Anda di halaman 1dari 2

Nama : Hasbi Al Hamdani

Nim : 2004016005
Kelas : Fahutan A
Matkul : Pendidikan Kewarganegaraan
Tugas 5a PKN

1. Apa yang saudara ketahui tentang demokrasi?


2. Bagaimana saudara mengetahui bahwa pemerintah indonesia telah dijalankan secara
demokrasi ?
3. Mengapa saudara sebagai mahasiswa juga diberi pengetahuan tentang demokrasi?
4. Bagaimana pelaksanaan demokrasi pada masyarakat pedesaan di indonesia?
5. Apakah demokrasi yang di bangun di indonesia berdasarkan Pancasila?
Jawab :
1. Dmokrasi adalah sistem pemerintahan di mana hukum,kebijakan,kepemimpinan,dan
usaha besar dari suatu negara atau pemerintahan lain secara langsung atau tidak
langsung diputuskan oleh rakyat . Demokrasi berasal dari bahasa yunani kuno demos
yang artinya = rakyat,cratein =kekuasaan/pemerintahan. Pemerintahan yang segenap
rakyat turut serta memerintah dengan perantaraan wakilnya.

2. Dengan adanya keputusan pemerintah untuk semua rakyat. Segala keputusan yang akan
diambil berdasarkan aspirasi dan kepentingan seluruh warga negara,bukan atas dasar
kepentingan suatu kelompok.

Menjalankan konstitusi, Segala hal yang berkaitan dengan kehendak, kepentingan,dan


kekuasaan rakyat,harus dilakukan berdasarkan konstitusi.

Adanya perwakilan rakyat,didalamdemokrasi terdapat lembaga perwakilan rakyat


berfungsi untuk menyampaikan aspirasi rakyat kepada pemerintah.

Adanya sistem kepartaian

3. Karena mahasiwa dapat tahu-menahu akan keterlibatan warga negara dalam konteks
peran lebih dalam bidang politik . Negara demokrasi merupakan negara yang
mengedepankan kepentingan rakyat ,dan seluruh kebijakan pemerintah yang diambil
untuk kesejahteraan masyarakat sebagai warga negara.

4. Pelaksanaan demokrasi pada masyarakat pedesaan di indonesia :

 Kepentingan bersama di musyawarahkan /dibicarakan bersama oleh warga


pedesaan.
 Para pemimpin pedesaan terikat pada kesepakatan hasil musyawarah para anggota
masyarakat dapat menyaksikan keputusan yang di buat pemimpin pedesaan.
 Apabila keputusan pemimpin desa dianggap menyimpang ,kesepakatan dianggp
tidak sah dan langsung di gugat .
 Pemimpin masyarakat pedesaan berusaha sungguh-sungguh melaksanakan tugas.
 Masyarakat merupakan kesatuan sosial yang mandiri , orang diluar masyarakat di
anggap kurang asing.

5. Iya, karena di mana lembaga-lembaga demokrasi mulai berfungsi , seperti adanya


pemilu sidang-sidang DPR baik pusat dan daerah ,MPR menjalankan Fungsinya dengan
nyata dimana demokrasi yang berdasarkan pancasila dan Undang-Undang Dasar (UUD)
1945. Arti demokrasi pancasila sendiri yaitu demokrasi yang berdasarkan sila-pancasila
yang dilihat sebagai suatu keseluruhan yang utuh.

Anda mungkin juga menyukai