Anda di halaman 1dari 1

NAMA : Moch Wazihan Gandi W.

NIM : 12405183195
KELAS : MBS 6D

1. Yang salah pada pemasaran konvensional menurut saya adalah konsumen hanya
diletakkan sebagai obyek untuk mendorong volume penjualan sebanyak-banyaknya dan
untu memperoleh keuntungan yang setinggi tingginya hingga mencapai target
perusahaan, konsumen dapat dirugikan dengan janji dan realitas yang berbeda.
Perusahaan setelah mendapatkan target penjualan tidak mempedulikan lagi konsumen
yang telah membeli produknya tanpa memikirkan kekecewaan atas janji produknya.

2. Kalau menurut saya pada pemasaran syariah membuat keistimewaan lain seperti
mengedepankan masalah akhlak (moral dan etika) dalam seluruh aspek kegiatannya,
karena nilai-nilai moral dan etika adalah nilai yang bersifat universal, yang diajarkan oleh
semua agama dan sifatnya yang humanistis universal diciptakan untuk manusia agar
derajatnya terangkat, sifat kemanusiaannya terjaga dan terpelihara dan juga.

3. Kalau menurut saya perbedaan pelaksanaan antara selling dan marketing, kalau selling
menekankan pada kegiatan produk, hanya berorientasi pada pembuatan produk kemudian
berusaha memasarkannya, manajemennya berorientasi pada pencapaian volume
penjualan yang maksimal.Kalau marketing menekankan dan mempelajari apa yang
diinginkan konsumen kemudian merancang bagaimana membuat produk tersebut agar
dapat memenuhi selera konsumen secara tepat

Anda mungkin juga menyukai