Anda di halaman 1dari 4

Apa itu iklim tropis

Ciri-ciri iklim tropis

Tropis dingin seperti apa sih

Ciri-ciri nya bagaimana

Wujud arsitektru nya seperti apa

Suhu sekitar 18-20 atau lebih rendah

PADA PUKUL 3-6 PAGI SUHU SANGAT DINGIN,JADI DIPERLUKANNYA ALIRAN UDARA PANAS

Berada di daerah tropis dan letaknya di pegunungan serta memiliki curah hujan yang tinggi

Strategi kinerja bangunan

a) Membatasi pertukaran udara dalam dan luar, karena pertukaran udara membawa serta energi
panasnya.

b) Bentuk bangunan rendah, tahan angin, stream line, dan tidak menahan angin dingin.

c) Bukaan-bukaan untuk menangkap cahaya matahari sudah tidak layak, karena terlalu kecil
pengaruhnya.

d) Bahan-bahan yang dipakai mempunyai BJ besar, time lag panjang, konduktivitas panas kecil,
masif dan tebal.

e) Masa-masa bangunan cenderung disusun kompak menjadi satu dan padat, dengan bukaan-
bukaan tersembunyi dan kecil.
Pengaruh Iklim terhadap Arsitektur

Iklim dan arsitektur adalah bagian dari sains bangunan dan sains arsitektur. Sains
bangunan adalah ilmu yang mempelajari hubungan antara manusia dan lingkungannya.
Bangunan dan shelter dalam hal ini berlaku sebagai perubah (modifier) lingkungan luar (outdoor
environment) menjadi lingkungan dalam (indoor environment) yang mempunyai atau memenuhi
syarat habitasi dan penghunian bagi manusia. So what nature give of uncomfortable can be
corrected by art. (Vitruvius, De Architectura, 20 B.C).
Dalam arsitektur, iklim merupakan tantangan yang harus diselesaikan, karena ia dapat
menjadi potensi yang dapat menunjang kenikmatan dan kenyamanan yang tentu dapat kita
manfaatkan dan kita gunakan semaksimal mungkin, ia juga dapat menjadi hambatan atau
gangguan dalam menciptakan kenyamanan dan kenikmatan, yang tentu harus kita tanggulangi.
Sebelum kita merancang mungkin perlu kita mengkaji atau mempelajari rancangan lain
yang telah jadi, yang telah dibuat oleh perancang atau arsitek pendahulu kita. Hal ini sangat baik
untuk menambah pengetahuan dan pengalaman kita, serta sangat berguna sebagai bahan
pertimbangan dan perbandingan. Demikian juga dengan mempelajari masalah iklim dan segala
aspeknya dalam perancangan arsitektur. Pada setiap rancangan minimal memenuhi
kenyamanan perorangan, struktural, fungsional, serta selera (kenikmatan fisik). Iklim sangat
mempengaruhi hal-hal tersebut, oleh karenanya setiap karya arsitektur harus dapat
memanfaatkan sebesar-besarnya iklim yang ada pada lingkungan atau tempat karya arsitektur
tersebut berdiri, dalam memenuhi tuntutan tersebut.
Ciri-ciri iklim tundra adalah sebagai berikut:

·         Musim dingin berlangsung lama


·         Musim panas yang sejuk berlangsung singkat.
·         Udaranya kering.
·         Tanahnya selalu membeku sepanjang tahun.
·         Di musim dingin tanah ditutupi es dan salju.
·         Di musim panas banyak terbentuk rawa yang luas akibat mencairnya es di permukaan tanah.
·         Vegetasinya jenis lumut-lumutan dan semak-semak.
·         Wilayahnya meliputi: Amerika utara, pulau-pulau di utara Kanada, pantai selatan Greenland,
dan pantai utara Siberia.

Bagaimana cara mengatasi permasalahan dalam membangun suatu bangunan pada iklim
dingin:

Bangunan sebaiknya tertutup dengan jarak yang rapat antar masing-masing bangunan

Orientasi bangunan adalah selatan untuk menangkap sinar matahari

Bangunan harus memiliki sekat yang banyak untuk membatasi pertukaran udara dalam
dan luar

Ruang di dalam bangunan diberi pemanas listrik atau perapian

Tidak harus dipersiapkan saluran hujan karena jarangnya intensitas hujan

Bangunan berat dengan daya serap panas tinggi

Dalam proses perancangan arsitektur pengaruh iklim dipusatkan pada

aspek kenyamanan manusia pada suatu bangunan dimana aktifitasnya

terlaksana. Aspek-aspek tersebut adalah :

1. Radiasi matahari

2. Pergerakan udara

3. Kelembaban udara

4. Curah hujan

5. Suhu udara rata-rata

Anda mungkin juga menyukai