Anda di halaman 1dari 2

PENERAPAN NILAI-NILAI ANEKA DALAM TUGAS

TUGAS DAN FUNGSI POKOK JABATAN ANALIS PRODUK HUKUM

(Berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Dan Reformasi Birokrasi Republik
Indonesia Nomor 18 Tahun 2017 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur
Negara Dan Reformasi Birokrasi Nomor 25 Tahun 2016 tentang Nomenklatur Jabatan Pelaksana Bagi Pegawai
Negeri Sipil di Lingkungan Instansi Pemerintah)

1. Melakukan kegiatan yang meliputi pengumpulan, pengklasifikasian dan penelaahan untuk


menyimpulkan dan menyusun rekomendasi di bidang produk hukum.

(Berdasarkan Peraturan Wali Kota Balikpapan Nomor 50 Tahun 2016 tentang Susunan Organisasi, Uraian
Tugas dan Fungsi Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah)

1. Menyusun program dan kegiatan sub-bagian hukum dan perundang-undangan;


2. Melaksanakan pengkajian/penelitian produk hukum;
3. Menyiapkan bahan penyusunan/perumusan rancangan produk hukum DPRD;
4. Mendistribusikan Rancangan Peraturan Daerah dari Pemerintah Daerah atau atas inisiatif DPRD
kepada Anggota DPRD untuk dikaji;
5. Menghimpun dan mengamankan arsip/dokumen hasil rapat/sidang DPRD;
6. Melaksanakan monitoring, evaluasi, pengendalian dan pelaporan pertanggungjawaban pelaksanaan
tugas; dan
7. Melaksanakan tugas lainnya yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugasnya.

(Berdasarkan Aktifitas Turunan dari Atasan)

1. Koordinasi dengan Organisasi Perangkat Daerah di luar area gedung;


2. Koordinasi melalui media elektronik yang bersifat kedinasan kompleks;
3. Koordinasi/rapat internal;
4. Melaksanakan tugas sebagai fasilitator;
5. Membantu persiapan pelaksanaan sosialisasi/bimtek/FGD/rapat/seminar dan kegiatan setara;
6. Membuat konsep surat Keputusan/penetapan teknis;
7. Membuat konsep surat tugas/ perintah;
8. Membuat laporan administrasi/teknis;
9. Membuat laporan kegiatan rutin;
10. Membuat surat tugas perjalanan dinas;
11. Menghadiri kegiatan ceremonial skala kota; dan
12. Mengumpulkan data/informasi/peraturan/literatur untuk bahan pimpinan
CONTOH BENTUK PENERAPAN NILAI-NILAI NASIONALISME DALAM TUGAS

1. Memulai setiap rapat dengan membaca doa sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing.
2. Membuat laporan administrasi/teknis dengan baik, jujur, dan transparan.
3. Membantu setiap persiapan pelaksanaan rapat bersama rekan kerja dengan baik dan ikhlas tanpa
rasa pamrih.
4. Menciptakan suasana yang tertib dan kondusif selama rapat berlangsung.
5. Mendengarkan pendapat dan kritik yang diberikan oleh pemimpin atau atasan maupun rekan kerja
terhadap setiap hasil kegiatan.
6. Mengerjakan setiap tugas yang diberikan oleh pimpinan atau atasan dengan tepat waktu.

PENJELASAN PENERAPAN NILAI NILAI DASAR

1. Membaca doa sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing merupakan salah satu bentuk pengamalan Sila ke-1
Pancasila
(https://medanbisnisdaily.com/news/online/read/2020/07/24/113811/nilai_nilai_nasionalisme_pancasila_bagi_asn/)
2. Membuat laporan administrasi/teknis dengan baik, jujur, dan transparan merupakan salah satu bentuk pengamalan Sila ke-
1 Pancasila
(https://medanbisnisdaily.com/news/online/read/2020/07/24/113811/nilai_nilai_nasionalisme_pancasila_bagi_asn/)
3. Membantu setiap persiapan pelaksanaan rapat bersama rekan kerja dengan baik dan ikhlas tanpa rasa pamrih merupakan
salah satu bentuk pengamalan Sila ke-2 Pancasila
(https://medanbisnisdaily.com/news/online/read/2020/07/24/113811/nilai_nilai_nasionalisme_pancasila_bagi_asn/)
4. Menciptakan suasana yang tertib dan kondusif merupakan salah satu bentuk pengamalan Sila ke-3 Pancasila
(https://medanbisnisdaily.com/news/online/read/2020/07/24/113811/nilai_nilai_nasionalisme_pancasila_bagi_asn/)
5. Mendengarkan pendapat dan kritik yang diberikan oleh pemimpin atau atasan maupun rekan kerja merupakan salah satu
bentuk pengamalan Sila ke-4 Pancasila
(https://medanbisnisdaily.com/news/online/read/2020/07/24/113811/nilai_nilai_nasionalisme_pancasila_bagi_asn/)
6. Mengerjakan setiap tugas yang dengan tepat waktu merupakan salah satu bentuk pengamalan Sila ke-5 Pancasila
(https://medanbisnisdaily.com/news/online/read/2020/07/24/113811/nilai_nilai_nasionalisme_pancasila_bagi_asn/)
7.

Nama : I Gusti Ayu Julia Tungga Dewi, S.H. Catatan :

1. Redaksi harus berupa kalimat kerja;


NDH : 17 2. Menebalkan kata yang menunjukkan penerapan
nilai nilai tersebut;
Jabatan : Analis Produk Hukum 3. Spesifik sesuai kegiatan yang dilaksanakan;
4. Minimal 5 kegiatan;
Kelas : Pelatihan Dasar CPNS Angkatan XVIII 5. Dikumpulkan 08.00 malam.

Anda mungkin juga menyukai