c. Sidehand lob
a. Overhead lob c. Sidehand lob
b. Underhand lob d. Backhand lob
b. Underhand
10. Pukulanlob d. Backhandyang
lob yang dilakukan dengan memukul shuttlecock lob berada di bawah badan dan dilambungkan tinggi ke belakang
dinamakan . ...
a. Overhead lob c. Sidehand lob
3.3 Memahami kombinasi gerak spesifik jalan, lari, lompat, dan lempar dalam berbagai permainan
Kompetensi Dasar
sederhana dan atau tradisional
Indikator Lari sambung/estafet
Tingkat Kesukaran mudah
No. Soal 19 Kunci Jawaban b
Lari sambung/estafet termasuk ke dalam cabang olahraga ….
a. Sepak bola c. renang
b. atletik d. bulu tangkis
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran mudah
No. Soal 20 Kunci Jawaban c
Tiap regu dalam lari sambung/estafet terdiri dari ….
a. 2 orang c. 4 orang
b. 3 orang d. 5 orang
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran sedang
No. Soal 21 Kunci Jawaban a
Nomor lari yang sering diperlombakan dalam lari sambung/estafet adalah ….
a. 4x100 m dan 4x400 m c. 6x100 m dan 6x600 m
b. 5x100 m dan 5x500 m c. 7x100 m dan 7x700 m
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran mudah
No. Soal 22 Kunci Jawaban a
Alat yang digunakan dalam lari sambung/estafet adalah ….
a. tongkat c. bet
b. raket d. helm
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran mudah
No. Soal 23 Kunci Jawaban b
Pelari pertama dalam lari sambung/estafet menggunakan start gaya ….
a. berdiri c. melayang
b. jongkok d. terbang
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran sukar
No. Soal 24 Kunci Jawaban c
Tekhnik menerima tongkat dengan cara nonvisual, kecuali ….
a. Tangan yang menerima tongkat diayun kebelakang atas, telapak tangan menghadap ke atas, keempat jari rapat, dan ibu jari
terbuka.
b. tangan yang menerima tongkat diayun ke belakang dengan telapak tangan menghadap ke bawah, keempat jari rapat, dan ibu jari
terbuka.
c. tangan yang menerima tongkat diayunkan ke belakang dengan sikap telapak tangan menghadap ke belakang dan keempat jari
terbuka ke arah dalam.
d. tangan yang menerima tongkat dijulurkan ke belakang pinggul, dengan telapak tangan menghadap ke dalam dan jari-jari agak
ditekuk, sedangkan ibu jarri dibuka.
3.5 Memahami penyusunan program pengembangan komponen kebugaran jasmani terkait dengan
Kompetensi Dasar
kesehatan dan keterampilan secara sederhana
Bentuk-bentuk latihan kebugaran jasmani meliputi :kekuatan otot, daya tahan otot, daya tahan
Indikator
jantung dan paru-paru,kelentukan, keseimbangan,kecepatan,kelincahan
Tingkat Kesukaran sedang
No. Soal 25 Kunci Jawaban c
Kondisi jasmani yang bersangkut paut dengan kemampuan berfungsinya pekerjaan secara optimal dan efisiensi disebut … .
a.       Hakikat kebugaran jasmani c. manfaat kebugaran jasmani
b.      konsep dasar kebugaran jasmani d. prinsip-prinsip kebugaran jasmani
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran sedang
No. Soal 26 Kunci Jawaban d
Kebugaran jasmani diperlukan seseorang untuk dapat ….
a. menunjukan performa yang baik c. membentuk tubuh yang elastis
b. meningkatkan kinerja d. mengerjakan pekerjaan tanpa kelelahan
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran sedang
No. Soal 27 Kunci Jawaban d
Seseorang tidak dapat mencapai kebugaran jasmani secara menyeluruh atau umum tanpa didasari oleh keadaan ….
a. kelincahan yang baik c. daya tahan yang optimal
b. kecepatan yang tinggi d. kesegaran jasmani yang baik
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran mudah
No. Soal 28 Kunci Jawaban a
Kemampuan seseorang untuk mengubah posisi dan arah secepat mungkin sesuai dengan situasi yang dikehendaki dinamakan
….
a. kelincahan c. power
b. daya tahan d. kelentukan
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran mudah
No. Soal 29 Kunci Jawaban d
Kemampuan seseorang untuk dapat mengubah arah dengan cepat dan tepat pada waktu bergerak tanpa kehilangan
keseimbangan dinamakan ….
a. kecepatan c. kelentukan
b. kelincahan d. keseimbangan
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran mudah
No. Soal 30 Kunci Jawaban a
Salah satu bentuk latihan untuk meningkatkan kelincahan adalah ….
a. shittle-run c. squat-jump
b. squat-thrust d. lari 40-60 meter
3.7 Memahami variasi dan kombinasi gerak berbentuk rangkaian langkah dan ayunan lengan
Kompetensi Dasar mengikuti irama (ketukan) tanpa/dengan musik sebagai pembentuk gerak pemanasan, inti latihan,
dan pendinginan dalam aktivitas gerak berirama
• Variasi dan kombinasi langkah dasar
• Variasi dan kombinasi gerak dan ayunan lengan dan tangan
• Variasi dan kombinasi pelurusan sendi tubuh
Indikator
• Variasi dan kombinasi irama gerak

Tingkat Kesukaran sedang


No. Soal 31 Kunci Jawaban d
Senam aerobic diperkenalkan oleh ….
a. Dr. Delsartes c. Dr. Dalcrose Delsartes
b. Dr. Jacques Dalerose d. Dr. Kenneth H. Cooper
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran sedang
No. Soal 32 Kunci Jawaban b
Tujuan utama senam aerobic adalah untuk meningkatkan ….
a. kecerdasan dan kemampuan c. cardiovaskular dan life skill
b. cardiovaskular dan pembentukan tubuh d. cardiovaskular dan kecerdasan
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran sedang
No. Soal 33 Kunci Jawaban a
Gerakan yang menyebabkan denyut jantung meningkat sedemikian rupa ke target tertentu atau yang sering disebut zona latihan.
Merupakan pengertian dari ….
a. cardiovaskular c. fleksibility
b. hight impact d. rock impact
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran sedang
No. Soal 34 Kunci Jawaban c
Sistematika senam aerobic yang baik adalah ….
a. inti - warming up - colling down c. warming up - inti - colling down
b. colling down - inti - warming up d. colling down - warming up - inti
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran mudah
No. Soal 35 Kunci Jawaban d
Yang tidak termasuk keuntungan fisik yang didapat dari senam aerobic berikut ini adalah ….
a. meningkatkan kekuatan otot c. meningkatkan daya tahan otot
b. meningkatkan kecepatan bergerak d. meningkatkan fungsi jantung

Kompetensi Dasar 3.9 Memahami tindakan P3K pada kejadian darurat, baik pada diri sendiri maupun orang lain
• Pengertian P3K
• Macam-macam cidera
Indikator • Macam-macam alat P3K
• Tindakan P3K pada kejadian darurat baik pada diri sendiri maupun orang lain

Tingkat Kesukaran sukar


No. Soal 36 Kunci Jawaban b
Memberikan perasaan ketenangan kepada korban , mencegah atau mengurangi rasa takut dan gelisah, dan mengurangi bahaya
yang lebih besar merupakan.....
a. Tujuan pertolongan pertama c. Manfaat pertolongan pertama
b. Sifat pertolongan pertama d. Fungsi pertolongan pertama
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran mudah
No. Soal 37 Kunci Jawaban b
Pembalut yang biasanya di gunakan untuk korban yang mengalami kecelakaan seperti patah tulang lengan, luka dikepala atau
cedera pada sendi lutut adalah....
a. Kasa steril c. perban
b. Pembalut segitiga/mitela d. Plester
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran mudah
No. Soal 38 Kunci Jawaban d
Yang tidak termasuk tindakan-tindakan yang harus dilakukan dalam memberikan pertolongan pertama berikut ini adalah....
a. Hentikan pendarahan c. Cegah dan atasi shock
b. Cegah infeksi d. Pergi ke dokter bila korban telah sadar
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran mudah
No. Soal 39 Kunci Jawaban c
Dibawah ini tindakan-tindakan yang harus dilakukan dalam memberikan pertolongan pertama , kecuali :
a. Memanggil orang dewasa yang ada disekitar kejadian , bila memungkinkan
b. Panggilah dokter/ petugas medis secepat mungkin
c. Membiarkan korban sampai petugas medis datang
d. Hentikan pendarahan
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran sukar
No. Soal 40 Kunci Jawaban b
Apabila terjadi pendarahan arteri dan pendarahan lain yang tidak dapat dihentikan setelah 5 menit dengan pembalut tekan , maka
tempat yang harus di tekan , yaitu….
a. Tempat antara luka dengan paru-paru
b. Tempat antara luka dengan jantung
c. Tekan dengan pembalut tekan tepat di atas luka
d. Tekan dengan pembalut tekan di samping luka
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran sedang
No. Soal 41 Kunci Jawaban d
Ciri-ciri pendarahan vena adalah.....
a. Warna darah merah muda keluarnya cepat
b. Warna darah merah merah tua
c. Warna darah merah tua atau muda keluarnya memancar cepat
d. Warna darah merah tua keluarnya cepat, tidak ada pancaran
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran mudah
No. Soal 42 Kunci Jawaban a
Obat yang digunakan untuk mempercepat penyembuhan pada luka yang ringan seperti tersayat benda tajam dan menghindarkan
luka dari kotoran agar tidak infeksi adalah....
a. betadin c. balsem
b. Salep minyak ikan d. Kayu putih
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran mudah
No. Soal 43 Kunci Jawaban c
Rivanol, alkohol 70 % dan boowater ( larutan boric ) adalah ....
a. Jenis obat untuk luka bakar c. Jenis obat pencuci luka
b. Jenis obat luka ringan d. Jenis obat patah tulang
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran mudah
No. Soal 44 Kunci Jawaban a
Jenis obat untuk luka bakar adalah ….
a. salep minyak ikan c. minyak angin
b. balsem d. minyak kayu putih
Kompetensi Dasar
Indikator
Tingkat Kesukaran mudah
No. Soal 45 Kunci Jawaban d
Alat yang dipergunakan untuk membalut luka yang sudah ditutup kasa steril adalah ….
a. Kasa steril c. perban
b. Pembalut segitiga/mitela d. plester
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMP NEGERI 1 SUKARESMI
TAHUN PELAJARAN 2018/2019
Alamat: Jalan Mariwati Km-08 Tlp (0263) 2580040 Sukaresmi-Cianjur 43254

SOAL USBN
PENDIDIKAN JASMANI, KESEHATAN DAN OLAHRAGA

1. Induk organisasi bola voli di Indonesia adalah ….


a. PBVSI c. PSSI
b. PBSI d. PASI
2. Jika terjadi pindah bola (pindah servia) dalam bola voli, maka permainan bergeser ….
a. ke kanan c. maju
b. ke kiri d. searah jarum jam berputar
3. Kedua kaki terbuka, lutut ditekuk, kedua lengan lurus dijulurkan ke depan bawah dan tangan satu sama lain dikaitkan atau
berpegangan, ini merupakan gerakan …
a. servis c. smash
b. passing bawah d. passing atas
4. Gerakan memukul bola sambil meloncat dekat net menggunakan gerak tipu dengan maksud untuk mematikan permainan
lawan disebut …
a. smash c. passing
b. servis d. block
5. Gerakan tangan yang benar saat melakukan passing atas bola volia dalah ….
a. Mendorong bola ke depan atas c. Memutar bola ke depan atas
b. Mendorong bola ke depan bawah d. Memukul bola ke depan atas
6. Berikut termasuk teknik dasar servis bawah pada tahap persiapan permainan bola voli adalah ….
a. Berdiri tegak kedua kaki rapat, Salah satu tangan memegang bola dibelakang, Pandangan kedepan.
b. Berdiri tegak sikap kedua posisi melangkah, Salah satu tangan memegang bola di depan badan, Pandangan ke depan.
c. Berdiri membungkuk sikap melangkah, Kedua tangan memegang bola di samping, Pandangan ke bawah.
d. Berdiri tegak kedua kaki dibuka ke samping, Kedua tangan memegang bola diatas kepala, Pandangan ke samping.
7. Pelepasan bola dari tangan saat passing atau lemparan bola basket melalui atas kepala adalah … .
a. ketika tangan posisi memegang bola c. ketika tangan posisi lurus
b. ketika sikut tangan posisi membengkok d. ketika posisi tangan tegak
8. Posisi awal badan saat passing atau lemparan bola basket melalui atas kepala adalah … .
a. menghadap arah lemparan c. membelakangi arah lemparan
b. menyamping arah lemparan d. menyilang arah lemparan
9. Tujuan utama dalam permainan bola basket adalah … .
a. memasukan bola ke keranjang lawan c. menggunakan strategi yang jitu
b. memainkan bola dengan teknik baik d. memenangkan suatu pertandingan
10. Suatu usaha seorang pemain untuk membagi atau memberi bola kepada temannya agar dapat memasukan bola ke keran
lawan disebut … .
a. melempar bola c. menangkap bola
b. mengontrol bola d. menggiring bola
11. Akhir gerakan lengan setelah melakukan tembakan( shooting ) satu tangan bola basket adalah ….
a. Ditekuk rileks c. Lurus ditegangkan
b. Lurus rileks d. Lurus disilangkan
12. Bentuk gerakan lengan saat melakukan lay-up shoot bola basket adalah ….
a. Mendorong bola ke arah ring c. Menghantar bola kearah ring
b. Melempar bola kearah ring d. Memukul bola kearah ring
13. Cara-cara melakukan pada permainan bulu tangkis dengan tujuan menerbangkan shuttlecock ke bidang lapangan lawan
disebut. …
a.       Jenis pukulan c. Strategi pukulan
b.       Teknik pukulan d. Variasi pukulan
14. Pukulan dengan raket yang menerbangkan shuttlecock ke bidang lapangan lain secara diagonal dalam permainan bulu
tangkis dinamakan … .
a. Pukulan forehand c. Pukulan servis
b. Pukulan backhand d. Pukulan smesh
15. Pukulan dalam permainan bulu tangkis yang dilakukan dengan tujuan untuk menerbangkan shuttlecock setinggi mungkin
mengarah jauh ke belakang garis lapangan dinamakan … .
a. Pukulan servis c. Pukulan dropshot
b. Pukulan drive d. Pukulan lob
16. Pukulan dalam permainan bulu tangkis yang sering mendapatkan angka adalah … .
a. Pukulan smesh c. Pukulan dropshot
b. Pukulan drive d. Pukulan lob
17. Pukulan lob yang dilakukan dari atas kepala degan cara menerbangkan shuttlecock melambung ke arah belakang dinama
….
18. Pukulan lob yang dilakukan dengan memukul shuttlecock yang berada di bawah badan dan dilambungkan tinggi ke belaka
a. Overhead...lob
dinamakan . c. Sidehand lob
a. Overhead lob
b. Underhand lob c. Sidehand lob d. Backhand lob
b. Underhand lob d. Backhand lob
10. Pukulan lob yang dilakukan dengan memukul shuttlecock yang berada di bawah badan dan dilambungkan tinggi ke belaka
dinamakan . ...
a. Overhead lob c. Sidehand lob c. Sidehand lob
b.  Underhand lob d. Backhand lob d. Backhand lob
19. Lari sambung/estafet termasuk ke dalam cabang olahraga ….
a. Sepak bola c. renang
b. atletik d. bulu tangkis
20. Tiap regu dalam lari sambung/estafet terdiri dari ….
a. 2 orang c. 4 orang
b. 3 orang d. 5 orang
21. Nomor lari yang sering diperlombakan dalam lari sambung/estafet adalah ….
a. 4x100 m dan 4x400 m c. 6x100 m dan 6x600 m
b. 5x100 m dan 5x500 m c. 7x100 m dan 7x700 m
22. Alat yang digunakan dalam lari sambung/estafet adalah ….
a. tongkat c. bet
b. raket d. helm
23. Pelari pertama dalam lari sambung/estafet menggunakan start gaya ….
a. berdiri c. melayang
b. jongkok d. terbang
24. Tekhnik menerima tongkat dengan cara nonvisual, kecuali ….
a. Tangan yang menerima tongkat diayun kebelakang atas, telapak tangan menghadap ke atas, keempat jari rapat, dan ibu jar
terbuka.
b. tangan yang menerima tongkat diayun ke belakang dengan telapak tangan menghadap ke bawah, keempat jari rapat, dan ib
jari terbuka.
c. tangan yang menerima tongkat diayunkan ke belakang dengan sikap telapak tangan menghadap ke belakang dan keempat
terbuka ke arah dalam.
d. tangan yang menerima tongkat dijulurkan ke belakang pinggul, dengan telapak tangan menghadap ke dalam dan jari-jari ag
ditekuk, sedangkan ibu jarri dibuka.
25. Kondisi jasmani yang bersangkut paut dengan kemampuan berfungsinya pekerjaan secara optimal dan efisiensi disebut … .
a.       Hakikat kebugaran jasmani c. manfaat kebugaran jasmani
b.      konsep dasar kebugaran jasmani d. prinsip-prinsip kebugaran jasmani
26. Kebugaran jasmani diperlukan seseorang untuk dapat ….
a. menunjukan performa yang baik c. membentuk tubuh yang elastis
b. meningkatkan kinerja d. mengerjakan pekerjaan tanpa kelelahan
27. Seseorang tidak dapat mencapai kebugaran jasmani secara menyeluruh atau umum tanpa didasari oleh keadaan ….
a. kelincahan yang baik c. daya tahan yang optimal
b. kecepatan yang tinggi d. kesegaran jasmani yang baik
28. Kemampuan seseorang untuk mengubah posisi dan arah secepat mungkin sesuai dengan situasi yang dikehendaki
dinamakan ….
a. kelincahan c. power
b. daya tahan d. kelentukan
29. Kemampuan seseorang untuk dapat mengubah arah dengan cepat dan tepat pada waktu bergerak tanpa kehilangan
keseimbangan dinamakan ….
a. kecepatan c. kelentukan
b. kelincahan d. keseimbangan
30. Salah satu bentuk latihan untuk meningkatkan kelincahan adalah ….
a. shittle-run c. squat-jump
b. squat-thrust d. lari 40-60 meter
31. Senam aerobic diperkenalkan oleh ….
a. Dr. Delsartes c. Dr. Dalcrose Delsartes
b. Dr. Jacques Dalerose d. Dr. Kenneth H. Cooper
32. Tujuan utama senam aerobic adalah untuk meningkatkan ….
a. kecerdasan dan kemampuan c. cardiovaskular dan life skill
b. cardiovaskular dan pembentukan tubuh d. cardiovaskular dan kecerdasan
33. Gerakan yang menyebabkan denyut jantung meningkat sedemikian rupa ke target tertentu atau yang sering disebut zona
latihan. Merupakan pengertian dari ….
a. cardiovaskular c. fleksibility
b. hight impact d. rock impact
34. Sistematika senam aerobic yang baik adalah ….
a. inti - warming up - colling down c. warming up - inti - colling down
b. colling down - inti - warming up d. colling down - warming up - inti
35. Yang tidak termasuk keuntungan fisik yang didapat dari senam aerobic berikut ini adalah ….
a. meningkatkan kekuatan otot c. meningkatkan daya tahan otot
b. meningkatkan kecepatan bergerak d. meningkatkan fungsi jantung
36. Memberikan perasaan ketenangan kepada korban , mencegah atau mengurangi rasa takut dan gelisah, dan mengurangi
bahaya yang lebih besar merupakan.....
a. Tujuan pertolongan pertama c. Manfaat pertolongan pertama
b. Sifat pertolongan pertama d. Fungsi pertolongan pertama
37. Pembalut yang biasanya di gunakan untuk korban yang mengalami kecelakaan seperti patah tulang lengan, luka dikepala
atau cedera pada sendi lutut adalah....
c.
a. Kasa steril
perban
d.
b. Pembalut segitiga/mitela
Plester
38. Yang tidak termasuk tindakan-tindakan yang harus dilakukan dalam memberikan pertolongan pertama berikut ini adalah....
a. Hentikan pendarahan c. Cegah dan atasi shock
b. Cegah infeksi d. Pergi ke dokter bila korban telah sadar
39. Dibawah ini tindakan-tindakan yang harus dilakukan dalam memberikan pertolongan pertama , kecuali :
a. Memanggil orang dewasa yang ada disekitar kejadian , bila memungkinkan
b. Panggilah dokter/ petugas medis secepat mungkin
c. Membiarkan korban sampai petugas medis datang
d. Hentikan pendarahan
40. Apabila terjadi pendarahan arteri dan pendarahan lain yang tidak dapat dihentikan setelah 5 menit dengan pembalut tekan
maka tempat yang harus di tekan , yaitu….
a. Tempat antara luka dengan paru-paru
b. Tempat antara luka dengan jantung
c. Tekan dengan pembalut tekan tepat di atas luka
d. Tekan dengan pembalut tekan di samping luka
41. Ciri-ciri pendarahan vena adalah.....
a. Warna darah merah muda keluarnya cepat
b. Warna darah merah merah tua
c. Warna darah merah tua atau muda keluarnya memancar cepat
d. Warna darah merah tua keluarnya cepat, tidak ada pancaran
42. Obat yang digunakan untuk mempercepat penyembuhan pada luka yang ringan seperti tersayat benda tajam dan
menghindarkan luka dari kotoran agar tidak infeksi adalah....
c.
a. betadin
balsem
b. Salep minyak ikan d. Kayu putih
43. Rivanol, alkohol 70 % dan boowater ( larutan boric ) adalah ....
a. Jenis obat untuk luka bakar c. Jenis obat pencuci luka
b. Jenis obat luka ringan d. Jenis obat patah tulang
44. Jenis obat untuk luka bakar adalah ….
a. salep minyak ikan c. minyak angin
b. balsem d. minyak kayu putih
45. Alat yang dipergunakan untuk membalut luka yang sudah ditutup kasa steril adalah ….
a. Kasa steril c. perban
b. Pembalut segitiga/mitela d. plester
BUDAYAAN
ARESMI
18/2019
0 Sukaresmi-Cianjur 43254

N DAN OLAHRAGA

an bergeser ….

pan bawah dan tangan satu sama lain dikaitkan atau

k tipu dengan maksud untuk mematikan permainan

alah ….
depan atas
depan atas
mainan bola voli adalah ….
elakang, Pandangan kedepan.
gang bola di depan badan, Pandangan ke depan.
di samping, Pandangan ke bawah.
g bola diatas kepala, Pandangan ke samping.
melalui atas kepala adalah … .

s kepala adalah … .

ategi yang jitu


uatu pertandingan
ada temannya agar dapat memasukan bola ke keranjang

angan bola basket adalah ….

lah ….

arah ring
enerbangkan shuttlecock ke bidang lapangan lawan

pangan lain secara diagonal dalam permainan bulu

n untuk menerbangkan shuttlecock setinggi mungkin

gka adalah … .

an shuttlecock melambung ke arah belakang dinamakan


a di bawah badan dan dilambungkan tinggi ke belakang

a di bawah badan dan dilambungkan tinggi ke belakang

alah ….
….

an menghadap ke atas, keempat jari rapat, dan ibu jari

ngan menghadap ke bawah, keempat jari rapat, dan ibu

elapak tangan menghadap ke belakang dan keempat jari

n telapak tangan menghadap ke dalam dan jari-jari agak

ekerjaan secara optimal dan efisiensi disebut … .


c. manfaat kebugaran jasmani
d. prinsip-prinsip kebugaran jasmani

h yang elastis
erjaan tanpa kelelahan
uruh atau umum tanpa didasari oleh keadaan ….

ni yang baik
ungkin sesuai dengan situasi yang dikehendaki

an tepat pada waktu bergerak tanpa kehilangan


ovaskular dan life skill
ovaskular dan kecerdasan
upa ke target tertentu atau yang sering disebut zona

- colling down
rming up - inti
ic berikut ini adalah ….
ngkatkan daya tahan otot
ngkatkan fungsi jantung
mengurangi rasa takut dan gelisah, dan mengurangi

aat pertolongan pertama


si pertolongan pertama
ecelakaan seperti patah tulang lengan, luka dikepala

memberikan pertolongan pertama berikut ini adalah....


shock
la korban telah sadar
kan pertolongan pertama , kecuali :
nkan

pat dihentikan setelah 5 menit dengan pembalut tekan ,


ang ringan seperti tersayat benda tajam dan

obat pencuci luka


obat patah tulang

k angin
ak kayu putih
a steril adalah ….

Anda mungkin juga menyukai