Anda di halaman 1dari 44

YAYASAN PELAYANAN LITERATUR ANUGERAH

PESAN DAFTAR ISI


Pemimpin Umum : Hal.
Mangaranap Pandjaitan, BSc 1. WAWASAN
Pemimpin Redaksi :
Ir. T. Aritonang, MSc
Curch of Faith ..................................... 1
Dewan Redaksi : 2. JEJAK PERISTIWA
Dr. Ny. N. Sinulingga, MA
Audy R. Ngantung, MTh
Ikan Gurame Asia ................................ 5
Jerry H.M. Sumanti, STh 3. MARI BELAJAR BERSAMA
Ir. Alexander J.T. Gerung, MSc
Koresponden :
Yesus Memperhatikan (23) ................ 12
Dr. Ny.Shirley Sumolang Palit (Manado) 4. Ruang Tanya-Jawab .......................... 19
Billy Sambuaga (Balikpapan)
Pnt. Meidy Pasau (Makassar) 5. Jumpa Tokoh ..................................... 24
Ibu Jeane Putong-Ngantung(Tondano-Minahasa)
Sekretariat/Tata Usaha : 6. SANA-SINI
Szhonie R. Pontolawokang STh TUHAN Lebih Besar Dari... ............... 26
Ny. Shirley Pandjaitan-Kawengian
Ny. Laura Gerung-Soriton 7. SANA-SINI
Alamat Sekretariat : Pengajaran Paulus Tentang Kristus .. 29
Jl. Rawasari Barat III E-47 Jakarta 10510
Alamat Surat : 8. KONTAK PELAYANAN ................... 35
PO. Box 1134 Jakarta 13011 9. ANJANGSANA ................................ 38
Alamat Email : pelitaministry@holypower.net
pelitaministry@yahoo.co.id 10.SAKSI KEMENANGAN
Desain/Percetakan: Menghitung Hidup ............................ 39
Anto/kaDia

Yayasan PELITA mengakui “Pengakuan Iman Rasuli” dan meyakini ajaran Alkitab
yang ikhtisarnya sebagai berikut:
1. Alkitab adalah Firman Allah yang diilhamkan-Nya secara verbal.
2. Tuhan Allah adalah Esa dan dalam penyataan-Nya beroknum tiga; Allah Bapa, Allah
Anak yaitu Yesus Kristus dan Roh Kudus (II Korintus 13:13)
3. Kejatuhan total manusia (Roma 3:10,23)
4. Penghukuman bagi setiap orang yang menolak Yesus Kristus (Yohanes 3:36; 8:24)
5. Penebusan hanya melalui darah Yesus dan keselamatan adalah anugerah Allah yang
harus diterima dengan beriman kepada Tuhan Yesus dan sama sekali bukan oleh usaha
manusia (Roma 3:24-25, Efesus 2:8-9)
6. Hidup yang kekal dan jaminan keselamatan kekal bagi setiap orang yang percaya Tuhan
Yesus (Yohanes 10:28-29)
7. Kebangkitan tubuh dan pengangkatan Tubuh Kristus, disusul oleh masa kesengsaraan
besar dan pemerintahan Yesus Kristus selama 1000 tahun di bumi (I Tesalonika 4:16-
17; I Korintus 15:35-49; Matius 25; Wahyu 20)
Yayasan PELITA bertujuan: Mengemban amanat Tuhan Allah di dalam Yesus Kristus,
memberitakan Injil, dan menumbuhkan persekutuan orang-orang percaya.
Yayasan PELITA dalam mencapai tujuan mengadakan:
1. Penerbitan dan Penyebaran literatur Kristiani.
2. Seminar, diskusi, latihan, konsultasi, dan bimbingan/konseling Kristen.
3. Kegiatan gerejawi, sosial dan pendidikan dalam rangka mengemban kemanusiaan melalui
penelitian dan penulisan Kristen.
WAWASAN

Church
of F A I T H
( Gereja Beriman )

Oleh : Ev. Agus M. Marpaung

G
ereja BERIMAN ( Church 2. Availability: Siap Sedia mela-
of FAITH ) adalah suatu yani (2 Timotius 4:2).
visi mewujudkan cita-cita 3. Innovative: Siap membuat te-
orang percaya yang mau robosan (Kisah Para Rasul
mengalami pertumbuhan rohani 17:23).
baik secara kualitas maupun
4. Teachable: Siap Mengajar dan
kuantitas. Hal itu berkenan bagi
Menginjil (2 Timotius 2:2 ; 2
Allah seperti dituliskan oleh Rasul
Timotius 2:15).
Paulus kepada Timotius, “Itulah
yang baik dan yang berkenan 5. Heart: Siap Memberi hati untuk
kepada Allah, Juruselamat kita, pelayanan (I Timotius 1:18).
yang menghendaki supaya semua
orang diselamatkan dan mem- Faithful: Siap setia kepada Allah
peroleh pengetahuan akan (1 Timotius 1:12)
kebenaran” (1 Timotius 2:3-4). Seseorang bisa saja meng-
Kata “FAITH” berarti Iman, klaim diri setia, tetapi belum tentu
yaitu sebagai dasar dari semua dimata orang lain. Misalnya se-
kepercayaan kita kepada Yesus orang anggota kelompok perampok
Kristus. Kata “FAITH” juga meru- tertangkap polisi, ia tetap bungkam
pakan singkatan dari 5 makna tidak memberitahu siapa bosnya.
inspiratif untuk menggerakkan Dalam hal itu ia dapat mengaku
orang percaya mengalami per- dirinya setia kepada bosnya,
tumbuhan rohani yang prima, yaitu: namun dimata masyarakat bukan
1. Faithful: Siap setia kepada setianya yang dilihat, namun
Allah (1 Timotius 1:12). perilakunya sebagai penjahat. Itu-

PESAN 1
lah penilaian manusia, bersifat Selain itu Paulus juga tidak pernah
relatif, tergantung dari sudut menyesal atas apa yang telah ia
pandang. putuskan dalam Tuhan, “tetapi ini
Dalam pelayanannya, yang kulakukan: aku melupakan
Paulus dinilai “Faithtul” (setia) apa yang telah di belakangku dan
kepada Tuhan bukan oleh peni- mengarahkan diri kepada apa yang
laian manusia tetapi oleh Tuhan di hadapanku, dan berlari-lari ke-
“Aku bersyukur kepada Dia, yang pada tujuan untuk memperoleh
menguatkan aku, yaitu Kristus hadiah, yaitu panggilan sorgawi
Yesus, Tuhan kita, karena Ia dari Allah dalam Kristus Yesus
menganggap aku setia dan mem- (Filipi 3:13b).
percayakan pelayanan ini kepa-
daku.” Oleh sebab itu sebagai
Availability: Siap Sedia Melayani
orang percaya kita harus menya-
( 2 Timotius 4:2)
dari bahwa bukan kita yang
mengatakan kita setia kepada Seorang Hamba Tuhan ber-
Tuhan dalam pelayanan, tetapi nama Nick Vujicic, Ia dilahirkan
sebaiknya Tuhanlah yang menya- dengan tidak memiliki kedua kaki
takannya. Untuk itu kita boleh dan tangan. Ia hanya memiliki
belajar kepada Rasul Paulus yang telapak kaki sebelah kanan dan
tidak mengatakan dia setia kepa- dengan itulah ia bisa beraktifitas.
da Tuhan Yesus, tetapi Allah yang Secara manusia ia tidak mem-
mengatakannya dan untuk itu ia punyai kemampuan apa-apa, tetapi
bersyukur. Ia hanya menjalankan di usia 24 tahun ia menjadi seorang
apa yang Tuhan perintahkan ke- Motivator rohani yang dipakai di
padanya untuk menjadi alat Tuhan seluruh dunia. Ada Sebuah kalimat
bagi bangsa-bangsa lain, raja-raja yang selalu ia katakan dalam se-
dan orang Israel (Kisah Para Rasul tiap kesaksiannya, yaitu “God
9:15). doesn’t want your ability but God
Pelajaran lain yang bisa kita wants your avaibility” artinya Allah
lihat dari Paulus adalah ia tetap tidak menginginkan Kemampuan
konsisten dalam menjalankan tu- saudara tetapi Allah menginginkan
gas yang diberikan Tuhan Yesus kesediaan saudara. Banyak Orang
kepadanya. Dalam Kisah Para yang memiliki kemampuan tetapi
Rasul 20:24 Paulus berkata, “tidak bersedia” atau tidak punya
“Tetapi aku tidak menghiraukan waktu dalam pelayanan. Allah tidak
nyawaku sedikitpun, asal saja aku menginginkan orang seperti itu,
dapat mencapai garis akhir dan tetapi mereka yang “bersedia” dan
menyelesaikan pelayanan yang Allah akan memampukan dan me-
ditugaskan oleh Tuhan Yesus ke- lengkapi setiap orang yang mau
padaku untuk memberi kesaksian datang menyerahkan dirinya
tentang Injil kasih karunia Allah.” kepada-Nya. Allah merindukan kita

2 PESAN
datang kepada-Nya, Ia tetap sabar Pelayanan yang berhasil,
menantikan kita untuk bergabung memerlukan terobosan-terobosan
dalam pelayanan-Nya. baru dan untuk itu di dalam diri
sendiri terdapat kemampuan yang
Innovative: Siap membuat perlu dikembangkan. Ada orang
Inovasi/Terobosan baru berkata “Temukan talentamu dan
pakailah dalam pelayanan” menurut
Dalam pelayanan Rasul
saya justru pernyataan ini yang
Paulus terdapat daerah-daerah
membuat orang selalu merasa
yang memiliki latar belakang bu-
tidak punya talenta apa-apa dalam
daya, agama, dan sifat yang ber-
pelayanan, karena dia tidak pernah
beda-beda. Oleh sebab itu Paulus
mencoba, maka diapun tidak per-
tidak terpaku pada satu metode
nah menemukannya. Saya lebih
saja. Ia membuat banyak inovasi/
tertarik dengan pernyataan Rick
terobosan – terobosan baru untuk
Warren yang mengatakan “Cobalah
membuat pelayanannya maju.
terlibat dalam setiap pelayanan
Seperti pada waktu berada di
yang ada , maka anda akan mene-
Athena, ia mengadakan pende-
mukan talenta anda dalam pela-
katan memperkenalkan Allah yang
yanan tersebut.” Pernyataan ini
benar dengan memakai salah satu
tidak membuat kita merasa min-
Patung yang bertuliskan “Kepada
der, justru kita semakin ditantang
Allah yang tidak dikenal” (Kisah
untuk terlibat dulu dalam pela-
Para Rasul 17:23). Demikian juga
yanan, maka saat itu pula kita
pada waktu ia ditangkap dan diha-
akan tahu kemampuan diri kita
dapkan pada para ahli-ahli Taurat
membuat terobosan untuk pela-
dari Golongan Farisi dan Saduki.
yanan.
Dalam persidangan itu Paulus
mampu membuat terobosan, dima-
Teachable : Siap Mengajar dan
na Ia bisa bebas dari pengadilan
Menginjil (2 Timotius 2:2; 2
karena ia mengetahui bahwa Farisi
Timotius 2:15)
dan Saduki memiliki pendapat
yang berbeda tentang kebangkitan. “Apa yang telah engkau de-
ngar dari padaku di depan banyak
Paulus tidak saksi, percayakanlah itu kepada
terpaku pada satu orang-orang yang dapat dipercayai,
metode saja. Ia yang juga cakap mengajar orang
lain” Pelayanan memerlukan mana-
membuat banyak
jemen yang baik, karena pela-
inovasi/terobosan – yanan bukan milik satu orang saja,
terobosan baru untuk tetapi milik orang-orang percaya
membuat pelayanannya dengan talenta berbeda-beda. Oleh
maju. sebab itu pelayanan yang berhasil

PESAN 3
adalah pelayanan yang bisa meng- terpanggil dalam pelayanan.
hasilkan para pengajar-pengajar Semua motivasi itu akan
berkualitas dan layak di hadapan teruji seiring dengan waktu.
Allah sebagai pekerja yang tidak Sebagai anak Tuhan kita sudah
usah malu dan berterus terang menerima yang terbaik dari Tuhan
dalam memberitakan Firman Yesus, maka sudah selayaknya
Kebenaran (2 Timotius 2:15). kita berikan pula yang terbaik dalam
Sebagai orang percaya kita kehidupan kita untuk Tuhan Yesus.
seperti bejana, siap dibentuk oleh Memberi hati dalam pelayanan
Tuhan menjadi bejana yang indah. adalah motivasi yang luar biasa
Juga bisa menjadi saluran berkat dalam pelayanan. Yesus mau
bagi orang lain dan siap sedia datang ke dunia karena memberi
mengajar maupun memberi ja- hati dalam pelayanan, demikian
waban. Paulus berkata kepada juga Nomensen mau datang ke
jemaat Kolose “Hendaklah kata- tanah Batak, begitu pula
katamu senantiasa penuh kasih, missionaris Vernon D. Anderson
jangan hambar, sehingga kamu dan Ibu mau datang ke Indonesia,
tahu, bagaimana kamu harus serta hamba Tuhan dan orang
memberi jawab kepada setiap percaya lainnya. Mereka mau me-
orang” (Kolose 4:6) ninggalkan tanah kelahiran, orang
orang yang dikasihi, harta benda
Heart : Siap Memberi hati untuk dan lain sebagainya hanya karena
pelayanan (1 Timotius 1:18) memberi hati dalam pelayanan.
Saudaraku, marilah kita me-
“Tugas ini kuberikan kepa-
wujudkan apa yang berkenan di
damu, Timotius anakku, sesuai
hadapan Tuhan. Kita tidak bisa
dengan apa yang telah dinubu-
berbuat untuk keselamatan diri
atkan tentang dirimu, supaya di-
sendiri, tetapi kita bisa berbuat
kuatkan oleh nubuat itu engkau
yang terbaik untuk Tuhan karena
memperjuangkan perjuangan yang
keselamatan yang telah kita miliki.
baik dengan iman dan hati nurani
Jadilah orang percaya yang SETIA
yang murni “ Ada beberapa alasan
kepada Tuhan, Siap SEDIA mela-
atau motivasi orang melayani,
yani, Siap ber-INOVASI, Siap
yaitu: Pertama, karena Jabatan
MENGAJAR dan Siap memberi
gereja yaitu melayani karena tugas
HATI dalam pelayanan. MAJU
organisasi yang diberikan. Kedua,
TERUS. TUHAN YESUS MEM-
karena Budaya yaitu melayani
BERKATI.
karena bagian dari budaya.
Ketiga, karena kepuasan bathin, Catatan Redaksi:
merasa bahwa pelayanan itu se- Penulis adalah Gembala Sidang Jemaat Gereja
perti hobbi yang dapat memuaskan Alkitab Anugerah (GAA) Makassar. Menurut beliau
isi Artikel ini merupakan Visi yang sedang
bathin. Keempat, karena hati yang dijalankan dalam Pelayanan di GAA Makassar

4 PESAN
JEJAK PERISTIWA

IKAN
GURAME
ASIA
Oleh: T. Aritonang

S
ungai Missisippi salah satu Pada tahun 1990-an jejak
sungai kebanggaan Ame- peristiwa banjir bandang malanda
rika, khususnya negara daerah yang cukup luas, mem-
bagian Chicago. Sepanjang tahun bawa hanyut ikan-ikan Gurame
sungai tersebut mendapat perak dan Gurame kepala besar ke
semburan air dari perut danau sungai Missisippi. Ikan-ikan terse-
besar atau “Great Lake.” Airnya but dinamai Gurame Asia karena
mengalir tenang ke anak-anak dipasok peternak ikan Amerika dari
sungai disekitarnya termasuk China sekitar tahun 1973, dipe-
sungai Illinois, Missouri, St Clair lihara di kolam untuk tujuan mem-
dan lainnya, bergerak berliku liku bersihkan gulma dan sampah.
menyusuri kelokan sungai sepan- Sejak itu kondisi ideal di
jang tiga ribuan kilometer melewati sungai Missisippi dan anak anak
delapan negara bagian dan berakhir sungainya terganggu, terjadi peru-
di Teluk Meksiko. bahan mencolok pada kehidupan
Sungai itu dihuni berbagai mahluk air. Banjir bandang menye-
jenis ikan lokal seperti ikan ret ikan-ikan tersebut ke habitat
Sturgeon dan Paddle fish yang jika yang cocok, membuatnya dapat
dewasa bisa mencapai sekitar 1.5 berkembang biak dengan pesat.
meter dengan berat antara 70 Seekor Gurame Asia mampu
sampai 90 kg. Ditengah kemak- menghasilkan 2 juta telur sekali
muran ekonomi rakyat Amerika, mijah. Tak ayal lagi, dalam tempo
ikan lokal tersebut populasinya singkat populasinya mengalahkan
terpelihara ideal, karena penang- populasi ikan lokal. Hingga tahun
kapan ikan diatur dengan undang- 2007 ikan Gurame Asia diper-
undang yang umumnya sangat kirakan sekitar lima ribu ekor per
dipatuhi oleh masyarakat kilometer, tersebar padat mengisi
setempat. ruang ruang aliran sungai utama

PESAN 5
dan anak sungainya, terutama di yang dialiri arus listrik kuat di dasar
Negara bagian Illinois. kanal Chicago. Namun populasinya
Menyaksikan tayangan peri- terus meningkat, sehingga masya-
laku ikan Gurame Asia tersebut di rakat secara rutin mengadakan
TV Jaringan National Geograpihc, perlombaan memburu ikan Gurame
penulis terperangah takjub. Asia dan memberikan hadiah bagi
Sementara kapal kecil melaju di- kelompok penangkap terbanyak.
atas sungai, ikan-ikan Gurame Asia Selain itu ikan-ikan tersebut dija-
terbang berlompatan “pasrah” se- dikan sasaran oleh para peng-
kitar 2 hingga 3 meter dari dalam gemar olah raga memanah.
sungai, bahkan sebagian melom- Diberbagai lokasi tertentu dite-
pat tepat ke dalam kapal dan dian- barkan racun meski dengan resiko
taranya ada yang membentur pe- ikan lainnya ikut terbunuh. Walau
numpang. Ikan-ikan tersebut meng- terus diudak dan diobok, popu-
gelepar dengan berat antara 2 sam- lasinya tidak surut. Tahun 2009,
pai 5 kg perekor. Ikan Gurame Asia – diperkirakan 80 % ikan yang ada
yang pernah ditangkap di sungai di sungai tersebut adalah ikan
Missisippi mencapai berat 42 kg, Gurame Asia. Hasil tangkapan
hampir sebesar manusia. mereka tidak di konsumsi dengan
Ketakjuban penulis menyak- alasan, licin, banyak durinya dan
sikan adegan asyik tersebut, ter- berbau, disia-siakan begitu saja
nyata tidak sama bagi masyarakat atau paling paling sebagian dija-
lokal di sana. Kelimpahan ikan dikan pelet.
Gurame Asia itu tidak dipandang Menyaksikan lompatan ikan-
sebelah mata. Toh, daging, telur, ikan yang menakjubkan itu, dibe-
buah dan sayur, ikan laut dalam nak penulis segera terlintas kon-
yang kaya kandungan omega, serta disi masyarakat Indonesia yang
jenis makanan lain bergizi dan mayoritas hidup dibawah garis
lezat berlimpah ruah di Amerika. kemiskinan. Kalau dapat menik-
Maklum negara makmur! Mereka mati ikan bandeng sudah sangat
justeru gusar dengan kelimpahan bersyukur meski dikenal dengan
ikan Gurame Asia, menganggap biang duri dan bau lumpur. Ampas
kehadirannya merupakan gangguan tahu saja, ampas tempe, ampas
terhadap ekosistem dan saingan kelapa masih diolah menjadi lauk
bagi ikan lokal. Mereka khawatir pauk untuk dimakan walaupun
ikan-ikan lokal akan punah karena disertai bau tengik menyengat.
tidak mampu bersaing mempe- Penulis berandai-andai, sekiranya
rebutkan “plankton” dengan ikan kelimpahan ikan seperti itu terjadi
pendatang tersebut. di danau dan sungai sungai Indo-
Untuk mencegah penyu- nesia – danau Toba, danau
supan ikan Gurame Asia ke danau Tondano, danau Poso dan berbagai
besar - Great Lake, dipasang baja danau dan sungai lainnya, betapa

6 PESAN
makmurnya kehidupan masyarakat Kelimpahan ternyata tidak
nelayan dan pesisir sungai, tanpa selalu menjamin kenyamanan dan
harus bekerja keras menebar jaring kesejahteraan, namun bisa seba-
atau jala – hanya lewat diatas liknya menimbulkan masalah.
sungai - rejeki datang sendiri, ikan- Negara-negara barat termasuk
ikan terbang berlompatan masuk Amerika mengalami booming eko-
ke perahu mereka. nomi sejak perang dunia kedua,
Di China tempat asalnya, tingkat pendapatan perkapita de-
ikan-ikan tersebut tidak ada yang mikian tinggi membuat mereka
terbang melompat. Karena faktor tidak lagi kesulitan memenuhi
ekonomi dan populasi penduduk kebutuhan pokok yang dalam teori
yang sangat padat, ikan-ikan ter- motivasi Abraham Maslow berada
sebut terlalu intensif ditangkap pada tingkat dasar. Mereka sudah
tanpa batasan, dari terkecil hingga meningkat pada level self esteem
yang sedang bertelur, - semua dan actualization menikmati ke-
diembat. Tak heran jika ikan-ikan banggaan dan kemakmuran eko-
itu tak sempat aman untuk berkem- nomi. Namun sayangnya hal itu
bang biak, sembunyi saja mereka ternyata tidak mendorong mereka
terus diburu, apalagi melompat? - semakin mengasihi Tuhan, tetapi
Sudah terlalu takut menunjukkan justeru membuat mereka semakin
dirinya kepada manusia. Perilaku jauh dari Tuhan, kaum homo se-
tangkap sembarangan seperti itu makin menggurita, di Eropa banyak
tidak terjadi di Amerika, ia aman gereja berubah fungsi – menjadi
dari buruan sehingga populasinya museum, restoran, bioskop dan lain
dapat berkembang pesat. Konon lain, kebanyakan mereka telah
ikan-ikan itu melompat karena menjadi sosialis atheis tanpa harus
gelisah dan takut mendengar deru menyebut diri sebagai komunis.
mesin kapal yang melaju diatas Bukti-bukti di atas menun-
sungai. jukkan teologi kemakmuran yang
Kelimpahan ikan Gurame berasumsi bahwa “kesejahteraan,
Asia di sungai Missisippi yang kecukupan materi sandang pangan
membuat gusar masyarakat di akan jadi faktor penentu seseorang
sana, mengingatkan kita pada mau mengenal Tuhan,” hanyalah
perjalanan bangsa Israel ke tanah utopia! Fakta di atas sekaligus
perjanjian. Mereka dituntun dan sebagai peringatan bagi penganjur
dilindungi Tuhan di siang hari dan pengikut teologi kemakmuran
dengan tiang awan dan malam hari yang ternyata nonsen itu. Sebab
dengan tiang api. Kepada mereka manusia tanpa dasar iman yang
diberi kelimpahan makanan, bukan benar dan kokoh gampang sekali
ikan tetapi manna. Namun tetap melupakan Tuhan, kemakmuran
saja bangsa Israel gusar dan ber- ekonomi tidak lagi disyukuri se-
sungut-sungut. bagai pemberian Tuhan, kelim-

PESAN 7
pahan ikan di sungai Missisippi misalnya, dibawah bayang-bayang
tidak lagi dilihat sebagai berkat, presiden Barack Obama pendu-
tetapi mereka mengulang kesa- kung aborsi dan perkawinan se-
lahan bangsa Israel yang merespon jenis, terjadi defisit anggaran yang
kelimpahan dengan gusar, ber- semakin menggunung dan meng-
sungut sungut dan memberontak hawatirkan. Jika seluruh utang
kepada Tuhan. yang diperkirakan telah mencapai
Kemakmuran suatu bangsa 13.5 trilyun dollar ditarik atau harus
atau keluarga sangat dipengaruhi dibayar bersamaan, Amerika akan
kondisi ekonomi, sedangkan kon- goyah. Apakah ini cambukan ka-
disi ekonomi tidak terlepas dari rena melupakan kebaikan Tuhan?
lingkaran “the law of deiminishing Mungkinkah mereka sedang me-
returns,” ada pertumbuhan optimal nuju pengalaman Romawi yang
- bisa pasang surut. Maka tidak runtuh dari puncak masa ke-
heran apabila hubungan seseorang emasannya, sejarah akan
dengan Tuhan didasarkan pada mencatat!
materi, sangat mudah bergeser Barangkali pengalaman
menjadi ektrim dan sombong me- Amerika sebagai negara kaya ini,
lawan Tuhan, terlebih ketika semua mirip dengan pengalaman pahit
kebutuhan tersedia. Oleh karena sebagian orang kaya yang jauh
itu dasar-dasar pemberitaan Injil
yang tepat adalah fokus menjamah
hati dan menyelamatkan jiwa sese-
orang, - apakah kaya berlimpah Ya, itulah manusia,
atupun miskin kekurangan, tanpa
mengaitkannya dengan materi, meski mahluk
sebab Tuhan berjanji, selain me-
nyelamatkan dari hukuman dosa, tercerdas di antara
juga pasti mencukupkan kebutuhan
setiap orang yang sungguh percaya
segala mahluk di
kepada-Nya. Ekonomi boleh pa- bumi tetapi di balik
sang surut, tetapi mereka akan
tetap bersukacita dan setia memuji kecerdasannya
Tuhan, sebab berada pada track
yang tepat dibangun diatas fondasi tersimpan juga
iman yang benar dan kokoh.
Dewasa ini kejayaan eko- potensi bebal dan
nomi negara-negara barat nam-
paknya sedang menunjukkan ge- memberontak
jala memudar. Setiap tahun angka
pengangguran dan homeless me-
kepada Tuhan.
ningkat tajam. Negara Amerika

8 PESAN
dari Tuhan, baru mau kembali hancurkan hutan, memusnahkan
mengenal Tuhan setelah ditegur biota penyeimbang alam, meru-
melalui masalah kekayaan yang sak ekosistem mikro maupun
dimilikinya. Biarlah orang percaya makro. Dampak negatif dari se-
berdoa agar negara Amerika dise- mua itu tanpa disadari tiba-tiba
lamatkan Tuhan, sebab kini satu- menjelma menjadi monster - ber-
satunya negara barat yang tersisa bentuk pemanasan global meng-
sebagai basis kebebasan, negara ubah suhu dunia semakin panas,
inilah yang banyak mengutus beberapa danau menjadi kering, es-
penginjil menjamah dunia dengan es di puncak gunung tinggi mulai
berita keselamatan. hilang, bongkahan gletsyer di kutub
Ya, itulah manusia, meski rubuh menjadi air, sebagian pantai
mahluk tercerdas di antara segala terancam hilang ditelan lautan.
mahluk di bumi tetapi di balik Menurut para ahli klimatologi, apa-
kecerdasannya tersimpan juga bila suhu dunia meningkat terus
potensi bebal dan memberontak mencapai 6 derajat Celcius dari
kepada Tuhan. tingkat suhu sekarang, itu meru-
Dengan kecerdasannya ma- pakan akhir peradaban karena
nusia berupaya menggapai ber- manusia sebagai mahluk tercerdas
bagai kemajuan. Berdasarkan pun akan sulit bertahan hidup.
motto “membangun itu adalah baik” Di samping itu, ancaman
manusia membangun Mall tempat senjata pemusnah massal nuklir
jalan-jalan dan belanja yang sejuk bukan saja datang dari perang yang
terhindar dari panas dan becek. mungkin meletup sewaktu-waktu
Ada Jalan Toll bebas hambatan, antar negara, tetapi ancaman
Perumahan dan Apartemen menye- nuklir ditangan para teroris. Me-
diakan fasilitas memanjakan, nurut intelijen Israel Mossad, se-
Pabrik memproduksi segala kebu- bagian persediaan senjata nuklir
tuhan serta meningkatkan nilai bekas Uni Sovyet hilang tak tentu
tambah. Bukan hanya itu tetapi rimbanya. Bahkan senjata nuklir
juga dengan alasan pertahanan - tidak lagi hanya ditempatkan dihu-
memproduksi berbagai jenis sen- lu ledak rudal balistik, tetapi se-
jata dari yang paling sederhana cara diam-diam sedang dikem-
hingga senjata pamungkas pemus- bangkan nuklir yang dimuat dalam
nah massal. Pertanyaannya, hing- tas - dapat dibawa ke mana saja.
ga dimana batasan semua itu dan Jika nuklir pemusnah massal se-
siapa yang mengontrol? perti itu jatuh ketangan teroris yang
Dipacu adrenalin ego dan sudah dicuci otaknya, membajak
intrest-nya, manusia terus berlom- nama Allah, mengangap ke sorga
ba memenuhi ambisi, meski untuk bila mati syahid membela agama
semua itu harus mengubah topo- dan membunuh “kafir” yang di-
grafi dan struktur tanah, meng- maknai “sesukanya,” seperti pada

PESAN 9
perang Irak Iran, - Khomeni dengan regang nyawa dan pada peng-
seterunya Saddam Husein - saling hakiman Kristus, lagi-lagi harus
menuduh kafir walau satu agama. menghadang maut kematian ke-
Lantas bagaimana masa depan dua kalinya, – masuk cengkeraman
hidup beradab yang menghargai hukuman kekal.
setiap perbedaan? Tetapi ada sebagian manu-
Kembali ke ikan Gurame sia, yang karena takut, mengalami
Asia di atas dan hubungannya letih lesu serta beban berat, ia tidak
dengan perilaku manusia. Ikan seperti ikan Gurame Asia yang
Gurame Asia karena gelisah dan melompat sembarangan, ia meng-
takut mendengar deru mesin, me- gunakan kecerdasannya secara
lompat dengan harapan terhindar jitu, ia melompat dari arus sungai
dari kegelisahan dan ketakutannya. beban hidupnya pada waktu yang
Sayangnya ia tidak secerdas ma- tepat, di tempat yang tepat dan
nusia, sembarangan saja melom- pada orang yang tepat, yaitu ke
pat, sehingga ada yang jatuh tepat pangkuan Yesus Kristus, yang
diatas kapal, menggelepar meng- membuatnya lega dan tenang,
hadang ajal. sebab firman-Nya berkata “Marilah
Manusia pun sering kali kepada-Ku, semua yang letih lesu
berperilaku seperti itu, gelisah dan dan berbeban berat, Aku akan
takut mendengar berita-berita pem- memberi kelegaan kepadamu.
bunuhan, perampokan, takut men- Pikullah kuk yang Kupasang dan
dengar ancaman pemanasan global belajarlah pada-Ku, karena Aku
dan petaka nuklir dari para teroris, lemah lembut dan rendah hati dan
takut pada praktek barbar dari jiwamu akan mendapat kete-
mereka yang mengaku beragama nangan. Sebab kuk yang Kupasang
dan pembela agama, takut karir itu enak dan bebanKupun ringan”
tidak naik, takut lapar, takut tidak (Matius 11:28-30).
dapat jodoh. Karena takutnya, Demikian pula ketika ikan-
mereka melompat tanpa meng- ikan Gurame Asia itu melompat -
gunakan kecerdasannya, – melom- ia pasrah. Manusia sejatinya me-
pat sembarangan seperti ikan miliki kepasrahan seperti itu.
Gurame Asia, mereka melompat Bedanya manusia punya kecer-
ke tempat remang-remang dan ada dasan, sehingga tahu mengapa
yang jatuh kepangkuan paranormal harus pasrah, hidup ini singkat,
atau dukun, sampai tak mampu mekar sebentar kemudian layu
lagi keluar dari pelukan hitam itu. seperti ditulis dalam Mazmur 90 :
Bahkan yang lebih mengerikan, 5-6, “Engkau menghanyutkan ma-
ada yang melompat dari jalan yang nusia; mereka seperti mimpi, se-
menuju “terang Kristus” ke jalan perti rumput yang bertumbuh, di
menuju “kegelapan” hingga me- waktu pagi berkembang dan ber-

10 PESAN
tumbuh, di waktu petang lisut dan kita, - sebab itulah kuncinya
layu.” Ingat masa kecil, masa “pasrah.” Dengan demikian Tuhan
remaja, masa mulai berumah- yang akan memberi kita kemam-
tangga, masa bekerja, semua se- puan melewati perjalanan hidup
perti mimpi berlalu cepat, ya dengan segala tantangannya, se-
sesungguhnya siapakah manusia, raya berkreasi menggapai kema-
siapakah kita? juan secara optimal. Namun untuk
Firman Tuhan dalam 2 semua itu, kita tau batasnya hing-
Korintus 12:9-10 berkata, “Tetapi ga di mana, kita tidak akan mem-
jawab Tuhan kepadaku, cukuplah bawa apa-apa kecuali iman percaya
kasih karunia-Ku bagimu, sebab dan buah buahnya yang dapat kita
justeru dalam kelemahanlah kua- persembahkan bagi-Nya selama
saKu menjadi sempurna, supaya hidup kita, sebab kita tidak pernah
kuasa Kristus turun menaungi aku. lupa kepada pengawas kita dengan
Karena itu aku senang dan rela di segala kuasa-Nya yang tak ter-
dalam kelemahan, di dalam sik- batas.
saan, di dalam kesukaran, di da- Tak pelak lagi, satu-satunya
lam penganiayaan dan kesesakan jalan yang dijamin dapat merubah
oleh karena Kristus. Sebab jika manusia memiliki kemampuan
aku lemah, maka aku kuat.” seperti itu ialah, jika seseorang
Sejauh seseorang masih dari yang sekedar atau tidak
menganggap dirinya kuat dan mengenal Tuhan Yesus, kemudian
dapat melewati kehidupan dengan mengenal-Nya sungguh-sungguh.
kemampuan sendiri, ia akan se- Tidak hanya mengenal tetapi me-
makin kecanduan dan terikat ke- miliki-Nya. Tidak hanya memiliki-
pada hura-hura duniawi, ia bagai- Nya tetapi menikmati kebaikan-
kan pecandu berat narkoba yang Nya atas pengorbanan yang telah
tidak menyadari di ujung jalannya dilakukan-Nya di kayu salib mene-
ada jurang kehancuran yang siap bus segala dosa-dosanya. Maka
menelannya. jangan ragu ragu dalam segala
Sejatinya warga kristiani keberadaanmu, sebelum terlambat,
tidak seperti itu. Ketika di dalam – melompatlah “pasrah” dari arus
segala keberadaan kita baik kaya sungai kehidupanmu ke pangkuan
atau miskin, sehat atau sakit, Tuhan Yesus sekarang juga, ber-
single atau berkeluarga, pensiun gantunglah kepada kuasa-Nya,
atau belum, kita sadar serta mau pegang janjji-janji-Nya, alami
mengakui bahwa kita adalah orang kebahagiaan, damai sejahtera dan
lemah di hadapan Tuhan ditengah- sukacita yang tak berkesudahan
tengah waktu yang terus berlalu, di dalam kelegaan dari Tuhan
Tuhan akan bersedia menolong Yesus Kristus. Amin.

PESAN 11
MARI BELAJAR
Yesus Memperhatikan
(Bagian 23)
Oleh: Pdt. Frans P. Tamarol

Pengajaran-Pengajaran
di Bukit Zaitun

S
ementara niat para pemim patkan The Olivet Discourse se-
pin agama untuk membunuh bagai khotbah yang kelima atau
Tuhan Yesus semakin yang terakhir. Kitab Injil Markus
matang, Tuhan sibuk dengan per- yang tersusun dalam kerangka dua
siapan-persiapan yang perlu bagi paruhan (Two Halves) berdasarkan
murid-murid yang akan diting- dua wilayah pelayanan Tuhan
galkan-Nya dalam waktu tidak Yesus (Galilea dan sekitarnya
lama lagi. Tuhan membawa murid- serta Yerusalem dan sekitarnya),
murid-Nya ke Bukit Zaitun. Di atas tentu saja menempatkan The
bukit itu Ia menyampaikan Olivet Discourse pada paruhan
pengajaran-pengajaran tentang kedua.
akhir zaman. Peristiwa yang dicatat Memperhatikan nubuatan-
oleh Markus pada Pasal 13 yang nubuatan dalam Alkitab, kita be-
kita akan pelajari dalam bagian ini lajar bahwa ada nubuat-nubuat
paralel dengan catatan-catatan tertentu yang penggenapannya
dalam Matius Pasal 24 dan Lukas segera terjadi (immediate
Pasal 21, dan dikenal dengan fulfillment), ada pula nubuatan
sebutan “The Olivet Discourse.” yang sudah digenapi sebagian
Dalam Alkitab berbahasa Indo- tetapi yang selengkapnya masih
nesia terbitan LAI, Markus Pasal menunggu sampai waktu yang
13 diberi judul “Khotbah Tentang lama, bahkan ada yang digenapi
Akhir Zaman.” nanti pada akhir zaman (partial
Kitab Injil Matius yang ter- fulfillment). Juga ada nubuatan
susun dalam kerangka lima khot- yang seluruh penggenapannya nanti
bah (Five Discourses), menem- pada pada waktu yang lama atau

12 PESAN
bahkan di akhir zaman (later mereka di Babilonia berdasarkan
fulfillment). dekrit raja Persia bernama Koresy
Hal-hal termaksud dapat ter- pada tahun 538 SM (Baca: Ezra
lihat dengan jelas pada nubuatan- 1:1-4, 2 Tawarikh 36:22-23). Sela-
nubuatan yang kita baca dalam ma 70 tahun mereka dalam pem-
Olivet Discourse ini. Di antara buangan (Daniel 9:1,2), lokasi
nubuatan-nubuatan tersebut sudah bangunan Bait Allah itu telah men-
ada yang digenapi seluruhnya, ada jadi sunyi sepi karena kaabah yang
yang tampaknya sudah digenapi megah yang dibangun oleh Raja
sebagian, dan ada pula yang masih Salomo telah dihancur-luluhkan
menunggu penggenapannya di oleh serdadu-serdadu Nebukad-
akhir zaman. nezar, dan orang-orang Yahudi
menjadi tawanan dalam pem-
Nubuat tentang Keruntuhan Bait buangan di Babilonia.
Allah Sisa-sisa orang Yahudi yang
Percakapan dalam sub- berhasil pulang dari pembuangan
bagian ini disampaikan oleh Tuhan bertekad untuk membangun kem-
Yesus sebelum Dia dan murid- bali rumah Allah. Raja Koresy dige-
murid-Nya sampai di bukit Zaitun. rakkan oleh Tuhan bukan saja
Mereka baru saja keluar dari Bait untuk mengizinkan orang-orang
Allah dan murid-murid-Nya merasa Yahudi supaya boleh pulang ke
kagum melihat kemegahan ba- tanah air mereka tetapi juga men-
ngunan bait Allah itu. Salah se- dapat amanat untuk mendirikan
orang murid-Nya berkata kepada kembali rumah Allah di Yerusalem.
Tuhan Yesus, “Guru, lihatlah be- Karena itu ia meneruskan amanat
tapa kokohnya batu-batu itu dan pelaksanaan tugas itu kepada
betapa megahnya gedung-gedung Zerubabel dan rombongannya yang
itu!” (ayat 1). Yesus menjawab berjumlah empat puluh dua ribu
kepadanya, “Kau lihat gedung- tiga ratus enam puluh orang (Ezra
gedung yang hebat ini? Tidak satu 2:64). Setibanya di Yerusalem,
batupun akan dibiarkan terletak di rombongan itu langsung memper-
atas batu yang lain, semuanya akan siapkan pembangunan rumah
diruntuhkan” (ayat 2). Tuhan dengan penuh semangat
Tentu murid-murid menjadi disertai hati yang rela berkorban
kaget dan mungkin juga menjadi dan berbakti kepada Allah mereka.
sedih di dalam hati ketika mereka Tetapi, di manapun di dunia
mendengar nubuatan Tuhan Yesus. ini, pekerjaan Tuhan selalu men-
Pembangunan kembali Bait Allah dapat tantangan dan halangan.
itu sudah dilakukan dengan susah Proyek pembangunan Bait Allah,
payah oleh orang-orang Yahudi yang rencananya berasal dari
yang kembali dari pembuangan Tuhan dan pelaksanaannya diama-

PESAN 13
natkan dan difasilitasi oleh Raja dikatakan sebagai pembaharuan
Koresy sekalipun, ternyata total, selain ukurannya lebih besar,
mendapat perlawanan dari pen- pekerjaan memperlebar lahan pem-
duduk dan penguasa-penguasa di bangunan pun memakan tenaga
wilayah yang selama ini sudah dan waktu serta teknik konstruksi
ditinggalkan oleh orang-orang Israel yang luar biasa, mengingat lahan
(khususnya suku Yahuda dan pembangunan itu terletak di atas
Benyamin) yang dibawa dengan bukit Moriah yang agak sempit
tertawan ke negeri pembuangan di pelatarannya. Juga bahan-bahan
Babilonia (Baca Ezra 4). Namun material serta ukuran batu-batu
dalam pertolongan Tuhan, setelah yang dipakai sangat besar. Seperti
mengalami hambatan demi ham- sudah dikatakan di atas, Herodes
batan, akhirnya pembangunan yang Agung berusaha membangun
Kaabah Allah yang kedua (The kembali The Second Temple itu,
Second Temple) dapat disele- walaupun tentunya memakan biaya
saikan pada tahun 516 SM melalui dan tenaga yang sangat besar,
kemurahan hati kerajaan Persia dengan maksud menarik dukungan
yang waktu itu diperintah oleh Raja dari orang-orang Israel yang diper-
Darius I. Dalam perjalanan sejarah, cayakan oleh Kaisar Romawi untuk
bangsa Israel mengalami masa- dikuasainya. Karena itu bangunan
masa maju mundur di bidang politk, Bait Allah yang ada pada masa
sosial dan agama dan kaabah yang Tuhan Yesus yaitu hasil renovasi
kedua ini ternyata telah menga- besar-besaran oleh Herodes yang
lami kemerosotan fisik di sana-sini. Agung, biasa juga disebut sebagai
Herodes yang Agung yang Herod’s Temple.
memang sangat senang mema- Josefus, sejarahwan ter-
merkan kehebatannya dan sekalian kenal, menyebutkan bahwa
mau melestarikan dinastinya, dimensi batu-batu yang dipakai
berusaha mendirikan bangunan- untuk membangun bait Allah itu
bangunan hebat a.l. istana-istana diperkirakan berukuran besar dan
mewah dan kuil-kuil agung di pastilah sangat berat. Dia
Masada, Kaesaria, dan Tiberias. melukiskan kemegahan bait Allah
Bait Allah di Yerusalem menjadi waktu itu dengan bahasa yang
sasaran perencanaan proyeknya mempertunjukkan keagungannya.
juga. Ia mendekati para pemimpin Dia menulis, “Now the exterior of
agama Yahudi untuk memuluskan the building wanted nothing that
rencananya dan ternyata ia ber- could astound either mind or eye.
hasil meyakinkan para pemimpin For being covered on all sides with
itu. Dimulailah pekerjaan mereno- massive plates of gold, the sun
vasi The Second Temple ini pada was no sooner up than it radiated
tahun 19 SM. so fiery a flash that persons
Menurut pengamatan para straining to look it were compelled
ahli, renovasi kaabah itu dapat to avert their eyes as from solar

14 PESAN
rays. To approaching strangers it dengan menggunakan teknologi
appeared from a distance like a yang luar biasa yang ada pada
snow clad mountain, for all that was waktu itu di bawah perintah raja
not overlaid with gold was purest yang juga luarbiasa yakni Herodes
white…. Some of the stones in the yang Agung; tetapi di hadapan
building were forty-five cubits in mereka adalah Tuhan Yesus, Raja
length, five in height, and six in yang Mahaagung, Dialah Pemilik
breadth.” (Garland, “Mark” in alam semesta. Dia adalah Allah
Zondervan Illustrated Bible yang Mahakuasa dan Mahatahu,
Backgrounds Commentary, Vol. 1, bahkan Dia menubuatkan bahwa
2002, p. 279 ). Sekedar gambatran, bangunan yang indah dan hebat itu
1 cubit = 1,5 foot = 18 inches. akan diluluh-lantakkan rata dengan
Sumber lain menyebutkan bahwa tanah.
berat batu-batu itu rata-rata sekitar
100 ton, yang paling besar dapat Pertanyaan murid-murid
mencapai antara 567 sampai 628
Sepertinya percakapan ter-
ton, sedangkan yang selebihnya
henti begitu saja setelah Yesus
berukuran agak kecil dengan
mengucapkan nubuat tentang ke-
dimensi berkisar sekitar 15 x 3,5
runtuhan bait Allah yang megah itu;
x 2,5 (cubic feet) dan diperkirakan
murid-murid terdiam sambil mereka
beratnya sekitar 28 ton.
meneruskan perjalanan ke Bukit
Tentu orang-orang yang me-
Zaitun yang memang tidak begitu
ngerti tentang konstruksi bangunan
jauh jaraknya. Setelah mereka tiba
akan berpikir keras merumuskan
dan Tuhan Yesus sudah duduk di
cara orang-orang pada zaman itu
atas bukit Zaitun, empat orang di
mengangkat dan memindahkan
antara murid-murid-Nya mendapat
batu-batu yang besar dan menyu-
keberanian untuk bertanya,
sunnya sedemikian rapi dan kokoh.
”Katakanlah kepada kami, bila-
Hal serupa akan menjadi tanda
manakah itu akan terjadi, dan
tanya apabila memperhatikan ba-
apakah tandanya, kalau semuanya
ngunan-bangunan seperti piramid-
itu akan sampai kepada kesu-
piramid di Mesir serta candi-candi
dahannya” (ayat 3).
besar di Pulau Jawa tentunya.
Stage setting bagi peng-
Tidak mengherankan kalau
ajaran-pengajaran Tuhan Yesus kali
kekaguman murid-murid terhadap
ini sangatlah luar biasa. Puncak
kehebatan dan keindahan ba-
bukit Zaitun hanya sekitar 60 meter
ngunan Bait Allah tak tertahankan
(200 kaki) tingginya di atas Yeru-
sehingga terlontar ke hadapan
salem dan hanya terpisah dengan
Guru mereka. Entah, kalau mereka
lembah Kidron di antaranya. Tinggi
sadar atau tidak bahwa mereka
Bukit Zaitun sebenarnya sekitar
memang sedang menyaksikan
840 meter di atas permukaan laut,
bangunan yang luar biasa hasil
tetapi Kota Yerusalem dibangun di
ciptaan manusia dan dibangun

PESAN 15
atas ketinggian juga sehingga dari destroyed, but what would be the
puncak Bukit Zaitun tidaklah ter- signs of Christ’s return and the end
lalu jauh memandang ke bawah ke of human history….” (NIV Quest
kota Yerusalem. Tuhan Yesus Study Bible, Zondervan, 2003, p.
beserta murid-murid-Nya berada 1458).
pada posisi menghadap ke arah Tampak sekali adanya peru-
Barat ke bangunan Bait Allah yang bahan suasana hati murid-murid
megah dan indah berkilauan diter- ketika mendengarkan nubuatan
pah sinar matahari. tentang keruntuhan bait Allah.
Dari caranya para penginjil Sesudah mereka tercengang-
sinoptis mencatat bagian awal cengang dengan kehebatan dan
percakapan Tuhan Yesus dan mu- keindahan bangunan-bangunan itu,
rid-murid-Nya di atas bukit Zaitun sekarang mereka merenung.
ini ternyata hanya Markus yang Mereka perlu waktu berpikir dan
menyebut nama empat orang nanti setelah tiba di atas bukit
murid yang datang mengajukan Zaitun barulah mereka menyam-
pertanyaan kepada Tuhan Yesus paikan pertanyaan-pertanyaan ke-
yaitu Petrus, Yakobus, Yohanes pada Tuhan Yesus. Pertanyaan
dan Andreas. Para ahli memper- beruntun yang mereka ajukan itu
kirakan hal ini disebabkan oleh mengisyaratkan bahwa dalam pe-
karena kedekatan Markus dengan ngertian mereka, kejadian-kejadian
Petrus. Juga, Markus dan Lukas itu akan langsung terjadi berurutan.
hanya mencatatnya dalam bentuk Maksudnya, Bait Allah (The
dua pertanyan yakni: (1) Second Temple) akan diruntuhkan
Bilamanakah nubuat tentang ke- dan segera setelah itu akan datang
runtuhan Bait Allah akan digenapi? kesudahan segala sesuatu.
Dan (2) Apakah tandanya kalau
semua itu akan terjadi sampai Jawaban-Jawaban Tuhan Yesus
kepada kesudahannya? Sedang-
Jawaban Tuhan Yesus ter-
kan Matius merinci pertanyaan
hadap ketiga pertanyaan itulah
yang kedua itu sedemikian sehing-
yang disampaikan dalam peng-
ga menjadi dua pertanyaan: (2a)
ajaran-Nya di atas Bukit Zaitun
Apakah tanda-tanda kedatangan-
(the Olivet Discourse). Namun
Mu kembali? Dan (2b) Apakah
Tuhan merasa tidak perlu menya-
tanda-tanda akhir zaman itu?
takan batas-batas yang jelas ba-
Dengan kata lain, dari Matius 24:3
gian-bagian yang mana merupakan
kita mengetahui bahwa murid-murid
jawaban terhadap pertanyaan yang
mengajukan tiga pertanyaan selu-
mana. Zondevan NASB Study
ruhnya. Di catatan margin NIV
Bible ketika mengomentari Matius
Quest Study Bible, hal ini
24 menyatakan sbb, “Jesus deals
diperjelas juga, “Matthew makes it
with these questions but does not
clear they not only wanted to know
distinguish them sharply. However,
when the temple would be

16 PESAN
it appears that the description of pada tahun 70 M. Pengrusakan
the end of the age is discussed Bait Allah (the Second Temple)
in vv. 4-14, the destruction of seperti dinubuatkan oleh Tuhan
Jerusalem in vv. 15-22 (see Luke Yesus (ayat 2) memang sepe-
21:20) and Christ’s coming in vv. nuhnya digenapi, tetapi ayat-ayat
23-31.” (Zondervan NASB Study dalam Matius 24:15-22 (dan
Bible, Ed. Kenneth Barker, Markus 13:14-18) dan seterusnya
Zondervan Publishing House, 1999, juga berbicara tentang Masa Seng-
p. 1403). Apabila kita jeli mem- sara yang akan terjadi nanti yaitu
bacanya sambil melihat peristiwa- sebelum kedatangan Tuhan Yesus
peristiwa sejarah, tentu akan tam- untuk mendirikan Kerajaan
pak bahwa di antara nubuatan- Milenial-Nya. Tepatlah seperti yang
nubuatan itu sudah ada yang dige- dikatan dalam NIV Quest Study
napi semuanya (immediate Bible, “While some prophecies
fulfillment) atau sebagiannya have been fulfilled, such as
(partial fulfillment); dan masih Jerusalem’s destruction at the
banyak lagi yang masih akan ter- hands of Rome in A.D. 70, their
jadi pada akhir zaman (later complete fulfillment awaits the final
fulfillment). return of Christ” (NIV Quest Study
Seperti sudah disinggung Bible, Zondervan, 2003, p. 1458).
dalam alinea di atas bahwa ja- Kepada murid-murid-Nya,
waban untuk pertanyaan pertama, Tuhan Yesus harus memberita-
sepertinya sudah diberikan oleh hukan mengenai tanda-tanda akhir
Tuhan Yesus dalam Matius 24:15- zaman (Markus 13:5-23; Matius
22 (Band. Markus 13:14-18), 24:4-22; Lukas 21:8-24) supaya
namun satu ayat dalam Injil Lukas mereka tidak lagi memandang se-
tampaknya cukup menggambar- mua peristiwa yang disebutkan-
kannya secara lebih nyata (Lukas Nya itu akan terjadi secara be-
21:20). Peristiwa itu terjadi pada runtun (Band. Markus 13:7,8;
tahun 70 M ketika serdadu-serdadu Matius 24:4-8). Namun di zaman
Romawi di bawah komando Kaisar modern sekarang pun banyak
Titus pada tahun 70 M menyerbu orang yang mengaku sebagai ham-
Yerusalem dan menghancurkan ba Tuhan yang bersikap dan meng-
apa saja yang mereka lintasi. Bait ajarkan hasil ramalan mereka sea-
Allah diruntuhkan dan dibakar kan-akan akhir zaman itu sudah
sampai menjadi rata dengan tanah tiba dan Tuhan Yesus akan datang
tepat seperti yang dinubuatkan pada hari yang mereka karang
oleh Tuhan Yesus; temuan-temuan sendiri. Di antara mereka ada yang
arkheologis menyungguhkannya. dengan beraninya meramalkan
Tentu para pembaca akan tanggal yang pasti kapan Tuhan
segera dapat melihat bahwa ba- Yesus itu akan datang kembali.
gian-bagian Alkitab yang dikutip di Padahal, justru dalam pengajaran-
atas itu tidak sepenuhnya terjadi pengajaran-Nya, Tuhan Yesus

PESAN 17
sudah memperingatkan murid- 15:51,52; I Tesalonika 4:13-18).
murid-Nya supaya jangan mem- Peristiwa ini dapat terjadi sewaktu-
percayai orang-orang seperti itu waktu (imminent rapture) karena
(Markus 13:6). dalam kedua referensi Alkitab
Seandainya pun seseorang termaksud tidak disebutkan
mengaku sebagai hamba Tuhan adanya tanda-tanda yang men-
dan menyebutkan tanggal keda- dahului. Berbeda dengan keda-
tangan Tuhan Yesus atau lebih tangan Tuhan Yesus di bagian
populer dengan sebutan “Hari Kia- akhir Masa Sengsara Besar yang
mat,” maka kita harusnya berpikir didahului dengan tanda-tanda se-
dan bertanya dalam hati, orang ini perti disebutkan dalam Markus 13,
mengklaim diri sepertinya ia me- Matius 24 dan Lukas 21. Bahkan
lebihi segala malaikat di sorga dan Tuhan Yesus akan memimpin
bahkan melebihi Sang Anak Allah langsung peperangan melawan
yang dalam inkarnasi-Nya di atas Iblis, Antikristus, dan Nabi Palsu,
bumi ini tidak tahu kapan hari dan ketiga antek perlawanan kepada
jamnya yang tepat (Markus 13:32), Tuhan Yesus, yang disebutkan
pastilah orang itu adalah salah dalam Kitab Wahyu.
seorang dari nabi-nabi palsu dan Kepada kitapun diperintah-
dia sedang menyesatkan orang- kan untuk berjaga-jaga, walaupun
orang. tentunya kita orang-orang percaya
Yang jelas, Tuhan Yesus tidak hidup dalam kegelapan se-
mengingatkan murid-murid-Nya hingga hari itu tiba-tiba mendatangi
bahwa mereka tidak perlu tahu kita seperti pencuri; kita adalah
saatnya yang tepat, tetapi mereka anak-anak terang, kita adalah anak-
diperintahkan untuk berjaga-jaga anak siang (I Tesalonika 5:1-5),
(Markus 13:35-37). Bagi kita walaupun kita tidak tahu kapan
orang-orang percaya yang hidup Tuhan Yesus akan datang kem-
dalam dispensasi kasih karunia bali, kita sudah siap karena Tuhan
sekarang inipun, kita sedang Allah sudah menyelamatkan kita
menantikan kedatangan Tuhan di dalam Yesus Kristus, Tuhan dan
Yesus untuk menjemput orang- Juruselamat kita. Orang-orang
orang percaya. Mereka yang sudah percaya di dalam Dispensasi Kasih
meninggal akan bangkit dengan Karunia harus penuh dengan suka-
tubuh baru dan semua yang secara cita menantikan kedatangan Tuhan
jasmani masih hidup akan diu- Yesus yang akan datang
bahkan dalam sekejap mata, lalu menjemput kita, itu adalah
bersama-sama akan diangkat (will “penggenapan pengharapan kita
be cought up) oleh Tuhan bertemu yang penuh bahagia” (Titus 2:13;
dengan-Nya di angkasa (“Perte- Filipi 3:20).
muan di Udara,” seperti dikatakan Mari kita terus belajar bersama.
dalam lagu pujian) (Baca I Korintus

18 PESAN
Ruang Tanya-Jawab Alkitab
Diasuh oleh: Pdt. Frans P. Tamarol

Tanya:
diri mereka terutama dalam memenuhi
Dalam penginjilan, saya
kebutuhan hidup sehari-hari. Mereka
menemukan orang-orang yang sangat
tidak peduli kepada masa kekekalan.
sulit percaya bahwa semua yang
Tetapi bukan hanya mereka
dimilikinya adalah berasal dari
yang tidak percaya yang mempunyai
Tuhan; ya pokok permasalahannya
pemikiran seperti itu. Ada juga orang-
karena memang orang-orang itu tidak
orang percaya kepada Tuhan Allah,
percaya akan adanya Allah. Mereka
tetapi berani berkata bahwa semua
bahkan menantang saya dengan
yang mereka miliki dalam bentuk
berkata, “Kalau saya berhasil
kebendaan (rumah, mobil, makanan,
membeli rumah, mobil dan lain-
pakaian dll) adalah hasil jerih-payah
lainnya apakah itu berasal dari
mereka sendiri. Mereka tidak percaya
Tuhan? Itu kan tidak mungkin, saya
bahwa Tuhan yang menyediakan
tidak memerlukan seseorang apalagi
berkat material kepada mereka.
Tuhan yang jauh di sana dan tidak
Untuk menginjili orang dari
jelas keberadaannya untuk menolong
kelompok seperti itu, kita musti tahu
saya.” Pak Pendeta, bagaimana
pasti, apakah orang itu memang belum
menghadapi orang-orang seperti itu?
percaya bahwa ada Allah, ataukah dia
adalah orang percaya Tuhan tetapi
Jawab: tidak percaya bahwa Tuhan yang
Tugas kita anak-anak Tuhan menyediakan berkat material (material
adalah memberitakan Injil. Ketika blessings) kepada kita di era modern
bertemu dengan orang-orang seperti ini. Kalau memang dia adalah orang
yang anda sebutkan itu, merekalah yang tidak percaya kepada Tuhan
sasaran penginjilan kita. Mereka Allah, ya kita harus yakinkan dia akan
mempunyai segudang alasan untuk keberadaan Allah. Dia tentu akan
menolak pemberitaan Injil. Mereka minta bukti-bukti nyata akan
percaya sekali kepada kemampuan keberandaan Allah, dan dia akan

PESAN 19
menyanggah setiap argumen yang kita Alkitab yang jelas dan tegas
berikan kepadanya. Kita tidak perlu (straightforward). Kita tidak boleh
terpancing untuk beradu argemuen. terpancing untuk melayani
Waktu yang tersedia dalam proses kepandaiannya berargumentasi, yang
penginjilan pribadi biasanya singkat menurut Alkitab sebenarnya adalah
saja, berdebat bukanlah pilihan yang kebebalan. Kita percaya kepada kuasa
tepat. Firman Tuhan yang hidup yang akan
Tugas kita ialah memberitakan bekerja seperti pedang bermata dua
kepadanya bahwa hidup manusia yang dapat memisahkan tulang dan
termasuk dirinya di dunia ini pasti akan sumsum, menyayat topeng kebebalan
berakhir; yang ini dia tidak akan dan ketidak-percayaan, menyentuh
sanggup mendebatnya. Mungkin dia hati yang keras dan melumerkannya
akan menanggapi sinis, “Lalu, di bawah terang anugerah Tuhan yang
kenapa?” Kita harus meneruskannya sanggup menyelamatkan jiwanya. Injil
dengan berkata, “Ketika saat itu tiba, itu adalah kuasa Allah yang
tubuh anda akan dimasukkan dalam menyelamatkan manusia.
kubur tetapi jiwa anda akan menderita Selanjutnya terserah kepada
di laut api neraka.” Ia akan menertawai orang itu, kalau masih mau mene-
kita, tetapi kita dengan menggunakan ruskan percakapan, dan hatinya lebih
bahasa yang praktis telah me- melunak setelah mendengar Firman
nyampaikan peringatan Alkitab bahwa Tuhan yang berkuasa itu. Dalam hati
upah dosa ialah maut. Tidak usah kita berdoa terus supaya Roh Kudus
mempedulikan reaksinya, kita terus terus memberi kekuatan kepada kita
saja berkata, “Tetapi kalau anda mau untuk dapat menjelaskan Firman
menerima anugerah Tuhan, anda Tuhan kepadanya dan kiranya dia
percaya kepada Yesus Kristus, boleh membuka hati dan menerima
Juruselamat manusia, maka anda akan Yesus menjadi Tuhan dan Juru-
diselamatkan dari hukuman dosa, selamatnya pribadi. Ke sanalah arah
Tuhan Yesus sudah menyediakan percakapan kita selanjutnya.
tempat yang indah bagi anda, sangat Kalau orang itu memilih untuk
indah dan mulia bersama Dia di sorga terus menolak, maka kita pun tetap
kekal mulia.” berdoa dalam hati, kiranya ada
Mungkin dia akan bertanya, kesempatan lain bagi dia untuk
“Dari mana anda tahu semua ini?” mendengarkan Injil entah melalui kita
Jawabnya ringkas, “Dari Alkitab.” Lalu sendiri atau orang lain yang Tuhan
segera susul dengan Roma 6:23, akan pakai, yang penting kita tahu
“Upah dosa ialah maut, tetapi karunia bahwa Firman Tuhan yang sudah
Allah adalah hidup yang kekal di dalam ditaburkan tidak akan kembali kosong.
Yesus Kristus.” Itu yang diperlukan Tugas kita sudah dilaksanakan
oleh orang-orang seperti ini - berita walaupun hasilnya belum kelihatan,

20 PESAN
tetapi itulah tugas kita, memberitakan dengan hallelujah dan kedua, dengan
Injil. Kita serahkan orang itu kepada alleluia. Cara mengeja yang pertama
Tuhan kiranya Roh Kudus menolong itu adalah hasil transliterasi dari bahasa
Dia agar menyadari keberdosaannya Ibrani yang pada dasarnya dibentuk
dan menerima pengampunan dan dari kata kerja halal (to praise) dan
keselamatan dari Tuhan Allah Bapa di yah (YHWH, dalam Alkitab berbahasa
sorga melalui Yesus Kristus Indonesia diterjemahkan TUHAN).
Juruselamat manusia. Kemudian kedua kata itu disambung
Yayasan PELITA menyediakan dan kata kerjanya berubah ke bentuk
petunjuk paraktis untuk pelayanan seruan atau perintah (imperative
dalam sebuah booklet berjudul mood) untuk menyampaikan seruan
Pelayanan Rohani. Silakan memin- kepada orang kedua (teman bicara
tanya dari Sekretariat Yayasan kita yang ada di depan), dengan
PELITA. memberi bunyi u sebagai verbending-
nya sehingga menjadi “Hallel-u-jah!”
(“Kamu pujilah Tuhan!” atau dalam
KJV, “Praise ye the Lord!” baca
Tanya: misalnya pada Maz. 117:2). Sedangkan
Dalam edisi-edisi sebelumnya, pengejaan dengan alleluia itu diambil
Bapak sudah menjelaskan arti dari transliterasi kata yang sama ke
beberapa kata populer yang digunakan dalam bahasa Yunani (Wah. 19:1, 3,
dalam persekutuan-persekutuan 4, 6) atau ke dalam bahasa Latin. Kalau
gerejawi, namun saya masih meminta pengejaan itu yang muncul dalam
bantuan Bapak lagi untuk menjelaskan tulisan yang anda penanya pernah
kata “haleluyah”, apa artinya dan baca, berarti penulis menggunakan
bagaimana penulisan yang pengejaan dari bahasa Yunani atau
sebenarnya? Terutama dalam bahasa Latin. Dari bahasa Latin kita mengeal
Inggeris, saya pernah membaca kata kata-kata yang ditransliterasi ke dalam
halelyah itu dieja dengan “hallelujah,” bahasa Inggeris seperti memorandum
tetapi ada juga yang mengejanya atau calcium misalnya, Bedanya,
dengan “alleluia” seperti saya pernah alleluia itu aslinya bukan bahasa Latin
baca dalam sebuah tulisan. Yang mana tetapi dari bahasa Ibrani yang
yang benar? ditransliterasikan ke bahasa Latin atau
ke bahasa Yunani.
Jawab: Kedua, dengan mengikuti
Pertama, saya akan memulai penjelasan di atas, diharapkan
dengan ejaan kata haleluyah dalam pertanyaan anda mengenai arti kata itu
bahasa Inggeris. Seperti penanya sudah jelas yaitu berupa seruan (an
sudah sebutkan bahwa ada dua adoring exclamation) berisi perintah
pengejaan bagi kata ini yaitu pertama, atau anjuran atau ajakan untuk memuji

PESAN 21
Tuhan (maksudnya YHWH). Dalam about 20 miles a day under normal
liturgi-liturgi ibadah baik yang circumstances. However, as written
formatnya dianyam dengan sangat in Luke 2, Joseph and Mary’s
rigid seperti di dalam ibadah-ibadah circumstance could not be considered
gereja traditional maupun yang loose normal. Mary was pregnant and the
seperti dalam ibadah-ibadah terrain might not be easy to travel on.
kontemporer (contemporary church In such a situation, long distance
worship services) penggunaan kata traveling would be hard to do.
haleluyah tentu tidak lagi Additionally, 80 miles is an
memperhatikan arti kata sesuai dengan estimate for a straight distance. The
tatabahasa. Karena itu sering kita real distance they traveled must be
mendengar orang yang mengucapkan longer than that. Not to mention the
haleluyah ketika bertemu dan berjabat choice of route they traveled. Due to
tangan dengan sesama saudara harsh feelings between the
seiman. Kita juga mungkin lebih Samaritans and the Jews at that time,
sering mendengar kata haleluyah travelers going from Galilee in the
diucapkan ketika seseorang sedang North down to Judea in the South
berdoa terutama sebelum would not so easily cross the
menutupnya. Kalau sudah demikian, Samaritan region. They might choose
maka orang yang bingung akan to cross the Jordan River to the East,
bertambah bingung karena doa itu go south on the East bank, and then
diucapkan kepada Tuhan, tetapi di cross the Jordan River back toward
tengah-tengah doa atau sebelum Judea in the West. It would make the
menutup doa itu, dia berkata (kepada straight distance meaningless. Also,
Tuhan?) “Kamu pujilah Tuhan!” Joseph and Mary would only travel
in the daytime. They would stop
traveling at night and find lodging.
With the above considerations,
it might have taken one or two weeks
Question: for Joseph (walking) and Mary (riding
How many days did Joseph and a donkey) to reach Bethlehem.
Mary spend in their journey from
Nazareth to Bethlehem?

Answer: Question:
The Bible did not record the I have two questions: (1) why
number of days or weeks Joseph and is the story of the visit of the Magi
Mary spent travelling about 80 miles only recorded in the gospel according
from Nazareth to Bethlehem. For a to Matthew? And (2) why does
close estimation, a man can walk Matthew’s record say that when the

22 PESAN
Magi visited Jesus in Bethlehem, they Luke’s gospels, but not all things in
came to a house and not a stall? Mathew’s and Luke’s are in Mark’s.
There are also things in Matthew’s
Answer: that are not found in Luke’s and vice
versa. The story of the visit of the
For question #1: It has been Magi is one example.
agreed upon among Bible scholars For question #2: Yes, you are
that the four gospels are right. According to Matthew’s record,
complementary to each other. the Magi came to visit Jesus living in
Concerning the synoptic gospels, i.e. a house and not a stall (Matthew
Matthew, Mark, and Luke, there are 2:11). The experts agree that the visit
several theories we may consider. For of the Magi occurred about two years
the purpose of answering your
after the birth of Jesus Christ. So
question, I would explain about what
Jesus and His earthly parents were
is known as the Synoptic Problem,
no longer living in a stall by then.
which involves at least four theories.
Additionally, Luke wrote, “And she
They are: (1) The Traditional Theory
gave birth to her firstborn, a son. She
(Augustinian Hypothesis), (2) The
wrapped him in cloths and placed
Griesbach Theory (Two-Gospel
Him in a manger, because there was
Hypothesis), (3) The Farrer/Goulder
no room for them in the inn” (Luke
Theory (Posting Markan Priority),
2:7). And according to the sound
and (4) The Four-Source Theory.
There is no need to elaborate interpretation, Luke was not
on all of the theories in this column, necessarily writing about a stall
of course. We’ll see just The Four- located somewhere far from a
Source Theory, which asserts that housing complex or about an inn in
Mark’s gospel was written first, the modern sense, but both were parts
usually called the Mark source. Both of the same house. Traditionally,
Matthew and Luke took this Mark Jewish homes at that time consisted
source as the main part of their gospel of three compartments (levels). The
and added parts from their own first and highest level was called the
sources, usually called M (for inn (kataluma) and it was intended
Matthew) and L (for Luke). And for guests to stay, i.e. the guest
finally, both Matthew and Luke had chamber. The second level was
one more source in common (not intended for the family to live and the
included in Mark), usually called the third and lowest level was intended
Q (Quelle) source. Quelle is a for animals. So when Joseph and
hypothetical written “source” of Mary came to Bethlehem, all the
some sayings and teachings of Jesus. rooms intended for guests were
So now you could see that already full. That’s why Luke wrote,
almost all things found in Mark’s “Because there was no room for them
gospel are in both Matthew’s and in the inn.”

PESAN 23
JUMPA TOKOH
Dia punya ciri khas yang mudah
diingat, serius tetapi dengan senyum yang
selalu terbentuk manakala berbicara
dengannya. Panggilan akrabnya sehari hari
pak “Audy,” nama lengkapnya Audy Rev
Ngantung. Lahir di Manado 13 September
1959, anak ketiga dari empat bersaudara.
Pada usia tiga puluh tahun, tepatnya tanggal 19 Desember 1989,
dia membentuk rumah tangga dengan Truliana Chandrasaway Pakasy
yang lahir di Jakarta 4 Agustus 1962. Kini mereka punya tiga anak
generasi penerus yang potensil dipakai Tuhan untuk kemuliaanNya,
Mark 20 tahun, Lois 18 tahun dan Albert 16 tahun.
Ketika belum memiliki Yesus Kristus secara pribadi, dia termasuk
kategori orang yang taat beribadah, rajin ke gereja dan mengikuti
perayaan-perayaan agama, namun semua itu dia lakukan sebagai
“usaha” mencari keselamatan. Termasuk ketika tahun 1977 dia masih
aktif bekerja di PT Mangole Timber dibidang perkapalan dan PN
Pertamina dibidang usaha yang sama pada tahun 1978–1980. Ditengah
kesibukannya bekerja di PN Pertamina itu, tepatnya bulan Mei 1979
di Balikpapan, dalam usia muda sekitar 20 tahun, dia dijamah Tuhan
dan memutuskan menerima dan memiliki Yesus Kristus sebagai Tuhan
dan Juruselamatnya pribadi.
Sejak itu dia dipanggil dan ditempa Tuhan melayani di ladangNya.
Tahun 1981–1983 mulai melaksanakan pemberitaan Injil di Sulawesi
Selatan, seraya membagi waktu menjadi guru agama di Sekolah Analis
Kimia Menegah Atas dan Sekolah Menengah Farmasi di Makassar.
Pada Tahun 1984 menjadi gembala sidang di GAA Tagulandang
(Sangir). Selanjutnya pada tahun 1985–1987 dipanggil menjadi
gembala sidang di GAA Balikpapan. Pada Tahun 1987-2010 dia
melayani di Jakarta dan masuk dalam jajaran dewan redaksi PESAN.

24 PESAN
Tulisan-tulisan dari pengalaman pelayanannya sejak dilapangan
telah sering dimuat di PESAN, tidak ketinggalan dengan renungan
maupun puisinya seperti yang tercantum di belakang cover PESAN
edisi 75 lalu.
Selama di Jakarta, disamping melayani, dia terus membangun
kapasitas dirinya sebagai anak Tuhan yang siap sedia selalu
melayani. Pendidikan terakirnya adalah S-2 (M.Th.) diwisuda pada
tahun 2001. Sejak tahun 1998 dia menjadi Dosen di Sekolah Tinggi
Teologi Anderson baik ketika di Jakarta maupun setelah pindah ke
Manado. Pada saat bersamaan yaitu tahun 2001 – 2010 (sampai
sekarang) dia aktif juga sebagai dosen di STT Apollos Jakarta.
Disela-sela kesibukannya tersebut, pada tahun 2001 – 2008 menjadi
pengkhotbah dalam acara mingguan “embun pagi” melalui Radio
Pelita Kasih Jakarta. Salah satu tulisannya yang berbobot kreatif
akademik adalah tulisannya berjudul “Kristologi” yang sedang
dimuat di PESAN edisi 76 ini.
Meskipun kegiatannya terbilang “padat,” hobby membaca yang
telah dimilikinya sejak muda terus dimamfaatkan untuk memperluas
wawasan dan pengetahuan teologinya. Selain itu hobbynya
menanam bunga merupakan aspek yang mendorongnya
menyenangi nuansa damai dan indah berwarna-warni. Sementara
hobbynya yang satu ini, main pingpong - memotivasinya untuk tetap
berusaha mencari kesempatan membakar timbunan lemak
tubuhnya memelihara kondisi fisik yang prima, sehingga bentuk
dan timbangan tubuhnya selalu terpelihara ideal, macho.
Ciri kepribadian dan prinsip hidupnya adalah “terus berusaha
menjadi pekerja yang layak dihadapan Allah.” Dengan kepribadian
dan prinsip seperti itu ia berkata, “Salut dan terima kasih kepada
Tuhan yang telah memberi kekuatan kepada pengurus PESAN -
tetap bersemangat selama 26 tahun menerbitkan PESAN tanpa
menjualnya” dan kepada para pembaca PESAN “Bacalah Majalah
PESAN ini dan berupayalah terlibat di dalamnya, karena pelayanan
ini merupakan hasil doa dan pengorbanan, pasti banyak berkatnya
- Salam perkenalan.” Demikian ujarnya menutup Jumpa Tokoh
ini.

PESAN 25
SANA-SINI

DISPENSASI
PERJANJIAN
(Lanjutan)
Oleh: Jerry H M Sumanti

TUHAN LEBIH BESAR


DARI SEGAL
SEGALAA ALL AH
ALLAH

K
alimat ini diucapkan oleh awan; (3) Tuhan menguakkan Laut
Yitro, Imam di Midian, Merah sehingga mereka dapat
Mertua Musa (Keluaran menyeberang; (4) Tuhan menye-
18:11), “Sekarang aku tahu, bahwa diakan air minum; (5) Tuhan mem-
TUHAN lebih besar dari segala berikan roti dan daging dari Sorga
allah: ....” Kalimat ini terucap ketika (Manna dan Burung Puyuh); (6)
Yitro mendengar kesaksian Tuhan mengubah air pahit menjadi
langsung dari Musa atas manis; (7) Tuhan memberikan
pertolongan dan kemenangan yang kemenangan dalam berperang me-
telah diberikan Tuhan kepada lawan orang Amalek; (8) Tuhan
bangsa Israel dalam perjalanan yang menjadi Panji Keselamatan
keluar dari perbudakan di Mesir, yang menyertai sepanjang perja-
melewati rintangan-rintangan dan lanan mereka sampai di padang
tantangan-tantangan baik dari gurun Midian.
Firaun dan pasukkannya, musuh- Sebagai ucapan syukur atas
musuh dalam perjalanan dan rin- pertolongan Tuhan dan kesela-
tangan alam dan dari bangsa Israel matan yang telah diberikan Tuhan
sendiri sampai akhirnya tiba de- kepada bangsa Israel, Yitro,
ngan selamat di padang gurun Mertua Musa, Imam di Midian
Midian. mempersembahkan korban ba-
Berikut ini tentang Perto- karan dan beberapa korban sem-
longan Tuhan bagi bangsa Israel belihan bagi Tuhan. Harun dan
yang telah mereka alami dalam semua tua-tua Israel datang untuk
perjalanan, (1) Tuhan membe- makan bersama dalam ucapan
baskan bangsa Israel dari perbu- syukur ini.
dakan di Mesir; (2) Tuhan melin- Selanjutnya kepada Musa,
dungi perjalanan mereka siang dan Yitro memberikan nasehat-nasehat
malam dengan tiang api dan tiang bagaimana dapat mengatur bangsa

26 PESAN
yang besar. Yitro mengingatkan mempersatukan kita di dalam
Musa, bahwa ia tidak dapat me- persekutuan kasih-Nya.
mimpin/mengatur bangsa ini se-
orang diri saja. Nasehat Yitro PENYATAAN TUHAN DI BUKIT
supaya Musa memilih pemimpin- SINAI (PERJANJIAN TUHAN
pemimpin untuk memimpin ke- KEPADA MUSA)
lompok besar sampai kelompok
Bangsa Israel tiba di padan
kecil dan mengajarkan kepada
gurun Sinai setelah tiga bulan
mereka ketetapan-ketetapan, kepu-
lamanya perjalanan ke luar dari
tusan-keputusan, memberitahukan
tanah Mesir, mengalami berbagai
apa yang harus mereka jalani dan
pekerjaan apa yang harus mereka tantangan dan rintangan. Bangsa
lakukan. Kriteria-kriteria yang Israel berkemah di depan gunung
diberikan sebagai calon pemimpin Sinai. Selanjutnya Musa mendaki
adalah sebagai berikut, 1) Cakap gunung Sinai untuk menghadap
memimpin; 2) Takut akan Allah; 3) TUHAN (Keluaran 19).
Dapat dipercaya; 4) Benci terhadap Dari atas bukit Sinai TUHAN
pengejaran suap (Keluaran 18:1- berpesan kepada Musa untuk me-
27). nyampaikan kepada bangsa Israel
Kisah ini adalah kisah yang bahwa,
dialami/terjadi dalam kehidupan 1. Bangsa Israel harus menyadari
Musa dan bangsa Israel dalam bahwa TUHAN telah menye-
Dispensasi Perjanjian. Namun lamatkan mereka dari perbu-
kisah ini bukan sekedar dialami dakan di Mesir dan dituntun
bangsa Israel saja tetapi karena keluar dari sana menuju tanah
pertolongan Tuhan dan hal itu perjanjian.
ditulis untuk menjadi pelajaran bagi 2. Karenanya bangsa Israel harus
kita yang hidup di zaman akhir ini. patuh pada firrman TUHAN dan
1) Tuhan Allah melindungi orang- berpegang pada perjanjian
orang yang percaya dalam se- TUHAN.
panjang zaman. 2) Keselamatan 3. Apabila bangsa Israel mela-
dari Tuhan bagi kehidupan percaya kukan firman TUHAN, maka
adalah kekal selamanya. 3) Tuhan mereka akan menjadi harta
menghendaki orang percaya untuk kesayangan TUHAN
selalu takut dan bergantung sepe- 4. Bangsa Israel akan menjadi
nuhnya kepada-Nya. 4) Sebagai kerajaan Imam dan bangsa
orang percaya, tidak ada yang yang kudus.
dapat berjalan sendiri untuk meng- 5. Sebagai bangsa yang kudus dan
gapai kemenangan melainkan an- kerajaan imam, bangsa Israel
tara sesama orang percaya saling harus hidup dalam kekudusan.
membutuhkan satu sama lainnya. 6. Setiap orang yang menghadap
Terpujilah Tuhan Allah yang TUHAN harus hidup dalam ke-
telah menyatakan diri-Nya di dalam kudusan.
Tuhan Yesus Kristus Juruselamat 7. Tidak hidup dalam kekudusan
kita dan dalam Persekutuan Roh akan mengalami hukuman
Kudus yang membimbing dan TUHAN.

PESAN 27
Di gunung Sinai, TUHAN RAT). Pembahasan mengenai DIS-
hanya mengizinkan Musa dan PENSASI HUKUM TAURAT ini
Harun untuk mendaki menghadap akan dilanjutkan pada tulisan men-
TUHAN. Di gunung Sinai TUHAN datang.
menyatakan perintah-perintah dan Perinsip-prinsip yang dapat
peraturan-peraturan untuk mengatur kita pelajari dari peristiwa ini bagi
kehidupan bangsa Israel sebagai kita yang hidup sebagai orang
kerajaan imam dan bangsa yang percaya sekarang ini adalah,
kudus. Sepuluh HUKUM diberikan 1. Sebagai orang percaya kita
dan dituliskan di atas dua Loh Batu dimintakan untuk patuh pada
sebagai dasar peraturan-peraturan firman-Nya, setia, mengasihi
lain yang mengikutinya (Keluaran Tuhan dan hidup selalu dalam
20 – 34), yakni. kekudusan.
1. Jangan ada padamu allah lain 2. Sebagai orang percaya kita
di hadapan-KU. tidak akan kehilangan kese-
2. Jangan membuat bagimu pa- lamatan apabila tidak hidup
tung yang menyerupai apapun dalam kekudusan, namun se-
yang ada di langit. bagai anak yang dikasihi-Nya,
Tuhan akan menghajar kita
3. Jangan menyebut nama
selagi kita hidup di dalam dunia
TUHAN, Allahmu dengan
ini.
sembarangan.
3. Tuhan mau supaya kita hidup
4. Ingatlah dan kuduskanlah hari
memuliakan Dia dan menjadi
Sabat.
berkat bagi banyak orang.
5. Hormatilah ayah dan Ibumu. 4. Kita diselamatkan bukan karena
6. Jangan membunuh. melakukan Hukum Taurat, teta-
7. Jangan berzinah. pi oleh karena Kasih Karunia di
8. Jangan mencuri. dalam Tuhan Yesus Kristus
9. Jangan mengucapkan saksi yang adalah kegenapan Taurat
dusta tentang sesamamu. (Galatia 3).
10.Jangan mengingini milik 5. Kita tidak hidup di bawah
sesamamu. Dispensasi Hukum Torat tetapi
Pemberian Sepuluh HUKUM di bawah Kasih Karunia, namun
dan peraturan-peraturan yang bukan berarti peraturan-
mengikutinya kepada Musa di peraturan Taurat tersebut di
gunung Sinai ini merupakan awal atas dapat kita lawan (band.
dimulainya Dispensasi Baru, ditam- Roma 3:31).
bahkan pada Dispensasi-dispen- Belajar dari kehidupan bang-
sasi yang sedang berjalan sa Israel, marilah kita setia dan
(Keinsafan, Pemerintahan Manu- patuh pada firman-Nya. Apapun
siawi dan Perjanjian). Sesuai de- yang kita lakukan dalam kehidupan
ngan pemberian Hukum-hukum, percaya, kita lakukan untuk ke-
maka Dispensasi baru ini disebut muliaan bagi-Nya. Terpujilah Tuhan
sebagai DISPENSASI HUKUM Yesus di dalam kehidupan percaya
(atau DISPENSASI HUKUM TAU- kita.

28 PESAN
SANA-SINI
PENGAJARAN PAULUS

TENTANG KRISTUS
Oleh: Pdt. Audy Ngantung

Tulisan ini sangat bermamfaat menguatkan pembaca


menangkis serangan pihak yang meragukan Ketuhanan atau
Keilahian Yesus Kristus, sekaligus sebagai masukan bagi mereka
yang sedang meragukan Yesus Kristus sebagai Tuhan, sebab tanpa
mempercayai-Nya sebagai Tuhan sia-sialah iman Kristiani yang
bersangkutan. Penulis adalah Pendeta di GAA dan Ketua/Dosen
di STT Anderson Manado (redaksi).

PENDAHULUAN dalam pokok “Keilahian Yesus


Kristus, Pekerjaan dan Kematian
Allah Anak mengambil natur
serta Kebangkitan dan kenaik-
manusia merupakan doktrin krusial
anNya.
dalam sejarah kekristenan. Dalam
Konsili Chalcedon tahun 451 M,
KEILAHIAN YESUS KRISTUS
telah diteguhkan bahwa Yesus
adalah benar-benar manusia dan Iman kepada keilahian
benar-benar Allah dan bahwa ke- Kristus merupakan hal yang
dua natur dari Kristus merupakan penting bagi umat Kristen. Hal ini
suatu kesatuan yang tanpa per- telah dibuktikan oleh sejarah, yang
campuran, pembauran, pemisahan telah mencatat kehidupan jemaat
atau pembagian, dengan demikian mula-mula yang rela untuk disalib,
setiap natur tetap memiliki atri- dibakar, dijadikan obor di taman
butnya masing-masing (R.C. kaisar Romawi dari pada me-
Sproul; “Kebenaran-kebenaran nyangkal Yesus Kristus yang ada-
Dasar Iman Kristen” hlm. 111.) lah Tuhan. Bahkan bagi mereka,
Pembahasan ini bertujuan ciri utama sebagai orang beriman
untuk meneliti ajaran-ajaran yang ialah apabila orang itu mengaku
berhubungan dengan “Siapakah bahwa Yesus itu adalah Tuhan
sebenarnya Yesus Kristus.” (Roma 10:9) karena ini berarti
Penelitian tentang Siapakah Yesus bahwa Roh kudus telah berdiam
mempunyai istilah yang dalam dan mematrikan keyakinan itu di
bahasa teologi Kristen disebut dalam hatinya (1 Korintus 8:5-6.)
“Kristologi” (Donald Guthrie; Pdt. L. Sihombing mengatakan
‘Teologi Perjanjian Baru’ Jilid I, bahwa “Injili tidaknya seseorang
hlm.243). Uraian lebih dibatasi lagi tergantung dari pemahaman

PESAN 29
Kristologinya.” (Lotna tigor (L. Berkoft; “Systematic Theology”
Sihombing; “Yesus Kristus Tuhan p.3,7).
Kita,” hlm.v). “Kata Kurios (tuan)
Dalam sejarah gereja ada digunakan pada masa Perjanjian
empat abad, dimana pengakuan Baru sebagai gelar kehormatan
akan keilahian Kristus menjadi isu yang diberikan kepada seseorang
yang penting dan terus menerus yang lebih tinggi kedudukannya.
diperdebatkan di dalam gereja. Istilah Yunani ‘kyrios’ yang artinya
Abad-abad itu adalah abad ke Tuhan digunakan di dalam
empat, ke lima, ke sembilan belas Septuaginta (Firman Allah
dan ke dua puluh. Karena itu diper- Perjanjian Lama dalam bahasa
lukan kesiapan dari orang-orang Yunani) untuk menggantikan kata
percaya untuk menghadapi ajaran Yahweh yaitu Allah. Ini berarti
ajaran sesat yang menyerang bahwa di masa sebelum Perjanjian
keilahian Kristus. Baru dunia mengenal Allah dengan
Pengakuan Nicea menga- panggilan Tuhan. Suatu persiapan
takan “Yesus dilahirkan bukan yang diadakan Allah sendiri untuk
diciptakan”, dan siafat ilahi-Nya memperkenalkan diri-Nya yang
mempunyai esensi yang sama kelak menjelma dalam wujud
(homo ousios) dengan Bapa. berlembaga, yaitu Tuhan Yesus
Pribadi kedua dari Allah Tritunggal Kristus.” (PASTI; “Yesus Kristus,
mempunyai esensi yang sama Allah, Manusia Sejati” hlm.12).
dengan Allah Bapa, jadi, kebe-
radaan Kristus adalah keberadaan Surat-Surat Paulus
Allah. Dia bukan hanya seperti
Rasul Paulus sering meng-
allah tetapi Dia adalah Allah.
hubungkan ketuhanan dengan
Pernyataan ini dikeluarkan untuk
Yesus. Dalam 1 Korintus 16:22,
melawan ajaran Arianus (R.C.
Kata “marana tha yang berasal dari
Sproul; “Kebenaran-kebenaran
bahasa Aram, lazim diterjemahkan
Dasar Iman Kristen,” hlm.103).
dengan “Tuhan kami, datanglah.”
“ Konteks ayat ini sangat mendu-
Ajaran Alkitab
kung pandangan bahwa Yesuslah
“Berdasarkan hasil penelitian yang dimaksud sebagai Tuhan
sangatlah mustahil menyangkal Kami datanglah” (Donald Guthrie;
bahwa Paulus mengajar tentang hlm.332).
ke-Tuhanan Kristus. Paham ini ada Roma 10:9 menjelaskan hal
dalam surat-surat Paulus, yaitu yang berhubungan dengan kese-
Roma 1:7; 9:5; 1 Korintus 1:1-3; lamatan, yaitu bagi mereka yang
2:8; 2 Korintus 5:10; Galatia 2:20; mengaku bahwa Yesus adalah
4:4; Filipi 2:6; Kolose 2:9; 1 Tuhan dan percaya bahwa Allah
Timotius 3:16; dan sebagainya.” telah membangkitkan Dia dari

30 PESAN
antara orang mati. demikian juga perbandingan atau kiasan yang
dalam 1 Korintus 12:3 berisi pe- terbatas. Kesatuan dengan Allah
ngakuan yang sama “Yesus adalah yang ditunjukan bukan satu ba-
Tuhan.” nyangan pengaruh tentang pikiran
Rasul Paulus dalam surat- Ilahi dan watak seperti yang dapat
nya kepada jemaat di Filipi, menu- dicapai manusia dan malaekat,
liskan bahwa akan tiba saatnya tetapi persamaan dari intinya
terjadi pengakuan secara umum hanya seperti Allah saja, tetapi
tentang keilahian Yesus Kristus. memang Dia sungguh Allah (Diktat
Pada saat itu semua lutut akan Kuliah STT Apollos).
bertelut dan semua lidah akan Ia disebut Tuhan, Yesus
mengaku bahwa Yesus adalah bukan hanya sebagai Tuhan, ter-
Tuhan. (Filipi 2:11). Ungkapan- lebih lagi Tuhan atas segala yang
ungkapan seperti; “Yesus Kristus dipertuan (1 Timotius 6:15)
Tuhan Kita,” “Yesus Tuhan kita,” Menyebut Yesus sebagai Tuhan
atau ‘Tuhan Yesus Kristus’ yakni mengakui keilahian-Nya; Dia
merupakan bukti yang menunjuk adalah Allah (Dr. Peter Wongso;
pada hubungan pribadi orang-orang “Kristologi,” hlm.7).
percaya dengan Tuhan Yesus
Kristus. Dalam seluruh gambaran Sifat Ilahi.
yang dipaparkan oleh Rasul Paulus
Ia Kekal karena Ia adalah
menekankan pentingnya gagasan
Tuhan. Ia dahulu sudah ada selalu
ketuhanan dan pengertiannya
ada dan tidak pernah tidak ada.
mengenai pribadi Yesus.
Yohanes mengatakan kekekalan
Yesus dengan menyatakan; “Pada
Memiliki hal-hal Ilahi. mulanya adalah Firman; Firman itu
Nama Ilahi. bersama-sama dengan Allah dan
Firman itu adalah Allah” Arti
Ia disebut sebagai Allah, teologis keseluruhan wahyu Allah
Roma 9:5 , “Ia adalah Allah yang itu ialah bahwa Firman yang adalah
harus dipuji sampai selama- Kristus itu kekal adanya, karena
lamanya” “… di dalam Anak-Nya ialah Allah sendiri.
Yesus Kristus Dia adalah Allah Ia Mahasuci, Yesus itu
yang benar dan hidup yang kekal” Tuhan, karena Ia mahasuci, tanpa
Ayat ini menyebutkan Yesus dosa. Ia Allah – Manusia sejati
sebagai Allah. yang pernah “dicobai tetapi tidak
Dr. James Orr mengatakan berbuat dosa”. Yesus bahkan tak
di dalam membicarakan titel Anak memiliki rasa bersalah; “Suatu
Allah ini sebagaimana diberikan kualitas lain yang telah sering
kepada Kristus: “Titel ini adalah dibicarakan ialah tidak hadirnya
suatu titel yang tidak mendapat sedikitpun rasa berdosa atau kece-

PESAN 31
masan dalam diri-Nya.” (Kenneth bertanya kepadaMu….” John
Scott Latourette; “A History of Walvoord menuliskan bahwa,
Christianity” p.47). Petrus “Dalam kaitannya dengan kema-
mengatakan bahwa, “…melainkan hatahuan-Nya, Kristus telah
dengan darah yang mahal, yaitu mengetahui terlebih dahulu mereka
darah Kristus, yang sama seperti yang nantinya tidak percaya kemu-
darah anak domba yang tak ber- dian menghianati Dia Berhu-
noda dan tak bercacat bungan dengan kemahatahuan-
Ia Mahakuasa, Yesus Nya, Ia dideklarasikan sebagai
Kristus menyatakan sendiri bahwa yang memiliki hikmad Allah (1
kepada-Nya “telah diberikan segala Korintus 1:30). Kualitas-kualitas
kuasa di surga dan di bumi.” seperti ini tak dapat dilihat pada
Tuhan Yesus Kristus berkuasa nabi yang paling bijaksana mana-
atas penyakit yang telah mema- pun, sehingga kualitas-kualitas itu
suki dunia ini, sesudah kejatuhan memetreraikan kenyataan bahwa
manusia ke dalam jerat iblis, demi- Ia memiliki semua sifat-sifat ke-
kian juga terhadap alam semesta. ilahian” (John F. Walvoord; “Yesus
Hukum alam yang telah ditentukan Kristus Tuhan Kita” hlm.21).
sejak dunia diciptakan, bisa ber- Ia Mahahadir, Yesus itu
ubah karena perintah-Nya. Yesus Tuhan karena Ia mahahadir. Suatu
itu Tuhan, karena kenyataannya Ia yang yang indah yang dijanjikan-
berkuasa memenuhi kehausan Nya kepada anak-anak-Nya bahwa
rohani manusia. Kuasa yang dide- dimanapun dua atau tiga atau lebih
monstrasikan empat kali atas orang berkumpul dalam nama-Nya,
kematian, cukup sebagai bukti di situ Ia hadir.
bahwa Ialah Tuhan yang berkuasa Yesus Kristus itu Tuhan
atas hidup dam mati seseorang. terbukti dari pribadi dan perbuatan-
Perbuatan mujizat itu ialah: Anak Nya yang hanya dimiliki oleh
perempuan Yairus dihidupkan, Allah. Ia Kekal, Mahasuci, Maha-
anak seorang janda dihidupkan, kuasa, Mahahadir, Mahatahu.
Lazarus dari Batania dihidupkan Sangatlah ironi, apabila ada pihak
setelah empat hari dikubur, dan yang tidak sanggup menerima ke-
pada akhirnya Ia sendiri yang Tuhanan-Nya.
bangkit dari antara orang mati.
Ia Mahatahu, Yesus adalah Jabatan Ilahi
Tuhan karena Ia memiliki sifat Yesus adalah Pencipta,
mahatahu, suatu sifat yang hanya dalam karya penciptaan-Nya ada
dimiliki oleh Allah. Murid-murid pekerjaan khusus Kristus secara
Yesus mengakui kemahatahuan pribadi. Kolose 1:16 menyatakan
Yesus, “Sekarang kamu tahu Kristus adalah Pencipta dari segala
bahwa Engkau mengetahui segala sesuatu dan segala yang ada,
sesuatu dan tidak perlu orang maka ini mencakup; di langit, di

32 PESAN
bumi, dan lain-lain. Di dalam Dia melakukan pekerjaan tersebut,
semesta alam akan diantar pada karena Ia adalah Allah.
tujuannya (Roma 11:36). Ayat-ayat
ini menjelaskan Kristus melampaui Memiliki Sifat Manusiawi
segala sesuatu, Ia adalah Pencipta
Penyelidikan terhadap bukti
dari segala sesuatu dan Ia adalah
bagi kemanusiaan Yesus Kristus
Kepala Gereja (Kolose 1:16-18). memperlihatkan dengan jelas bah-
Yesus berhak mengampuni wa, walaupun orang-orang Kristen
dosa. Orang Farisi memperma- mula-mula berpegang pada kea-
salahkan ungkapan dari Tuhan gungan Tuhan Yesus, namun me-
Yesus tentang “Segala dosamu reka tidak meragukan bahwa Ia
sudah diampuni” Tidak ada seo- benar-benar manusia. “Rasul
rangpun yang dapat mengampuni Paulus, dalam tradisi persuratan
dosa. Hanya Allah sendiri yang dalam perjanjian baru tidak banyak
dapat berbuat demikian. Yesus menyinggung peristiwa dalam kehi-
dengan tegas mengatakan hal itu, dupan Yesus selama di dunia.
karena Dia benar-benar adalah Akan tetapi Ia memberitahukan
Allah (Roma 6:23). kepada kita bahwa Yesus adalah
Yesus menjadi Hakim manusia (1 Korintus 15:21) lahir
“Karena Bapa itu tiada menghu- dari seorang perempuan (Galatia
kumkanseorang juapun, melainkan 4:4), seorang keturunan Daud
Ia telah menyerahkan segala (Roma 1:3). Hal ini cukup mem-
hukum itu kepada Anak itu” 2 buktyikan bahwa Paulus cukup
Timotius 4:1; Kisah Para Rasul mengenal ajaran tentang Yesus”
17:31. Kristus yang disalib itu (Leon Morris; “New Testamen
akan menjadi Hakim yang berada Theology” p.41).
di atas tahta-Nya. Segala kepu- Ia dilahirkan dan bertumbuh
tusan hukuman berada di tangan- secara normal, dengan kekuatan
Nya. dan kelemahan fisik, memiliki
Yesus membangkitkan nama atau atribut-atribut kema-
orang mati. Kebangkitan berarti nusiaan, dan aktivitas-aktivitas
memberi kemenangan kepada ma- yang disertai dengan adanya tanda-
nusia atas maut serta beroleh tanda mujizat yang menunjuk
hidup yang kekal. Hanya Yesuslah bahwa Ia adalah Anak Manusia
sumber hidup, Tuhan dari hidup itu tetapi juga Anak Allah.
dapat mengaruniakan hidup kepada
manusia, karena Ia adalah allah
dan Tuhan yang hidup. Filipi 3:10- Bukti-Bukti Lain
11, “…mengenal Kristus dan kuasa
Kebangkitan.
kebangkitan-Nya.” Pekerjaan untuk
membangkitkan orang adalah Kebangkitan Yesus adalah
pekerjaan Allah. Kristus telah peristiwa yang sangat pokok dalam

PESAN 33
Alkitab. Menyangkal fakta ini perjumpaannya dengan Tuhan
sama dengan mencabut isi dan yang bangkit (1 Korintus15:7-8)”
iman Kristen (1 Korintus15:14). (John Drane; “Memahami Perjanjian
Walaupun demikian kebangkitan Baru” hlm.114).
tetap tidak luiput dari berbagai
serangan,kritik yang gencar. Kenaikan
“Pernah dikatakan bahwa
Kenaikan Yesus merupakan
kebangkitan itu, kalaupun benar,
penegasan penting tentang kodrat
tidak membuktikan keilahian Yesus
Ilahi-Nya; artinya Ia mempunyai
karena Ia membangkitkan orang
bagian dalam kemuliaan Allah dan
lain dari kematian tanpa meng-
mempunyai kuasa untuk
anggap mereka ilahi. Namun
memerintah di surga dan di dunia.
pandangan ini tidak mempertim-
Ia duduk di sebelah kanan Allah
bangkan dua hal. Pertama,
sebagai khalik langit dan bumi,
kebangkitan-kebangkitan ini dila-
menanti saat di mana segalanya
kukan oleh kuasa Yesus, suatu
takluk kepada-Nya (Efesus 4:10).
kenyataan yang penuh arti; orang-
Pokok-pokok yang diuraikan
orang tidak setiap hari bertemu
diatas menunjukkan secara
dengan seseorang yang dapat
meyakinkan bahwa Yesus Kristus
membangkitkan orang mati dalam
adalah Anak Allah abadi yang
masyarakat manapun. Kedua,
telah menjelma menjadi manusia
kebangkitan Yesus tidak hanya
untuk menebus orang berdosa.
menyangkut pemulihan kehidupan
Keilahian Yesus Kristus
fisik. Ia tidak tampil dihadapan para
merupakan dasar pokok bagi
murid sebagai mayat yang bangkit
kepercayaan bahwa pernyataan
kembali untuk sementara. Yang
Kristen bersifat akhir dan
menyebabkan pujaan dan
penyelamatan Kriten adalah sejati.
penyembahan spontan mereka
Jika Yesus bukan Allah yang
adalah kemenangan atas kematian
datang sendiri kepada kita,
oleh seseorang yang telah bergumul
penyelamatan yang dibawa-Nya tak
dan menginjak-injak musuh yang
berdaya untuk mengampuni dan
ditakuti itu (Roma 6:9; 2 Timotius
menyelamatkan. Dengan
1:10)” (Bruce Milne; “Mengenali
mengingat lagi kenyataan bahwa
kebenaran,” hlm.190).
Yesus adalah Anak Allah, dan
Dalam Perjanjian Baru,
dengan kebenaran akhir terungkap
Yesus menyatakan diri-Nya se-
dalam Dia dan penebusan akhir di
bagai yang menghidupkan, mem-
bawah melalui Dia.
buktikan diri-Nya dengan bangkit
dari kematian (1 Korintus 15:45).
(Bersambung pada Edisi
“Menurut Paulus, pertobatannya
berikut).
sendiri merupakan akibat

34 PESAN
KONTAK PELAYANAN
Selamat jumpa di Kontak Pelayanan PESAN edisi 76,
terbitan perdana tahun 2011 ini. Meski agak terlambat, pengurus
Yayasan PELITA dan dewan redaksi mengucapkan “Selamat Tahun
Baru 2011 kepada seluruh para pembaca, kiranya Tuhan Yesus
memberikan kepada tiap pribadi dan keluarga sukacita, kekuatan,
kesehatan dan kecukupan melewati tahun yang sedang berjalan.”
Target terbit PESAN tahun 2011 setidaknya 5 edisi.
Barangkali target ini tidak berlebihan, mengingat respon pembaca
yang selalu memotivasi diantaranya berkata “isi PESAN keras,”
yang lain menambahkan “menyentak tetapi mencerahkan dan
menyegarkan - bagi pertumbuhan iman”. Bahkan sebagian mengaku
“kami sekeluarga semakin mencintai dan merindukan kehadiran
PESAN setiap edisinya.” Bukankah semua itu sinyal positif?
Terlebih dengan kepasrahan untuk menyerahkan semua rencana
ini ketangan pemeliharaan Tuhan Yesus.
Di masa akhir proses cetak PESAN edisi 75 lalu, seorang
pembaca mengontak redaksi menginformasikan bahwa ia tergerak
berbeban biaya cetak dan kirim PESAN edisi 76 ini. Mendengar
itu kami sempat tak bisa bicara apa apa karena sukacita dan yang
bisa terlontar adalah ucapan terima kasih. Setidaknya untuk satu
edisi dewan redaksi tidak perlu was-was tentang biaya dan dapat
fokus untuk kesiapan naskah, sehingga PESAN edisi 76 ini dapat
sampai ketangan para pembaca sesuai rencana, tepat di bulan
Februari 2011. Terpujilah Dia atas segala pemeliharaanNya.
PESAN edisi 77 mendatang direncanakan terbit pada bulan
April 2011, mari kita berdoa untuk segala persiapannya - baik
naskah, biaya dan keperluan lainnya, Tuhan memberkati.

PENERBITAN PESAN
Terima kasih kepada pembaca yang telah berbeban biaya
untuk penerbitan PESAN edisi 76 Februari tahun 2011 ini, donasi
dikirim antara tanggal 23 Nopember 2010 hingga tanggal 19 Januari
2011 yaitu :
1. Kel. Drs. Marganti Hasibuan, Medan.
2. Kel. Binsar Simanjuntak, Pontianak.
3. Kel. Ny. P. Harahap br Hutasoit, Pondok Labu Jakarta.

PESAN 35
4. Kel. Dr. Randolf Siahaan Bampu Apus Jakarta.
5. Kel. Saminah br Aritonang Medan.
6. NN (MTR 27/11/10).
7. NN (ATR 14/12/10).
8. NN (ATR 20/12/10).
9. NN (ATR 08/01/11).
10. NN (LLG 19/01/11).
11. Pengurus Yayasan PELITA Jakarta, Banjarmasin, USA
Laporan keuangan Yayasan PELITA, disampaikan kepada
para donatur bersamaan dengan pengiriman setiap edisi dimulai
sejak PESAN edisi 75 lalu. Tentu bagi yang tertera sebagai NN,
kami terpaksa tidak dapat menyampaikan laporan karena tidak
dapat mengidentifikasi nama dan alamat. Kiranya keterbukaan ini
boleh lebih menggugah hati kita untuk terus bahu membahu
melanjutkan pelayanan kita bersama.

CETAK ULANG BUKU/TRAKTAT


Terima kasih kepada pembaca yang telah berbeban biaya
untuk cetak ulang buku/traktat dari bulan Nopember 2010 hingga
Januari 2011 yaitu:
1. Pdt. Marthen Musa.

PARA PENGINJIL DI GARIS DEPAN (PG)


Terima kasih kepada pembaca yang telah berbeban untuk
para penginjil di garis depan (PG). Dana yang masuk bulan
Nopember 2010 telah disalurkan kepada 12 Pendeta/Penginjil (PG)
dan 2 Ibu Janda PG, dana yang masuk bulan Desember 2010
telah disalurkan kepada 11 Pendeta/Penginjil (PG) dan 2 Ibu Janda
PG. Laporan lengkap dikirimkan langsung kepada para donatur
yang bersangkutan.

BERPERAN DALAM PEMBERITAAN INJIL


Melalui email saudara Hosea Jok di Baram Miri Sarawak
Malaysia bertanya “Apakah PESAN boleh dicopy untuk saya
bagikan kepada orang lain?” Pertanyaan tersebut senada dengan
pertanyaan saudara Arthur Waluyo dari Salatiga yang mengatakan
“Saya membaca PESAN edisi 74 dan 75 di rumah teman, saya
sangat terkesan dengan isinya, khususnya tulisan kritis yang ada,

36 PESAN
sebab merupakan pertanyaan dan pergumulan saya, yang selama
ini saya tanya kesana-sini, tetapi tidak pernah dapat penjelasan
memuaskan. Terima kasih, PESAN telah menjelaskan dengan
terang bagaimana sejatinya doa kristiani. Bolehkah saya
menyebarluaskan tulisan tersebut melalui internet?” Jawaban
redaksi atas dua penanya sama “ya dan boleh,” bahkan kami
anjurkan.
Saudara Hosea Jok dan Arthur Waluyo, sekiranya surat
pengampunan dosa masih berlaku sulit dibayangkan dampak
negatifnya hingga sekarang. Syukur, Paus “pemimpin gereja pada
masanya” diberi Tuhan kerendaan hati dan penguasaan diri,
bersedia mendengarkan masukan. Sayangnya kini makin susah
menemukan pemimpin seperti itu, sehingga pencerahan melalui
sebagian organisasi gereja sulit dilakukan, selain dogma dan
aturan yang menghambat, sikap sebagian manusianya jauh
berbeda dengan Paus yang rendah hati itu. Tetapi Tuhan tak
tinggal diam membiarkan Iblis membungkam kebenaran firman-
Nya, tangan perkasa-Nya kini melipatgandakan kesempatan
menembus kebuntuan dinding dogma – dengan pencerahan iman
kristiani langsung kepada pribadi lepas pribadi, melalui berbagai
media termasuk literatur, foto copy, fax, sms, internet, pertemuan
tatap muka, dll.
Berita Injil, perlu dicerahkan pada setiap generasi agar warga
kristiani semakin dikuatkan, disegarkan dan menghasilkan buah.
Bagi yang terpanggil dapat melakukannya dengan berbagai cara,
terjun langsung ke ladang-ladang, membantu dana dari garis
belakang, juga menyebarluaskan materi pemberitaan Injil seperti
yang akan anda lakukan. Terlebih jika anda dan teman-teman,
ada yang mampu dan bersedia menterjemahkan keberbagai bahasa,
maka pencerahan iman kristiani melalui PESAN akan menjadi
“gerakan” mendunia.
Majalah PESAN sudah dapat diakses di internet pada situs
www.gleamonline.org - dapat di download lalu dicopy di disc
atau usb flash dan di-print. Ini berarti biaya nge-print-nya menjadi
tanggungan saudara-saudara sendiri supaya prinsip bahwa PESAN
“tidak dijual” dapat terlaksana. Para pembaca yang ingin
membagikan materi atau majalah PESAN kepada sahabat-sahabat
dapat lebih mudah melakukannya. Selamat melaksanakan kerinduan
anda, silahkan di antara pembaca yang tergerak mengikuti jejak
saudara Hosea Jok dan Arthur Waluyo. Tuhan Yesus menyertai
dan memberkati saudara-saudara.

PESAN 37
Anjangsana:
Pelayanan Rohani Anak
di Balikpapan, Kalimantan Timur

P
uji Syukur kepada Tuhan
Yesus karena perkenanan-
NYA yayasan Pelita di
Kaltim bekerjasama dengan GAA
Sola Fide Balikpapan bisa
melaksanakan kegiatan pelayanan
penginjilan anak pada tanggal 17
November 2010. Acara ini dihadiri
kurang lebih 500 anak (belum
(termasuk orang tua). Bertempat acara seperti ini akan dilaksanakan
di Rumah makan Rica Rica. lagi.
Rencana awal target undangan 200 Puji Tuhan dan doakanlah.
anak, tapi yang datang ternyata Kegiatan acara ini telah dipro-
diluar perkiraan. Pemberitaan Injil gramkan sebagai kegiatan acara
(berita tentang Keselamatan) bagi tahunan di Balikpapan.
pelayanan anak ini disampaikan Bersyukur dan berterima-
oleh Samuel Motuloh (Hamba kasih kepada Tuhan Yesus yang
Tuhan untuk pelayanan anak) yang telah memberi kesempatan kepada
diikuti dengan antusias oleh anak- koordinator Pelita wilayah Kaltim
anak yang hadir dan direspons dan GAA Sola Fide Balikpapan
positif oleh para guru agama yang untuk memberitakan injil kepada
membawa mereka ikut mendukung anak-anak SD di Balikpapan, se-
acara ini dan minta untuk mengajak moga ada banyak generasi anggota
mereka kembali apabila kegiatan Tubuh Kristus di Balikpapan
dimasa depan yang tercipta lewat
pelayanan penginjilan anak-anak.
Terimakasih kepada semua
pihak yang mendukung lewat doa,
dana, tenaga, pikiran dan lain-lain
demi terlaksananya pelayanan
Rohani Anak I ini.
Tuhan Yesus memberkati.
Berita dari:
Johny Mamangkey koordinator yayasan
PELITA wilayah Kalimantan Timur

38 PESAN
SAKSI KEMENANGAN

MENGHITUNG
HIDUP

B
eberapa bulan lagi usianya tiku, bersama Alkitab yang selalu
akan ke angka tujuh belas aku baca.” Sambil menyusun lem-
tahun. Keceriaan masa baran warta jemaat dia menendang
remajanya selalu dihiasi senyum lembut kaki papanya yang hanya
dan cita-cita. Setiap orang yang diam tidak menanggapi. “Papa
dekat dengannya selalu merasakan harus dengar dan ingat, jangan
manisnya sikap hati dan ketulusan diam saja.”
jiwanya. Sepertinya dia terlahir
untuk menunjukkan indahnya hari-
hari yang Tuhan karuniakan Papanya tersenyum, “Ade, kita
kepadanya. bicara yang lain saja, ya?”
Dia memang memiliki “Oke,” diapun berlalu.
banyak kesamaan dengan remaja
putri yang menjadi sahabatnya. Beberapa hari setelah ber-
Tetapi dia agak berbeda ketika manja-manja dengan papanya, dia
harus menunjukkan sikap dan cin- terbujur di rumah sakit. Wajahnya
tanya kepada Tuhannya. pucat menahan rasa sakit yang
“Pa, aku ingin mengumpul- menghantam tubuhnya. Papa,
kan semua warta jemaat selama mama dan kedua kakak laki-
aku ke gereja agar saat aku mati lakinya tak pernah membiarkannya
nanti, papa dan mama dapat sendirian dalam kesakitannya.
menghitung berapa banyak kali aku Mereka membelai dan tak henti
ke gereja” katanya saat bermanja- mengajaknya berdoa.
manja dengan papanya. “Saya selalu berpikir tentang
“Aku juga ingin warta jemaat sakitnya Tuhan Yesus ketika harus
ini dimasukan ke dalam peti ma- menanggung dosa saya,” demikian

PESAN 39
tuturnya dengan penuh perasaan. Di hitungan yang mendekati
“Juga mama ketika harus berjuang angka tujuh belas tahun dia
dalam sakit karena melahirkan membawa semua bukti dia pernah
saya dan papa harus mengabaikan ke gereja dan bukti dia membaca
rasa sakit ketika berjuang meng- Alkitabnya. Dia pergi ke rumah
hidupi kami.” Lanjutnya. “Sekarang Bapanya yang disediakan bagi
saya tahu semuanya, meski saya mereka yang tidak terhitung jum-
tidak mampu menghitungnya lahnya yang ditebus oleh kesakitan
seperti saya menghitung berapa Tuhan Yesus kekasih hatinya.
kali saya ke gereja memuji Yesus
Juruselamat saya.” (Kesaksian ini diramu oleh
Kata-katanya membuat air Ev. Szhonnie R Pontolawokang,
mata kedua orang tua dan saudara- kisah seorang putri di GAA
saudaranya tak terbendung lagi. Tanggerang yang kini sudah
Mereka menangis di kesedihan berada di rumah Bapa di Surga).
yang menyergap mereka ketika
mereka juga menghitung hari-hari
hidupnya.

Ajarlah kami
menghitung hari-hari kami sedemikian,
hingga kami beroleh hati yang bijaksana.
(Mazmur 90:12)

40 PESAN
YAYASAN PELAYANAN LITERATUR ANUGERAH
(Yayasan “PELITA”)
Berdiri di Jakata Tanggal, 19 Oktober 1984
Akte Notaris N. R. Makahanap No.41 tgl. 29 Januari 1988
Terdaftar pada Kementrian Agama RI No. F/KEP/138/1943/1989
Jl. Rawasari Barat III E-47 Jakarta 10510, PO Box 1134 Jakarta 13011

Untuk sumbangan sukarela (donasi) dapat dikirim Lewat


Bank:
BCA Cabang Mandala Raya,
No. Rek.: 3981244573, a.n. : N. Sinulingga
(Mohon copy nota/bukti transfer dikirim ke P.O. Box 1134 Jakarta 13011,
atau diberitahukan via e-mail ke pelitaministry@yahoo.co.id
atau SMS ke No. HP: 08161429490 atau No. HP: 081319209508.)

Pengurus Yayasan PELITA

Ketua : Dr. Frans P Tamarol


Wakil Ketua : Mangaranap Panjaitan, BSc
Sekretaris : Ir. Tumpal Aritonang, MSc
Bendahara : Dr. N. Sunaryo-Sinulingga
Anggota : - Jerry H M Sumanti, STh
- Drs. Johan A Sumampouw
- Hertok Hendrik Lantemona

Anda mungkin juga menyukai