Anda di halaman 1dari 3

Tugas MK Fiqih (Agama Islam II)

Dosen: Asep Setiawan, S.Th.I., M.Ud.

A. TOPIK BAHASAN
1. Ijtihad dalam Hukum Islam
a. Pengertian Ijtihad
b. Kedudukan dan obyek ijtihad
c. Syarat-syarat Mujtahid dan tingkatannya
d. Metode dan pendekatan dalam ijtihad
e. Contoh metode Ijtihad
a) Ijma’
b) Qiyas
c) Istihsan
d) Istishlah
e) Istishhab
f) Saddu al-Dzarai
g) Al-Urf
h) Qaulu al-Shahabi
i) Syar’u man Qablana

2. Mengenal Perbedaan Imam Madzhab dalam Fiqih


a. Pengertian Madzhab
b. Empat madzhab dalam Islam
c. Faktor-faktor terjadinya perbedaan dalam madzhab.
d. Menyikapi perbedaan pendapat

3. Fiqih Ibadah dalam Islam


a. Pengertian Ibadah.
b. Macam Ibadah (mahdlah dan ghoiru mahdlah)
c. Prinsip dan Fungsi ibadah,
d. Hikmah ibadah, dan makna spiritual ibadah bagi kehidupan sosial.

4. Fiqih Muamalah dalam Islam


a. Pengertian Fiqh mu’amalah.
b. Prinsip dan kaidah fiqh muamalah.
c. Ruang lingkup mu’amalah.
d. Akhlak bermu’amalah
e. Fiqih Muamalah Kontemporer

5. Seputar Masalah dalam Fiqih Ibadah


a. Permasalahan kontemporer seputar Sholat

1
b. Permasalahan kontemporer seputar Puasa
c. Permasalahan kontemporer seputar Zakat
d. Permasalahan kontemporer seputar Haji

6. Fiqih Mawaris (Pembagian Warisan) dalam Islam


a. Pengertian ilmu waris.
b. Dasar Hukum waris
c. Orang-orang yang berhak menerima dan tidak berhak menerima warisan
d. Pembagian warisan perspektif ilmu waris.
e. Contoh pembagian waris
f. Persoalan kekinian Seputar Waris

7. Fiqih Munakahah (Pernikahan dalam Islam)


a. Pengertian dan urgensi menikah dalam agama Islam
b. Dasar hukum menikah
c. Syarat dan rukun pernikahan
d. Hikmah Pernikahan
e. Permasalahan terkait pernikahan
a) Ta’aruf
b) Khitbah
c) Walimatul ‘ursy
d) Talaq
e) Pernikahan akibat zina
f) Pacaran Sebelum Menikah

8. Jual Beli Dalam Islam


a. Pengertian jual beli
b. Prinsip Islam dalam jual beli
c. Jual beli yang terlarang
d. Riba; pengertian, macam, contoh dan bahayanya.
e. Beberapa kasus kontemporer dalam jual beli.

9. Hukum Islam dan Hukum Negara


a. Pengertian negara dalam Islam
b. Prinsip-prinsip bernegara dalam Islam
c. Model negara dalam sejarah Islam
d. Kontribusi Islam terhadap NKRI
e. Negara Islam vs Demokrasi

2
B. TEKNIS PEMBAGIAN TUGAS
a. Bagilah kelompok disesuaikan dengan jumlah anggota kelas secara merata, disesuaikan
dengan jumlah topik yang akan dibahas. Semisal satu kelas ada 36 orang maka 36 dibagi
ke 9 tema maka per kelompok 4 orang dst., jika kurang atau lebih dari itu berarti satu
kelompok ada yang 3 orang, ada yang 4 orang dst.
b. Terkait dengan pemilihan anggota kelompok, (sebagaimana kesepakatan sebelumnya),
silahkan saya amanahkan ke ketua kelas untuk mengkordinasikannya termasuk
kelompok apa dan temanya apa termasuk penentuan kelompok mana yang akan
presentasi terlebih dahulu. Silahkan setiap pertemuan dipersiapkan 2 kelompok yang
presentasi. Mohon setelah selesai, nama anggota kelompok ditulis di word kemudian
bisa dikirim via WAG kelas.
c. Adapun pekan berikutnya teman-teman sudah harus siap makalah, PPT dan
presentasinya.

C. SISTEMATIKA PENULISAN MAKALAH DAN PPT


a. Urutannya
a) Cover (Judul, Dosen, Logo UMY, Nama Penyusun, Nama Prodi, Fakultas, Universitas
dan Tahun)
b) Daftar Isi
c) Kata Pengantar
d) Bab I Pendahuluan (Latar Belakang Masalah dan Batasan Masalah)
e) Bab II Pembahasan
f) Bab III Kesimpulan dan Penutup
g) Daftar Pustaka

b. Ketentuannya
a) Font : Times New Roman
b) Size : 12
c) Spasi : 1,5
d) Margin : Normal
e) Halaman : Unlimited (Minimal: 7 hlm.)

c. Power Point
a) Power point merupakan ringkasan dari makalah dalam bentuk point-point bahasan
b) Power point dibuat untuk memudahkan presentasi bagi presentator dan juga peserta
kelas supaya mudah untuk memahami.
c) Buat power point sebagus mungkin, boleh disertai gambar, video dan info atau data
lain yang mendukung dengan template yang bagus.

Anda mungkin juga menyukai