Anda di halaman 1dari 2

UJIAN SEMESTER MATA PELAJARAN INFORMATIKA KELAS IX

1. Pengertian Internet adalah … .


a. sekumpulan jaringan komputer yang saling terhubung di seluruh dunia
b. sekumpulan jaringan komputer yang saling terhubung dalam satu negara
c. sekumpulan jaringan komputer yang saling terhubung dalam satu kota
d. sekumpulan jaringan komputer yang saling terhubung dalam satu gedung
2. Jaringan internet yang cakupannya lebih kecil dan bisa digunakan berbagai perusahaan atau bank
disebut... .
a. intranet c. mini internet
b. ethernet d. extranet
3. Pada awalnya, internet hanya diperuntukan bagi kalangan… .
a. pengusaha c. guru
b. akademik dan pengusaha d. akademik dan militer
4. Bentuk jaringan komputer menyerupai cincin adalah… .
a. topologi bus c. topologi token ring
b. topologi star d. topologi peer to peer
5. Berikut Keuntungan yang dapat diperoleh dengan adanya jaringan komputer, kecuali… .
a. kemudahan berkomunikasi antar pengguna computer
b. lisensi software lebih murah
c. keamanan data lebih terjamin
d. proses berbagi data lambat
6. Berdasarkan sistem operasinya jaringan komputer dibedakan menjadi dua macam yaitu… .
a. peer to peer dan bus c. peer to peer dan client server
b. star dan token bus d. client server dan token bus
7. Alat yang digunakan untuk mengubah sinyal analog ke sinyal digital atau sebaliknya disebut… .
a. memori c. VGA card
b. modem d. sound card
8. Alat yang digunakan untuk memperkuat sinyal pada kabel jaringan adalah… .
a. repeater c. hub
b. ethernet card d. RJ-45
9. Untuk akses internet melalui komputer memerlukan hardware, software, dan saluran internet dari…
a. mesin fax c. IRC
b. ISP d. IIS
10. Jaringan untuk menghubungkan antara satu komputer dengan komputer lain yang berada dalam
satu ruangan atau satu gedung untuk bertukar informasi disebut… .
a. LAN c. MAN
b. WAN d. Internet

11. Ketika kita akan mengunjungi suatu website tertentu di internet, maka kita perlu menuliskan nama
domain pada... .
a. address bar c. tool bar
b. search engine d. history

12. Prosedur yang perlu dilakukan untuk membuka internet explorer adalah… .
a. klik menu file - open - internet explorer
b. klik menu edit - open - internet explorer
c. klik menu view – open - internet explorer
d. klik menu start - all program - internet explorer
13. Diantara topologi berikut yang layoutnya paling sederhana adalah… .
a. topologi bus b. topologi star
b. topologi ring d. topologi peer to peer
14. Fasilitas yang digunakan untuk mencari informasi di internet dengan cara mengetikkan kata kunci
adalah… .
a. e-mail c. search engine
b. mailing list d. FTP
15. Untuk dapat berdiskusi melalui internet dengan orang lain kita dapat menggunakan fasilitas internet
yang disebut… .
a. chatting c. mailing list
b. newsgroup d. e-mail
16. Fasilitas yang digunakan untuk mengirim dan menerima surat melalui internet adalah… .
a. FTP c. IRC
b. E-mail d. search engine
17. Tempat e-mail kita disimpan secara otomatis adalah… .
a. Inbox c. outbox
b. forward d. compose
18. Bila ada suatu situs dengan nama www.situs.co.id, maka situs tersebut berasal dari negara... .
a. Jepang c. Indonesia
b. Malaysia d. India
19. Situs berikut yang menyediakan informasi layaknya surat kabar online adalah… .
a. http://www.mui.or.id c. http://www.detik.com
b. http://www.ui.edu d. http://www.kamenag.go.id
20. Perangkat keras seperti monitor, printer, speaker termasuk peralatan… .
a. output c. input
b. peripheral d. proses

Essay :

1. Komputer yang berdiri sendiri disebut ?


2. Apa yang dimaksud dengan Internet ?
3. Apa Perbedaan Internet dan Intranet ?
4. Jelaskan kelebihan dari topologi star disbanding dengan topologi jaringan lainnya !
5. Jelaskan layanan-layanan internet yang kamu ketahui ?

Anda mungkin juga menyukai