Anda di halaman 1dari 4

%DE

$SDGDQ0HQJDSD&"

9|Pemrograman Bahasa C# Untuk Pemula


$SD,WX&"
C# adalah salah satu bahasa pemrograman tingkat tinggi yang mendekati bahasa
manusia. Kemunculan bahasa C# ini sebagai jawaban untuk menyederhanakan bahasa
pemrograman pada platform .NET yang diluncurkan tahun 2002.

Bahasa C# secara teknis mengadopsi sintak bahasa C/C++ namun kita tidak
dipusingkan dengan memory management. Konsistensi API membuat bahasa C#
menjadi pilihan dalam membuat kode program diatas platform Windows.

Bahasa C# mendukung object-oriented dan juga dynamics programming. Ini


menambah daftar kemudahan untuk belajar bahasa C#.

1(7)UDPHZRUN
Ibaratnya seperti ikan dan air yang tidak dipisahkan, ini sama halnya pada C# dan
.NET Framework. Bahasa C# memerlukan .NET Framework agar dapat dikompilasi
dan dijalankan.

.NET Framework merupakan framework yang membungkus kompleksitas OS


Windows sehingga konsisten API dapat diperoleh dan tidak dipusingkan dengan
beragam API tiap OS Windows.

Buku ini tidak akan membahas .NET Framework. Pembaca dapat mempelajari buku
yang khusus belajar mengenai .NET Framework. Pembaca juga dapat mengunjungi
website resminya yaitu http://www.microsoft.com/net .

10 | P e m r o g r a m a n B a h a s a C # U n t u k P e m u l a
%DE

3HUVLDSDQ8QWXN
0HPSURJUDP

11 | P e m r o g r a m a n B a h a s a C # U n t u k P e m u l a
.RPSXWHU
Komputer merupakan alat yang terpenting untuk membuat kode program C#. Berikut
ini beberapa spesifikasi komputer yang dibutuhkan

x Processor 1.6 GHz atau lebih tingi

x OS yang didukung

9 Windows XP

9 Windows Vista

9 Windows 7

9 Windows 8

9 Windows Server 2003

9 Windows Server 2008

x Memory minimal 1 GB. Sebaiknya memory diatas 2 GB untuk kelancaran dan


kenyaman waktu membuat kode program

x Hardisk minimal yang kosong 5 GB

x DVD ROM untuk Editor yang menggunakan Visual Studio

&RGH(GLWRU
Dalam membuat kode program C#, penulis merekomendasi menggunakan Visual
Studio apapun edition nya. Yang didukung meliputi

x Visual Studio 2003

x Visual Studio 2005

x Visual Studio 2008

12 | P e m r o g r a m a n B a h a s a C # U n t u k P e m u l a

Anda mungkin juga menyukai