Anda di halaman 1dari 11

Tematik 4E

SOAL SUBTEMA

Latihan Soal Subtema 1

Muatan Bahasa Indonesia KD


3.7 2. Bacalah teks berikut!
1. Bacalah teks berikut!
Taukah kamu Sumpah
Sisingamangaraja XII merupakan Palapa? Sumpah Palapa
pemimpin perlawanan rakyat diucapkan oleh Gajah Mada.
Sumatera Utara. Perlawanan ini Gajah Mada merupakan salah
terjadi karena Belanda ingin satu pemimpinan kerajaan
menguasai Tapanuli. Majapahit. Gajah Mada
Pertempuran pun terjadi. Namun, merupakan panglima perang
Sisingamangaraja XII gugur yang hebat. Gajah Mada
dalam pertempuran. Berkat mendukung Hayam Wuruk
perjuangannya, membawa kerajaan Majapahit
Sisingamangaraja XII diangkat ke puncak kejayaan.
sebagai pahlawanan nasional
Informasi yang sesuai dengan
pada tahun 1961.
bacaan di atas adalah . . . .
Penyebab perlawanan rakyat a. Sumpah Palapa diucapkan
Sumatera Utara adalah . . . . oleh Hayam Wuruk
a. Belanda menyerah kepada b. Gajah Mada merupakan
rakyat pemimpin kerajaan Kediri
b. Belanda ingin menguasai c. Panglima perang terbaik
Tapanuli kerajaan Majapahit bernama
c. gugurnya Sisingamangaraja Gajah Mada
XII d. Hayam Wuruk menyebabkan
d. diangkatnya keruntuhan kerajaan
Sisingamangaraja XII Majapahit
sebagai pahlawan 3. Berdasarkan cerita pada nomor
2, tokoh yang membawa
kerajaan Majapahit ke puncak
kejayaan adalah . . . .
4. Bacalah bacaan berjudul “
Pengeran Diponegoro”. Informasi
penting apa saja yang kamu 5. Jika kamu terpilih menjadi ketua
peroleh dari bacaan tersebut? kelas, tuliskan contoh penerapan
5. Buatlah lima pertanyaan dari teks sila keempat yang akan kamu
yang berjudul “Raja lakukan di kelas!
Purnawarman dari
Tarumanegara”!

Muatan IPS KD 3.4


Muatan PPKn KD 3.1
1. Penyebab Sultan Trenggono
1. Udin memberikan uang dijuluki sebagai “Pengeran Sabrang
tabungannya untuk berobat adik. Lor” adalah . . . .
Sikap Udin tersebut sesuai a. mampu menyatukan seluruh
dengan pengamalan sila ke . . . . wilayah nusantara
a. 1 c, 3 b. berhasil memperluas wilayah
b. 2 d. 4 kekuasaan dan menyebarkan
2. Asti dan teman-teman sedang agama Islam hingga ke Jawa
berdiskusi. Semua siswa Tengah dan Jawa Timur
menyampaikan pendapatnya c. memberi sedekah berupa
masing-masing. Namun, hasil 10.000 ekor sapi kepada
diskusi tidak sesuai dengan kaum Brahmana
pendapat Asti. Sikap Asti yang d. membangun sungai gomati
sesuai dengan pengamalan sila untuk meningkatkan
keempat, semestinya adalah . . . ksejahteraan rakyat
. 2. Dalam menyebarkan ajaran
a. menolak hasil diskusi agama Islam, Raden Patah
b. meminta kelompok dibantu oleh . . . .
mengulang diskusi a. Wali Songo
c. menerima diskusi dengan b. Anusapati
lapang dada c. Sultan Hasanuddin
d. memaksa kelompok memilih d. Fatahillah
pendapatnya 3. Gajah Mada memiliki tekad besar
3. Bekerja sama membuat yang ia sampaikan dalam
pekerjaan menjadi . . . . sebuah sumpah. Sumpah
4. Menurutmu, apakah sikap tersebut bernama . . . .
kepahlawanan Bung Tomo 4. Apa yang membuat Gajah Mada
sesuai dengan pengamalan sila berhasil menaklukan banyak
Pancasila? Jelaskan!
wilayah di bawah kerajaan 5. Tuliskan not lagu menggunakan
Majapahit? Jelaskan! simbol angka!
5. Bandingkan antara Hayam
Wuruk dengan Purnawarman,
tuliskan persamaan dan Muatan IPA KD 3.7
perbedaan dari kedua tokoh
tersebut! 1. Perhatikan gambar berikut!

Muatan SBdP KD 3.2

1. Urutan tangga nada yang benar


adalah . . . .
a. do, re, fa, mi, sol, la, si, do
b. do fa, re, mi, sol, la, si , do
c. do, re, mi, fa, sol, la, si, do
d. do, re, mi, fa, la, sol, si, do Sifat cahaya pada gambar di
2. Panjang pendek bunyi suatu atas adalah . . . .
nada ditunjukkan oleh . . . . a. cahaya merambat lurus
a. letak dan bentuk lambang b. cahaya menembus benda
b. intonasi dan bentuk lambang bening
c. letak lambang dan irama lagu c. cahaya dapat dipantulkan
d. pencipta dan bentuk irama d. cahaya dapat dibiaskan
3. Perhatikan gambar di bawah ini. 2. Ikan di kolam akan terlihat dekat
dan besar. Hal ini menunjukkan
sesuai dengan sifat cahaya, yaitu
....
a. cahaya dapat diuraikan
b. cahaya dapat dibiaskan
c. cahaya dapat dipantulkan
Not nada pada gambar di atas d. cahaya menembus benda
berjenis bening
.... 3. Bagian mata yang berfungsi
4. Nada pada tangga nada ke lima membiaskan cahaya yang masuk
berbunyi . . . . ke mata adalah . . . .
4. Jelaskan proses masuknya 5. Dapatkah cahaya menembus
cahaya sehingga kita dapat benda padat? Jelaskan!
melihat benda-benda di sekitar!

Latihan Soal Subtema 2

Muatan Bahasa Indonesia KD


3.8
1. Bacalah teks berikut! yang sudah kamu ketahui dari
bacaan di atas adalah . . . .
Dewi Sartika dilahirkan di
a. Sultan Hasanuddin
Bandung pada tanggal 4
merupakan raja pertama
Desember 1884. Dewi Sartika
kerajaan Gowa
merupakan anak priyayi sehingga
b. Sultan Hasanuddin
ia dapat merasakan pendidikan.
mendukung penjajahan
Pada tahun 1904, Dewi Sartike
Belanda di Makassar
mendirikan sekolah bernama
c. Belanda menjuluki Sultan
“Sakola Istri”. Seluruh murid
Hasanuddin sebagai Ayam
Sakola Istri adalah perempuan.
Jantan dari Timur
Mereka diajarkan cara berhitung,
d. Kerajaan Gowa berada di
membaca, menulis, hingga
Semenanjung Malaka
menjahit.
3. Sesuatu yang ingin kamu ketahui
Informasi yang sesuai dengan mengenai Sultan Hasanuddin
bacaan di atas adalah . . . . adalah . . . .
a. Dewi Sartika lahir di Subang 4. Buatlah daftar informasi yang
b. Sakola Istri menerima siswa ingin kamu ketahui lebih lanjut
laki-laki berkaitan dengan teks “Wanita
c. Dewi Sartika dapat Pemberani, Cut Nyak Dien”!
mengenyam pendidikan 5. Apa yang sudah kamu ketahui
karena ia keturunan priyayi dari teks “Wanita Pemberani, Cut
d. Siswi diajarkan menulis, Nyak Dien” tersebut?
menjahit, dan berkuda
2. Bacalah informasi mengenai
Muatan PPKn KD 3.1
pahlawan berikut!
1. “ Keadilan sosial bagi seluruh
Sultan Hasanuddin merupakan
rakyat Indonesia” merupakan
raja ke-6 dari Kerajaan Gowa. Ia
bunyi sila dengan simbol . . . .
dijuluki sebagai Ayam Jantan
a. kepala banteng
dari Timur karena keberaniannya
b. padi dan kapas
melawan Belanda.
c. pohon beringin
Berdasarkan metode d. rantai emas
pembelajaran know, sesuatu
2. Berikut sikap yang sesuai
dengan pengamalan sila kelima 1. Berikut peninggalan kerajaan
adalah . . . . Islam yang tepat adalah . . . .
a. pengendara motor berlaju di a.
atas trotoar
b. Narumi menyisihkan
sebagian uang saku untuk
ditabung
c. hasil diskusi diputuskan b.
melalui musyarah mufakat
d. Edo dan Udin menonton
pertunjukkan wayang kulit
3. Berbagi kue buatan ibu dengan
adik secara adil merupakan c.
contoh pengamalan sila kelima di
lingkungan . . . .
4. Apakah kepedulian Dewi Sartika
terhadap pendidikan bangsa
Indonesia sesuai dengan
pengamalan sila kelima? d.
Jelaskan pendapatmu!
5. Perhatikan gambar berikut!

2. Presiden pertama Indonesia


yang dijuluki sebagai “Bapak
Proklamator Indonesia” adalah . .
..
a. Ir. Soekarno
b. Moh. Hatta
Sudahkah pengendara tersebut c. Achmad Subarjo
mengamalkan sila kelima? d. Radjiman Wedyoningrat
Jelaskan! 3. Peninggalan kerajaan Buddha
yang diakui sebagai warisan
budaya adalah . . . .

Muatan IPS KD 3.4


4. Apa saja peninggalan kerajaan- 1. Perhatikan gambar berikut!
kerajaan yang masih dapat
digunakan hingga sekarang?
5. Tuliskan nama 9 orang wali yang
membantu Raden Patah
menyebarkan ajaran agama
Islam di Pulau Jawa!

Sifat cermin yang terjadi pada


Muatan SBdP KD 3.2 gambar di atas adalah . . . .
a. dipantulkan
1. Unsur dalam bernyanyi yang b. dibiaskan
digunakan untuk memahami c. menembus benda bening
makna sebuah lagu adalah . . . . d. merambat lurus
a. penghayatan 2. Perhatikan gambar berikut!
b. irama
c. tempo
d. tinggi rendah nada
2. Penghayatan yang tepat saat
menyanyikan lagu “Syukur”
adalah . . . .
a. gembira
b. sedih
c. khidmat
d. ceria
3. Cepat atau lambatnya suatu lagu
yang dinyanyikan disebut . . . .
4. Apa yang dapat kita gunakan
untuk mengiringi lagu bertempo Sifat cermin yang terjadi pada
Marcia? gambar di atas adalah . . . .
5. Mengapa kita harus melakukan a. pantulan ganda
penghayatan saat menyanyikan b. pembiasan
sebuah lagu? Jelaskan! c. menembus air
d. pengurauian cahaya
3. Cahaya yang diarahkan ke
Muatan IPA KD 3.7 cermin akan mengalami peristiwa
....
4. Tuliskan 3 benda yang dapat
memantulkan cahaya dalam
kehidupan sehari-hari!
5. Mengapa tulisan “Ambulans”
pada mobil selalu terbalik?
Adakah kaitannya dengan sifat
cahaya? Jelaskan!

Latihan Soal Subtema 3


Kerjakan soal-soal

Muatan Bahasa Indonesia KD


3.8
1. Bacalah bacaan berikut yang mengikuti jejak Pattimura
Jenderal Soedriman merupakan melawan penjajah di Maluku.
panglima dan jenderal RI yang Sedangkan dalam dunia
pertama dan termuda dalam pendidikan, Indonesia memiliki
sejarah Indonesia. Beliau dikenal Kartini dan Dewi Sartika. Kartini
sebagai sosok pemimpin yang memperjuangkan kesetaraan hak
tangguh. Jenderal Seodirman bagi perempuan. Dewi Sartika
berjuang keluar masuk hutan pun demikian. Beliau mendirikan
memimpin gerilya melawan Sekula Keutamaan Istri yang
Belanda. memberikan pendidikan bagi
kaum perempuan.
Informasi yang sesuai dengan
bacaan di atas adalah . . . . 2. Berdasarkan bacaan di atas,
a. Jenderal Soedirman pahlawan yang menjadi pelopor
membela penjajahan emansipasi perempuan adalah .
Belanda ...
b. Jenderal pertama Indonesia a. Kartini
adalah Soedirman b. Cut Nyak Dien
c. Jenderal Soedirman c. Dewi Sartika
berjuang melawan Spanyol d. Christina Martha Tiahahu
d. Sosok pemimpin yang 3. Pahlawan yang meneruskan
tangguh adalah Pangeran perjuangan Pattimura di Maluku
Diponegoro adalah . . . .
4. Bentuk perjuangan Cut Nyak
Bacalah informasi berikut untuk Dien dan Christina Martha
menjawab soal nomor 1 – 5! Tiahahu adalah . . . .
5. Berdasarkan teks nomor 1,
Indonesia memiliki banyak tuliskan informasi lebih lanjut
pahlawan perempuan yang yang ingin kamu ketahui!
ikut berjuang melawan
penjajah. Misalnya saja, Cut
Nyak Dien yang berjuang Muatan PPKn KD 3.1
melawan penjajah di Aceh,
Ada juga Christina Marta
Tiahahu.
1. Contoh sikap kepahlawanan 5. Mengapa guru disebut sebagai
yang sesuai dengan sila pahlawan tanpa tanda jasa?
keempat adalah . . . . Apakah tindakan guru
a. menghormati teman yang mencerminkan sila Pancasila?
sedang beribadah
b. menghargai pendapat orang
lain Muatan IPS KD 3.4
c. mengutamakan kepentingan
bersama 1. Perhatikan gambar berikut!
d. menjunjung tinggi semangat
persatuan
2. Jenderal Soedirman memiliki
rasa cinta tanah air yang begitu
besar. Sikap beliau sesuai
dengan pengamalan sila yang
berbunyi . . . . Bangunan di atas merupakan
a. Ketuhanan Yang Maha Esa peninggalan kerajaan . . . .
b. Persatuan Indonesia a. Samudra Pasai
c. Keadilan Sosial bagi Seluruh b. Demak
Rakyat Indonesia c. Gowa-Tallo
d. Kemanusiaan yang Adil dan d. Makasar
Beradab 2. Kerajaan yang menjadi pusat
3. Perhatikan gambar tokoh di penyebaran agama Islam di
bawah ini. Pulau Jawa adalah . . . .
a. Tarumanegara
Sikap tokoh b. Kediri
pada gambar di c. Demak
samping sesuai d. Banten
dengan 3. Salah satu wadah penyebaran
sila ketiga agama Islam yang digunakan
Pancasila oleh Wali Songo adalah . . . .
karena . . . . 4. Bangunan yang menjadi bukti
kemajuan kerajaan Demak
4. Tuliskan contoh sikap adalah . . . .
kepahlawanan yang sesuai 5. Jelaskan bukti kemajuan
dengan pengamalan sila Kerajaan Demak pada masa
Pancasila! pemerintahan Raden Patah!
1. Perhatikanlah gambar di bawah
ini.

Muatan SBdP KD 3.2

1. Eskpresi yang tepat saat


menyanyikan lagu “Rayuan
Pulau Kelapa” adalah . . . .
a. sedih
b. gembira Kaca yang dimanfaatkan pada
c. khidmat benda tersebut adalah . . . .
d. semangat a. kaca cembung
2. Lagu “ Hari Merdeka” memiliki b. kaca cekung
tempo . . . . c. kaca datar
a. Allegro d. kaca melengkung
b. Con Brio 2. Cermin yang membentuk
c. Adagio bayangan bersifat maya, tegak,
d. Maestoso dan diperkecil adalah . . . .
3. Hal yang harus kita perhatikan a. cermin datar
saat bernyanyi adalah . . . . b. cermin cekung
4. Tempo yang digunakan pada c. cermin cembung
lagi “Rayuan Pulau Kelapa” d. cermin melengkung
adalah . . . . 3. Sifat bayangan yang dibentuk
5. Nyayikanlah sebuah lagu oleh cermin
perjuangan. Tentukan tempo cekung adalah .
dan ekspresi yang tepat untuk ...
lagu tersebut! 4. Sifat cermin
yang dihasilkan
oleh benda di
samping adalah . . . .
5. Tuliskan contoh benda yang
memanfaatkan cermin cembung
Muatan IPA KD 3.7 dan cekung!

Anda mungkin juga menyukai