Anda di halaman 1dari 1

Disposisi Piutang Usaha pada Penjualan Piutang.

Faktor – faktor nya :

1. Membeli piutang dari perusahaan dan kemudian mengumpulkan


pembayaran langsung dari konsumen.
2. Biasanya pembebanan komisi ke perusahaan yang menjual piutang.
3. Jangkauan fee berkisar 1-3% dari jumlah piutang yang dibeli

Ilustrasi: Asumsi Hendredon Furniture menjual piutang sebesar $600,000 ke


Federal Factors. Federal Factors mengenakan imbalan jasa sebesar 2% dari jumlah
piutang yang dijual. Ayat jurnal penyesuaian untuk mencatat penjualan oleh
Hendredon Furniture adalah berikut ini:

Kas 588,000
Beban imbalan jasa 12,000
Piutang usaha 600,000

($600,000 x 2% = $12,000)

Disposisi Piutang Usaha pada Penjualan kartu kredit (Credit Card Sales).

Pengecer mempertimbangkan penjualan kartu kredit sama dengan penjualan kas.


1. Pengecer harus membayar fee penerbit kartu berkisar 2-4% untuk
pemrosesan transaksi.

2. Pengecer mencatat penjualan dengan cara yang sama sebagai cek yang
disetor dari penjualan kas

Anda mungkin juga menyukai