Anda di halaman 1dari 3

NAMA : MOHAMAD FIKI PANDIWIRATAMA

NPM : 4117500168
KELAS : MANAJEMEN 6B

JURNAL 1 JURNAL 2
Judul Pengaruh Locus Of Control Pengaruh Locus Of Control
Terhadap Disiplin Kerja Dengan Terhadap Kepuasan Kerja dan
Kepuasan Kerja sebagai Variabel Kinerja.
Moderasi.
Variabel Variabel Independen: Variabel Independen:
X1 : Internal Locus Of Control X1 : Internal Locus Of Control
X2 : External Locus Of Control X2 : External Locus Of Control

Variabel Dependen: Variabel Dependen:


Y : Disiplin Kerja Y1 : Kepuasan Kerja
Y2 : Kinerja
Variabel Moderasi:
Kepuasan Kerja
Metode Penelitian Jenis penelitian yang digunakan Jenis penelitian yang digunakan
adalah penelitian penjelasan adalah penelitian penjelasan
(explanatory research) dengan (explanatory research) dengan
pendekatan kuantitatif. pendekatan kuantitatif.
Sampel Penelitian Sebanyak 58 sampel karyawan Sebanyak 79 sampel penelitian
pada PT. Pumpindo Ekamas dipilih pada Karyawan PDAM
Pratama. Kota Malang.
Alat Analisis 1. Analisis Deskriptif 1. Analisis Deskriptif
2. Analisis Inferensial: 2. Analisis Inferensial:
 Uji Asumsi Klasik  Analisis Jalur (Path
 Moderation Analysis)
Regression  Uji t
Analysis
 Koefisien
Determinasi
 Uji t (Parsial)
Hasil Penelitian 1. Hasil penelitian ini 1. Hasil penelitian
menunjukkan bahwa menunjukkan bahwa
variabel pengaruh internal internal locus of control
locus of control (X1) berpengaruh signifikan
memiliki hubungan dan terhadap kepuasan kerja
berpengaruh terhadap karayawan.
disiplin kerja (Y) dengan 2. Hasil penelitian
hubungan yang searah dan menunjukkan bahwa
menguatkan. external locus of control
2. Hasil penelitian ini berpengaruh negatif tidak
menunjukkan bahwa signifikan terhadap
variabel pengaruh external kepuasan kerja karayawan.
locus of control (X2) 3. Hasil penelitian
berpengaruh terhadap menunjukkan bahwa
disiplin kerja (Y) namun internal locus of control
memiliki hubungan yang berpengaruh signifikan
berlawanan arah. terhadap terhadap kinerja
3. Hasil penelitian ini karyawan.
menunjukkan bahwa 4. Hasil penelitian
variabel kepuasan kerja menunjukkan bahwa
(Z) berpengaruh terhadap external locus of control
variabel moderasi dan berpengaruh negatif tidak
memiliki hubungan yang signifikan terhadap kinerja
searah dengan disiplin karyawan.
kerja (Y). 5. Hasil penelitian
4. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa
menunjukkan bahwa kepuasan kerja karyawan
terdapat pengaruh antara berpengaruh tidak
interaksi locus of control signifikan terhadap kinerja
dengan kepuasan kerja karyawan.
sebagai variabel moderasi
terhadap disiplin kerja
karyawan.
5. Hasil penelitian ini
menunjukkan bahwa
terdapat pengaruh antara
interaksi external locus of
control dengan kepuasan
kerja sebagai variabel
moderasi terhadap disiplin
kerja karyawan di PT.
Pumpindo Ekamas
Pratama dan memiliki
hubungan yang searah.

MEMBANDINGKAN JURNAL 1 DAN JURNAL 2:


PERSAMAAN PERBEDAAN
JURNAL 1 JURNAL 2
Kedua jurnal Jurnal 1 memiliki satu variabel Jurnal 2 memiliki dua variabel
tersebut memiliki dependen dan satu variabel dependen.
persamaan dalam moderasi.
variabel
independen.
Kedua jurnal Jurnal 1 dengan obyek penelitian Jurnal 2 dengan obyek penelitian
tersebut memiliki pada karyawan PT. Pumpindo pada karyawan PDAM Kota
persamaan dalam Ekamas Pratama Malang.
metode penelitian
yaitu penelitian
penjelasan
(explanatory
research) dengan
pendekatan
kuantitatif.
Teknik Jurnal 1 dengan metode analisis Jurnal 2 dengan metode analisis:
pemilihaan data: Analisis Deskriptif dan Analisis Deskriptif dan Analisis
sampel kedua Analisis Inferensial (Uji Asumsi Inferensial (Analisis Jalur (Path
jurnal dengan Klasik, Moderation Regression Analysis) dan Uji t).
menggunakan Analysis, Koefisien Determinasi
staratified dan
random sampling. Uji t (Parsial)).
Teknik Hasil penelitian kedua jurnal memiliki variabel dependen yang berbeda
pengumpulan data sehingga hasil penelitian juga berbeda.
menggunakan
kuesioner dengan
sumber data
primer.

Anda mungkin juga menyukai