Anda di halaman 1dari 1

LATIHAN SOAL

Strategi Operasional merupakan hal penting dalam peningkatan nilai tambah


produk dalam perusahaan, bahkan di Jepang terkenal dalam menggunakan operasional
manajemen dalam indusstri manufaktur untuk menunjang persaingan di pasar dunia.
Dengan merancang dan memprodduksi barang yang berkualitas lebih baik, biaya lebih
rendah, misalnya dalam produksi mobil, elektronik, dan sepeda motor. Keberhasilan ini
bukanlah karena budaya jeppang, melainkan berkat kebulatan tekad untuk unggul di
bidang operasional.

Berikut ini beberapa pertanyaan terkait dengan Strategi operasional, kalian diminta
mengerjakan sesuai konsep pada materi pertemuan 2. Pastikan Link Google drivenya
terbuka agar jawaban Anda bisa dikoreksi.

1. Apa yang dimaksud dengan strategi Operasi?


2. Sebutkan 3 defenisi Strategi Operasi menurut para ahli.
3. Apa yang anda ketahui tentang; VISI, MISI, STRATEGIK, TAKTIK, KEBIJAKAN
4. Sebutkan dan jelaskan manfaat Strategi bagi perusahaan.
5. Sebutkan dan jelaskan strategi Operasi dalam meningkatkan produkstivitas dan
keunggulan bersaing.
6. PT XYZ yang bergerak dalam industry sepatu, dalam operasionalnya mengeluarkan
biaya overhead Rp. 10 juta, dan dengan biaya Tenaga kerja Rp 3 juta perhari untuk
10 orang karyawan Waktu operasional 6 jam perhari, Output yang diperoleh
mampu menghasilkan 50 pasang sepatu Perusahaan membeli peralatan baru
berupa mesin potong dan mesin press terbaru dengan harga Rp 20 juta, sehingga
dapat menghasilkan 100 pasang perhari dengan jam kerja yang sama. Hitunglah
produktifitas setelah adanya penambahan peralatan tersebut.

Selamat Mengerjakan.

Anda mungkin juga menyukai