Anda di halaman 1dari 2

PENDAFTARAN PASIEN

No.Dokumen
:440/ /SOP/UKP/PKM.BB/I/2018
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit : 05 Januari 2018
2018
Halaman :1/2
UPTD PUSKESMAS FALINDA
BANJAR BARU NIP.197003201989022001

1.Pengertian Pendaftaran pasien adalah tempat pertama dalam menerima


pasien yang berkunjung ke UPTD Puskesmas Banjar Baru
untuk berobat atau berkonsultasi.
2.Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah- langkah untuk pedoman
kerja petugas loket di pendaftaran dalam pelayanan
pendaftaran pasien baru atau lama.
3.Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Banjar Baru Nomor
:440/ /SK/UKP/PKM.BB/I/2018 tentang pelayanan klinis.
4.Referensi Undang-undang Nomor. 36 tahun 2009 tentang kesahatan.
Undang-undang Nomor. 75 tahun 2014 tentang puskesmas.
5.Prosedur 1. Alat dan Bahan
1) ATK
2) Buku register pendaftaran
3) Kartu berobat baru
4) Media informasi
2. Langkah-langkah
1) Petugas mempersilahkan mengambil nomor urut
antrian, warna putih untuk pasien umum dan warna
pink untuk pasien prioritas (lansia, ibu hamil dan
gawat darurat).
2) Petugas menyapa pasien dengan menerapkan 5 S
( senyum, sapa, salam, sopan, santun) dan
mempersilahkan pasien untuk duduk.
3) Petugas memanggil pasien sesuai nomor urut antrian.
4) Petugas menanyakan pasien baru atau lama, selain
itu petugas juga menanyakan maksud kedatangan
pasien, identitas pasien dan kartu jaminan pelayanan
jika ada.
5) Petugas membuatkan kartu berobat untuk Pasien
baru.
6) Petugas menulis identitas dan tanggal kunjungan
dikartu berobat.
5) Petugas menyerahkan kartu berobat pada pasien dan
mempersilahkan menunggu di ruang tunggu
pelayanan.
6) Petugas menyerahkan rekam medik pasien ke ruang
pelayanan yang dituju.
7) Petugas Rekam Medik mengambil semua rekam medik
pasien setelah pelayanan selesai di ruang pelayanan.
8) Petugas Rekam medik mencocokkan jumlah
kunjungan dengan status yang dikembalikan.
9) Petugas Rekam medik menyimpan kembali status
pasien rawat jalan ke lemari arsip sesuai dengan
nomor indek.
6.Diagram Alir -
7.Unit Terkait 1. Pendaftaran
2. Rekam Medik
3. Poli BP
4. Poli KIA/KB
5. Poli Gigi
6. Klinik Konsultasi
8.Dokumen Terkait 1. Register Pendaftaran
2. Rekam Medik

Rekaman Histori Perubahan


Tanggal Mulai
No Yang Diubah Isi Perubahan
Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai