Anda di halaman 1dari 1

Pada sebuah proyek perencanaan perkerasan jalan raya.

Konsultan merencanakan
menggunakan campuran Asphalt Concrete – Wearing Course (AC-WC) Gradasi halus. Hasil
analisa saringan masing-masing agregat saat pengujian di laboratorium adalah sebagai berikut :

Ukuran Saringan Berat Tertahan (gram)


Inchi mm Fraksi A (Kasar) Fraksi B (Sedang) Fraksi C (Halus)
¾ 19 0 0 0
½ 12,5 37x 0 0
3/8 9,5 53y 16 0
No. 4 4,75 52x 95x 0,8
No. 8 2,36 52 47y 24x
No. 30 0,6 1,x 44,4 71y
No. 50 0,3 0,2 0,3 20x
No. 100 0,15 0,7 0,6 183
No. 200 0,075 0,2 0,7 134
Berat total 1.500 1.500 1.500

Tentukanlah jumlah persentase masing-masing fraksi sesuai dengan spesifikasi Asphalt Concrete
– Wearing Course (AC-WC) dengan menggunakan metoda grafis

Asphalt Concrete – Wearing Course (AC-WC) Gradasi Halus


Spesifikasi Agregat lolos saringan (%)

Ukuran Saringan Spesifikasi Skala sumbu x


Inchi mm Gradasi
¾ 19 100 20
½ 12,5 90 – 100 19
3/8 9,5 72 – 90 16,2
No. 4 4,75 54 – 69 12,3
No. 8 2,36 39,1 – 53 9,21
No. 30 0,6 23,1 – 30 5,31
No. 50 0,3 15,5 – 22 3,75
No. 100 0,15 9 – 15 2,4
No. 200 0,075 4 -10 1,4
Periksalah apakah komposisi masing-masing fraksi agregat tersebut masuk dalam spesifikasi

Anda mungkin juga menyukai