Anda di halaman 1dari 2

NASKAH SOAL PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP

TAHUN PELAJARAN 2020/2021


SD NEGERI 1 BINONG

Mata Pelajaran : PAI Nama :


Kelas : Lima ( 5 ) Waktu :
Hari, Tanggal : Semester :

1. Dimasa Pandemi ini banyak masyarakat Indonesia yang terkena dampak. Akibat
pandemic salah satunya adalah dibidang Ekonomi. Banyak masyarakat yang
kehilangan pekerjaan sehingga untuk memenuhi kebutuhan sehari hair mereka
mengalami kesulitan. Melihat kondisi ini fadil dan teman temannya berencana
memberi bantuan sembako kepada masyarakat yang kurang mampu karna Fadil
menyadari bahwa seharusnya orang mampu memberi bantuan tapi kebanyakan
tidak memberi bantuan. Maka orang miskin tergolong orang yang mendustakan
agama. Hal tersebut sesuai dengan surat Al – Maun yang berbunyi ..
a.

b.

c.

d.
2. Perhatikan potongan ayat dibawah ini ..
a. b. c. d
urutan yang benar untuk ayat diatas adalah..
a.
b. B-D-C-A b. B-A-D-C c. B-C-A-D d. B-A-C-D

3. Utusan Allah yang menerima wahyu dan berkewajiban menyampaikannya kepada


orang lain atau ummat manusia disebut ..
a. Nabi b. Rasull c. kiya d. malaikat
4. Suatu hari Anita pergi kerumah Lia untuk belajar kelompok saat hendak pulang,
hujan turun dengan sangat lebatnya, saat itu Anita tidak membawa paying.
Akhirnya Lia meminjami paying miliknya dengan syarat esok pagi harus
dikembalikan, keesokan paginya Anita berjanji untuk mengembalikannya. Dari
kisah diatas sikap Anita termasuk ..
Contoh meneladani sifat Rasull yaitu ..
a. Siddiq b. amanah c. Fathonah d. tablig
5. Perhatikan nama – nama Rasull dibawah ini!
1.Nuh 4.Musa
2. Ibrohim 5.Isa
3.Ilyas 6.Hud
7.Muhammad
Yang termasuk Rasull ulul azmi adalah..
a. 1-2-4-5-7 b. 1-2-3-4-5 c. 13456 d.1-2-5-6-7
Essay

6. Apa yang dimaksud dengan ikhlas dan sertakan contohnya.


7. Tuliskan pengertian Rasull Ulul Azmi, dan siapakah yang termasuk didalamnya.
8. Shalat apakah yang dikerjakan pada saat bulan Ramadhan setelah selesai shalat
Isya..
Tuliskan niatnya …
9. Apa yang harus dilakukan pada saat bulan Ramadhan..
10. Tuliskan surat Al – Ma’un

Anda mungkin juga menyukai