Anda di halaman 1dari 4

ALAT ORAL DIAGNOSTIK

LAPORAN PRKTIKUM "ALAT ORAL DIAGNOSTIK"

1. TUJUAN
Mahasiswa mampu memahami pembagian, penggunaan dan pemeliharaan alat kedokteran gigi.
2. TARGET KOMPETENSI
Mengidentifikasi alat -alat kesehatan gigi termasuk alat oral diaonostik
3. INDIKATOR KETERCAPAIAN

 menjelasskan kegunaan masing - masing alat oral diagnostik


  menjelaskan ciri -ciri masing -masing alat oral diagnostik 
 mengetahhui resiko pemakaian 
4. HASIL PRAKTIKUM
1.  Kaca Mulut / Mouth Mirror / Spregel

 ciri - ciri :
 alat yang tangkainya dari logam / non logam dengan diujungnya terdapat kaca
berbentuk bulat 
 macam permukaan kaca : datar dan cekung 
 diameter kaca ada beberapa macam 
 Kegunaan : 
 melihat permukaan gigi yang tidak dapat di lihat langsung oleh mata 
 membantu memperluas daerah pekerjaan dengan menahan pipi, lidah, dan bibir
  mengetahui ada tidaknya lubang (karies)
 melihat hasil preparasi (tumpatan)
 melihat kelainan rongga mulut 
 tangkai pada ujungnya dapat digunakan untuk pemeriksaan dengan cara diketuk
(perkusi) dan drag (digigit) / diberi tekanan pada gigi.
 Resiko Pemakaian :
 semi kritis yaitu masuk kedalam rongga mulut tetapi tidak melukai jaringan / mukosa.
2. Pinset (dental Pinset)
Ciri - ciri :

 alat yang menjepit dari stainles stell dengan ujung jepitan yang melekung 
Kegunaan :

 menjepit kassa, kapas, tampon, dan cotton roll


 untuk mobility yaitu menggoyangkan gigi sampai derajat keberapa
Resiko :

 kritis yaitu menembus mukosa. contohnya pada saat menggambil sisa akar sehingga
pinset masuk dalam socket gigi.

3. Sonde 

Ciri -ciri :

 terbuat dari (logam stainles) dengan ujung runcing 


 ujung yang runcing hanya pada satu sisi (single end ) atau kedua sisi (double end)
 macam-macam sonde : sonde bengkok/ melengkung setenggah lingkaran / haif moon
Kegunaan :
 mencari karies dan kedalamannya
 memeriksa adanya debris dan calculus
 mengetahui adnya perforan pulpa
 tangkai untuk perkusi
 mengetahui tumpatan / tapi tumpatan sudah rata atau belum
 sonde lurus dapat digunakan pada pemeriksaan caries yang dalam
Resiko pemakaian :

 kritis yaiti dapat menembus kedalam mucosa

4. Excavator

Ciri - ciri :

 alat dan stainless stell dengan bagian ujungnya menyerupai sendok kecil
Kegunaan

 membersihkan jaringan caries yang lunak dan kotoran -kotorannya makanan yang
terdapat didalam kavita
 membongkar tumpatan sementara
Resiko pemakaian : kritis

5. Kesimpulan 
Berdasarkan praktikum yang telah dilakukan, dapat di simpulkan bahwa alat oral diagnostik
merupakan alat kedokteran gigi yang digunakan pada saat pemeriksaan gigi. 

Daftar Isi

HALAMAN JUDUL ………………………………………………. i

KATA PENGANTAR ……………………………………………… ii

DAFTAR ISI …………………………………………………………. iii

BAB I PENDAHULUAN …………………………………….. 1


 A. Latar Belakang ………………………………………….. 2
 B. Rumusan Masalah ……………………………………… 2
 C. Tujuan Penulisan ……………………………………….. 3
 D. Manfaat Penulisan ……………………………………… 3

BAB II PEMBAHASAN ………………………………………. 4

 A. Pengertian Erosi Air …………………………………… 4


 B. Penyebab Erosi Air …………………………………….. 6
 C. Dampak Erosi Air ………………………………………. 12
 D. Contoh Kasus Erosi Air ………………………………. 16
 E. Cara Mengatasi Erosi Air ……………………………. 20
 F. Upaya Pencegahan Erosi Air ……………………….. 25

BAB III PENUTUP ……………………………………………… 26

 A. Simpulan …………………………………………………… 30
 B. Saran ………………………………………………………… 31

DAFTAR PUSTAKA ……………………………………………. 32

Inggittya Risris P20625218011

Muhammad Rajabi Syahrullah P20625218017

Poppy Sundari Putri P20625218021

Salma Mansoor P20625218021

Shafa Marwah Aurilla K P20625218032

Sinta Devi Yunianti P20625218033

Anda mungkin juga menyukai