Anda di halaman 1dari 6

MENULIS ARTIKEL

ILMIAH DARI TUGAS


AKHIR
Safrin Zuraidah, ST, MT
Bagaimana menulis Artikel Ilmiah dari
Bahan yang sudah ada……??
1. Pastikan dulu Jurnal yang akan dituju, Dimana??,
◦ Apa sudah terakreditasi,
◦ sudah ber ISSN, Lihat open system jurnal
◦ Lihat Scopenya apa sesuai?
◦ Kerangka berpikirnya ?
◦ Beayanya berapa?
◦ Prosesnya seperti apa?
Lanjutan…….
2. Pahami gaya selingkung/ karakter penulisan dari jurnal
tersebut, karena setiap jurnal mempunyai gaya selingkung
yang berbeda
3. Buat judul artikel bagian dari judul Tugas Akhir, termasuk
mencantumkan pembimbingnya menjadi satu kesatuan yang
utuh. Judul TA bisa menjadi 2 judul artikel ilmiah
Lanjutan….

4. Pendahuluan: menjadi pendahuluan dari TA, dikaji


ulang ditambah/ dikurangi sehingga tdk semua isi di
TA masuk ke artikel ilmiah
5. Kajian Teori: yang ada di TA bisa masuk di
Pendahuluan untuk menguatkan teori apa yang
dipakai. Kalau gaya selingkungnya terpisah, teori”
yang dipakai dimasukkan ke Kajian Teori, dikuatkan
dengan narasi” atau diskripsi mengarah ke judul.
Lanjutan….
6. Metode Penelitian: terutama konseptual, dengan kerangka
teori, penting untuk disajikan secara konkrit dari apa yang
dilakukan di lapangan. Metopen TA tidak sama dengan
Metopen Artikel di jurnal
7. Hasil Penelitian dan Pembahasan: dinarasikan Kembali Bahasa
dan kalimatnya secara konkret, secara ilmiah agar dimengerti
pembaca, Point” penting dari TA didiskripsikan Kembali ke
dalam bentuk artikel dari jurnal tsb,bisa dikompres atau
ditambah.
8. Kesimpulan: diambil bagian dari judul TA , tapi dibuat lebih
simple, praktis, konkrit sesuai bahasan.
Lanjutan….
9. Daftar Pustaka: Sesuai judul. Tidak semua dimasukkan artikel,
gaya penulisan menyesuaika gaya selingkung jurnal yang dituju

Hasil penelitian yang dipublikasikan ke jurnal, suatu saat akan


bermanfaat bagi orang lain untuk dijadikan referensi penelitian
lanjut, juga bagi masyarakat, cepat atau lambat

Anda mungkin juga menyukai